Lipstik menjadi salah bagian make up yang tidak pernah di skip. Selain karena untuk memberikan aksen tidak pucat, tidak jarang lipstik juga mempunyai kandungan skincare untuk bibir.
Penggunaan lipstik tidak hanya di kalangan wanita dewasa, para remaja sekarang juga banyak menggunakannya. Salah satu brand yang mengeluarkan banyak varian produk make up ini adalah Implora.
Dengan harga yang terjangkau dan beraneka shade menjadikan Implora sangat diminati. Berikut adalah 8 jenis lipstik Implora yang bisa kamu coba.
1. Implora Cheek and Lip Tint
Lip tint Implora ini mempunyai kandungan vitamin C dan omega 3,6,dan 9 yang bisa mencerahkan bibir. Liptint ini mempunyai kemasan yang unik dengan bagian transparent dan bagian atas beraneka warna.
Aplikatornya juga membuat liptint ini mudah diaplikasikan. Tersedia dalam 6 warna yang bisa kamu pilih dengan harga Rp 20.000.
BACA JUGA: 4 Rekomendasi Nude Lip Cream yang Wajib Ada di Tas Kamu
2. Implora Jelly Tint
Implora Jelly Tint mempunyai kandungan vitamin E, peptides dan omega 3,6,9 yang bisa membuat bibir lebih lembut dan melembapkan bibir.
Dengan formula yang transferproof, tahan lama dan kissproof Implora jelly tint 3 kali lebih efektif memberikan kesan bibir halus, glossy, dan bervolume. Tersedia dalam 9 shade dengan harga Rp 22.000.
3. Implora Lipstik Mawar Watershine 0120
Implora Lipstik Mawar Watershine 0120 mempunyai packaging perpaduan warna emas dan merah dengan bentuk mawar. lipstik ini mempunyai kandungan yang dapat melembapkan bibir. Tersedia dalam 6 shade warna yang natural dengan harga Rp 10.000.
4. Implora Lipstik Hitam 2211
Implora Lipstik Hitam 2211 adalah lipstik yang travel friendly dengan packaging berwarna hitam dan transparan. Tersedia dengan 12 shade lipstik ini dapat kamu miliki dengan harga Rp 12.000.
5. Implora Lip Velvet
Implora Lip Velvet mempunyai kandungan vitamin E dan omega 3,6,9 yang bisa menjaga kelembapan bibir dengan hasil akhir velvet yang tahan lama. Tersedia 6 jenis shade dalam lipstik ini dengan harga Rp 20.000.
BACA JUGA: 4 Rekomendasi Eyeshadow Pallete untuk Pemula yang Wajib Dicoba
6. Implora Lipstik Intense Matte
Implora Lipstik Intense Matte ini mempunyai formulasi yang melembapkan sehingga meskipun hasil akhir matte kamu tidak perlu khawatir bibir akan kering. lipstik ini tersedia dengan 6 shade warna dengan harga Rp 20.000.
7. Implora Urban Lip Cream Matte
Implora Urban Lip Cream Matte mempunyai formula yang lembut serta melembapkan. Dengan packaging bawah transparent dan tutup botol hitam. Lipstik series ini mempunyai 20 warna yang bisa kamu pilih. Implora Urban Lip Cream Matte dapat kamu miliki dengan harga Rp 22.000.
8. Implora Lip Crayon Satin
Implora Lip Crayon Satin mempunyai kandungan omega 3,6,9 dan shea butter yang bisa menjaga kelembapan bibir. Dengan bentuk seperti crayon yang mempermudah pengaplikasiannya. Implora Lip Crayon Satin tersedia dalam 6 shade dengan harga Rp 21.150.
Itulah 8 jenis lip produk Implora. Jadi kamu tertarik menggunakan yang mana?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Malam Lailatul Qadar, Ini 2 Bukti Kedahsyatannya Kata Ustadz Adi Hidayat
-
Lautnya Jernih, Ini 7 Destinasi Pantai di Blitar yang Cocok untuk Liburan
-
Berbahan Dasar Jahe, 5 Minuman Ini Menghangatkan Tubuh dan Menguatkan Imun!
-
Ramai, Ketahuan Selingkuh Saat MPL Date! Ini Tanda Pasanganmu saat LDR Selingkuh
-
Rekomendasi 4 Produk Lip Crayon di Bawah 100K! Bikin Bibir Tambah Lembab
Artikel Terkait
-
3 Rekomendasi Sheet Mask yang Mengandung Buah Alpukat, Ampuh Atasi Penuaan
-
4 Varian Sheet Mask Implora untuk Menutrisi Kulit Wajah, Harga Rp5 Ribuan
-
3 Spot Treatment Implora Ampuh Hempas Jerawat hingga Samarkan Flek Hitam
-
3 Rekomendasi Sunscreen Gel Brand Lokal, Anti Whitecast danTidak Lengket
-
Gak Bikin Bibir Kering, Ini 3 Rekomendasi Lip Crayon Harga Rp20 Ribuan
Ulasan
-
Review Buku 'Waktu untuk Tidak Menikah', Alasan Perempuan Harus Pilih Jalannya Sendiri
-
Review Film Self Reliance, Duet Jake Johnson dan Anna Kendrick
-
Menyembuhkan Luka Masa Lalu Melalui Buku Seni Berdamai dengan Masa Lalu
-
Ulasan Komik Three Mas Getir, Tingkah Random Mahasiswa yang Bikin Ngakak
-
Ulasan Buku Sabar, Syukur, dan Ikhlas: Kunci Sukses Bahagia Dunia Akhirat
Terkini
-
Trailer Terbaru Film A Minecraft Movie: Terkuaknya Kisah Asal Mula Steve
-
Penerus Thom Haye Sudah Dihubungi Agen PSSI, Siap Bela Timnas Indonesia?
-
Motor GP25 Dapat Respons Baik dari Diggia, Terlihat Lima Tahun Lebih Maju
-
Blossom in Darkness: Drama China Romantis Horor yang Dibintangi Li Hongyi dan Sun Zhenni
-
Netflix Umumkan Serial XO Kitty Season 2 yang Siap Tayang pada Januari 2025