Berita mengenai Michelle Yeoh yang berhasil membawa pulang penghargaan Oscar memang menjadi berita besar hingga hari ini. Ajang penghargaan bergengsi tersebut telah mendapuk Michelle Yeoh sebagai aktris terbaik mengalahkan pesaing berat lainnya seperti Ana de Armas dan Cate Blanchett.
Hal lainnya yang juga paling disorot adalah Michelle Yeoh merupakan wanita Asia pertama yang berhasil mendapatkan penghargaan Oscar.
Saat melakukan pidato kemenangannya, sebuah saluran TV nasional dari Korea Selatan SBS menghilangkan kata "perempuan" dalam pidato yang disampaikan tersebut. Atas dasar itulah saluran TV tersebut diserang dan dianggap misoginis.
Lalu apa sebenarnya misoginis itu? Dilansir oleh Halodoc dan Alodokter, berikut penjelasannya!
Pengertian misoginis
Misoginis merupakan sindrom yang menyebabkan seseorang benci berlebihan terhadap wanita, misoginis merupakan sebutan untuk pelaku yang benci terhadap wanita tersebut. Umumnya pelaku misoginis bisa wanita maupun pria.
Pelaku misoginis sering menganggap bahwa wanita sebagai penyebab semua masalah, hingga ia sangat membenci, dan mendiskriminasi kaum wanita.
Misoginis kerap berada di sekitar kita, akan tetapi mungkin banyak yang tidak menyadari keberadaannya. Pelakunya kerap menyalahkan dan menjatuhkan wanita untuk setiap kesalahan.
Penyebab misoginis
Beberapa hal bisa menjadi penyebab misoginis, di antaranya adalah:
Faktor kultural
Faktor di mana laki-laki sejak dahulu sering dianggap lebih tinggi dari wanita yang biasa disebut juga sebagai budaya patriarki di mana laki-laki memiliki memiliki hak, kekuatan, dan kecerdasan jauh di atas perempuan.
Trauma masa kecil
Pelaku misoginis bisa jadi merupakan korban trauma masa kecil akibat pernah disakiti oleh wanita sehingga ia terus mengingatnya ketika sudah dewasa dan menjadikannya sebagai pembenci wanita.
Pola asuh yang salah
Misoginis bisa juga disebabkan oleh pola asuh orang tua yang salah. Contohnya ialah jika dua orang bersaudara laki-laki dan perempuan mendapatkan pola pengasuhan berbeda.
Perlakuan lembut dan istimewa untuk anak perempuan, sementara anak laki-laki diperlakukan jauh lebih keras. Hal ini bisa menyebabkan seseorang menjadi misoginiss.
Ciri-ciri misoginis
Berikut adalah ciri-ciri misoginis:
- Memperlakukan buruk wanita secara emosional baik fisik maupun mental
- Kompetitif terhadap wanita, tidak ingin disaingi atau kalah dari wanita
- Egois, tidak ingin mengalah, disalahkan dan cenderung menyalahkan wanita
Itulah informasi mengenai misoginis yang kini tengah ramai dibahas. Semoga kita bisa terhindari dari perilaku tidak terpuji itu. Jangan ragu untuk melaporkan ke pihak terkait jika kamu mendapat perlakuan kasar atau kurang menyenangkan dari misoginiss. Stay safe!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Tag
Baca Juga
-
Terungkap! Motif Armor Toreador Lakukan KDRT ke Cut Intan Nabila, Polisi Dalami Kasus
-
Video Detik-detik Penangkapan Armor Toreador Usai Viral Lakukan KDRT pada Cut Intan Nabila
-
Armor Toreador Terlilit Utang Miliaran Rupiah, Alvin Faiz Jadi Korban
-
Kartika Putri Murka Disebut Hijrah karena Takut Ketahuan Prostitusi: Fitnahan Terkejam!
-
Selebgram Cut Intan Nabila Alami KDRT, Unggahan Sebelumnya Diduga Jadi Kode
Artikel Terkait
-
Justin Hubner Minat Nikah dengan Perempuan Indonesia
-
Ulasan Novel 'Tari Bumi', Kehidupan Perempuan Bali di Tengah Tekanan Kasta
-
Tren Gaya Hidup Halal Meningkat, Top Halal Award Bantu Masyarakat Memilih Tanpa Keraguan
-
Selamat! Anak Pertama Choiza Dynamic Duo Akhirnya Lahir
-
Psikologi Feminisme di Buku Ada Serigala Betina dalam Diri Setiap Perempuan
Ulasan
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Ulasan Novel Merasa Pintar, Bodoh Saja Tak Punya Karya Rusdi Matahari
-
Ulasan Buku Patah Paling Ikhlas, Kumpulan Quotes Menenangkan Saat Galau
-
Tetap Kuat Menjalani Hidup Bersama Buku Menangis Boleh tapi Jangan Menyerah
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?