Awal tahun adalah salah satu momen yang paling pas untuk kita upgrade ponsel lama ke ponsel yang lebih baru. Seperti biasa, pada awal tahun akan ada banyak sekali produsen smartphone yang akan merilis ponsel terbarunya.
Bagi kalian yang sudah menyiapkan dana untuk berganti ponsel, mungkin salah satu smartphone Android terbaru ini akan memikat perhatian kalian.
Realme 10 Pro memiliki desain yang cantik dan terlihat modern, memiliki dua kamera yang berukuran agak besar menjadikannya terlihat mewah.
Ponsel ini sudah mendukung jaringan 5G dan dibekali dengan chipset Qualcomm Snapdragon 695 5G (6 nm).
Smartphone keren ini dikonfirmasi akan mulai rilis pada 10 Januari 2023 mendatang. Untuk harga sendiri belum ada pengumuman resmi, namun diperkirakan ada di kisaran 4 jutaan untuk 10 Pro, dan 6 jutaan untuk 10 Pro+.
2. Samsung Galaxy A54 5G
Samsung Galaxy A54 5G digadang-gadang akan menjadi smartphone mid-range terbaik di tahun 2023. Menurut kabar yang beredar, ponsel ini akan dirilis secara global pada bulan Januari.
Desain yang digunakan oleh ponsel ini masih sama dengan versi pendahulunya. Spesifikasi yang ditawarkan adalah menggunakan Exynos 1380 terbaru dengan upgrade baterai menjadi 5100 mAh.
BACA JUGA: Bukan dengan Mandi Lumpur, Ini 5 Cara Benar Dapatkan Uang dari Media Sosial
3. Samsung Galaxy S23
Masih dari pabrikan Samsung, ponsel ini diperkirakan akan rilis pada bulan Februari 2023.
Rumornya smartphone mewah ini akan mengusung sensor kamera 200MP dan kapasitas baterai yang lebih besar.
Karena samsung Galaxy S23 masuk dalam jajaran flagship, maka tentu saja chipset yang digunakan adalah chipset terbaik pula.
4. Oppo Find X6 Pro
Tentu saja Oppo tak mau ketinggalan untuk meramaikan pasar smartphone di awal tahun 2023 ini. Oppo akan merilis ponsel terbaruya pada Juni 2023 nanti.
Ada bocoran informasi yang mengatakan bahwa ponsel ini akan menggunakan desain modul kamera belakang yang sepenuhnya berbeda dengan sebelumnya.
5. Vivo X90
Vivo juga tak mau kalah dari para kompetitor, pada bulan Juli 2023 nanti dikabarkan bahwa smartphone flagship ini siap rilis di Indonesia.
Desain kamera yang digunakan oleh Vivo X90 ini sangat berbeda dengan desain kamera yang dimiliki oleh ponsel lain. Menggunakan smartphone flagship ini akan membuatmu tampil paling beda dan terkesan mewah.
Itulah 5 ponsel terbaru Android yang akan segera di rilis pada awal-awal tahun 2023 ini. Gimana menurut kalian? Adakah diantara lima tadi yang menarik untuk kalian miliki?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Platform Jual Foto Online Terbaik di Tahun 2024, Bisa Menambah Penghasilan!
-
6 Cara Meningkatkan Kualitas Hubungan Pertemanan, Terapkan!
-
Bikin Sakit Hati, 6 Dampak Negatif Membandingkan Pasangan dengan Orang Lain
-
5 Kebiasaan yang Bikin Sneakers Kamu Cepat Rusak, Hindari!
-
5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Menggunakan Pinjol, Jangan Sembarangan!
Artikel Terkait
-
Andalkan Chipset Anyar, Skor AnTuTu Realme GT 7 Diklaim Tembus 3 Juta Poin!
-
HP Android Terasa Lambat? Coba 3 Tips untuk Meningkatkan Performa Ini
-
Akhirnya! Poco F5 Terima Pembaruan HyperOS 2 Berbasis Android 15
-
Cara Menghentikan HP Android agar Tidak Melacak Aktivitas secara Diam-diam
-
Perbandingan Antara Pusat Kontrol Android 16 dan HyperOS 2.2
Ulasan
-
Tragedi di Pesta Pernikahan dalam Novel Something Read, Something Dead
-
Webtoon My Reason to Die: Kisah Haru Cinta Pertama dengan Alur Tak Terduga
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Review Novel 'Kokokan Mencari Arumbawangi': Nilai Tradisi di Dunia Modern
-
Ulasan Film 4PM, Ketika Premis Sederhana Dieksekusi dengan Membahana
Terkini
-
Tayang Mei, Bae Doo Na Alami Cinta Tak Terkendali dalam Film Korea Virus
-
3 Tahun Hiatus, Yook Sung Jae Beberkan Alasan Bintangi 'The Haunted Palace'
-
Hanya 4 Hari! Film Horor Pabrik Gula Capai 1 Juta Penonton di Bioskop
-
4 Drama Korea Terbaru di Netflix April 2025, Dari Thriller hingga Romansa!
-
AI Ghibli: Inovasi atau Ancaman Para Animator?