Menyadur via Allkpop, K-budaya, Hallyu Wave, telah menyebar ke seluruh dunia dengan lebih kuat tahun ini. Banyak K-drama seperti 'Squid Game' yang menyapu dunia dan Hallyu Wave terus menyebar ke seluruh dunia. Adapun pengaruh ini juga berpengaruh pada pasar K-pop. Meskipun K-Pop telah mendapatkan popularitas yang stabil selama bertahun-tahun, 2021 mungkin menjadi tahun dengan kesuksesan paling besar dibandingkan era sebelumnya.
Gaon Chart telah mengungkap daftar penjualan album mereka untuk tahun 2021, di mana menunjukkan peningkatan penjualan salinan fisik album yang dirilis oleh artis K-pop. Ada perubahan besar dalam penjualan album selama bertahun-tahun, termasuk demografi konsumen.
Untuk jumlah penjualan album kumulatif dimulai dari tahun 2013 hingga 2021, data dikumpulkan dari 400 album teratas yang terjual setiap tahun. Untuk tahun 2021, pengumpulan data dimulai dari 50 minggu pertama tahun ini. Tahun ini, terjadi peningkatan penjualan album sebesar 31% dibandingkan tahun 2020. 400 album teratas secara kolektif terjual sebanyak 54.594.222 album.
Di sisi lain, Gaon Chart juga merilis penjualan album menurut grup dan mengungkap 15 artis teratas yang menjual album terbanyak. Dalam daftar ini, BTS berada di posisi puncak dengan 7,2 juta kopi album terjual pada tahun 2021, diikuti oleh NCT 127, NCT Dream, Seventeen, Stray Kids, ENHYPEN, TXT, ATEEZ, TWICE, EXO, The Boyz, Baekhyun, ITZY, MONSTA X , dan NCT. Baekhyun sendiri menjadi satu-satunya artis solo dalam daftar, sementara TWICE dan ITZY menjadi satu-satunya grup wanita yang masuk dalam posisi 15 besar.
Berikut daftar lengkapnya:
BTS — 7,20 juta kopi
NCT 127 — 4,04 juta kopi
NCT Dream — 3,88 juta kopi
SEVENTEEN — 3,79 juta kopi
Stray Kids — 2,66 juta kopi
ENHYPEN — 2,16 juta kopi
TXT — 2 juta kopi
ATEEZ — 1,85 juta kopi
TWICE — 1,59 juta kopi
EXO — 1,49 juta kopi
THE BOYZ - 1,44 juta kopi
Baekhyun EXO - 1,04 juta kopi
ITZY - 920.891 kopi
Monsta X - 831.704 kopi
NCT - 793.902 kopi
Untuk kategori 15 artis idola pria teratas yang paling banyak menjual album, BTS masih kukuh di posisi 1, diikuti oleh NCT 127, NCT Dream, Seventeen, Stray Kids, ENHYPEN, TXT, ATEEZ, EXO, The Boyz, Baekhyun, MONSTA X, NCT, ASTRO, dan SHINee. Sedangkan untuk 15 Artis idola wanita teratas, yakni TWICE di posisi puncak, diikuti oleh ITZY, Lisa, Rose, aespa, IU, Red Velvet, BLACKPINK, STAYC, dan (G)I-DLE.
Baca Juga
-
Bertepatan Dengan Ultah, V BTS dan Umi Siap Rilis 'wherever u r' Sabtu Ini
-
Comeback pada Tahun Baru, Choi Yena Rilis Poster Schedule 'GOOD MORNING'
-
Jennie Dirikan Agensi Sendiri, Jay Park Lontarkan Candaan Ingin Bergabung
-
Bukan Kaleng-kaleng, Lisa BLACKPINK Capai 100 Juta Followers di Instagram!
-
Gandeng 88Rising, (G)I-DLE Siap Rilis English Single Bertajuk 'I DO'
Artikel Terkait
-
8 Bulan Vakum, KATSEYE Siap Comeback dengan Single Baru Bertajuk Gnarly
-
Soft Style Vibes Abis! Ini 4 OOTD Kasual ala Dahyun TWICE untuk Hangout Saat Akhir Pekan
-
G-Dragon Jadi Sorotan Lantaran Tag Sana TWICE di Unggahan Konser Coldplay
-
Tampil Bak Rockstar, Jin BTS Pamer Gaya Baru di Foto Konsep Terbaru Echo
-
Onew 'Mad', Gejolak Cinta Pandangan Pertama hingga Takut Kehilangan si Dia
Entertainment
-
Paus Fransiskus Wafat, Jumlah Penonton Film 'Conclave' Meningkat 283 Persen
-
5 Upcoming Drama China Li Hongyi, Akting Bareng Wang Churan dan Sun Zhenni
-
Seohyun SNSD Keluar dari Agensi Namoo Actors Usai Bernaung Sejak 2019
-
Sinopsis Kesari Chapter 2, Film Terbaru Akshay Kumar dan Ananya Panday
-
Terbaru Ada Jumbo, Intip 5 Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa
Terkini
-
Spirit-Performatif Ki Hadjar Dewantara: Jalan Politik dalam Laku Pendidikan Bangsa
-
Kkuljaem Edu, Gerbang Menuju Impian Kuliah di Korea Selatan
-
PPG Bahasa Indonesia Tumbuhkan Minat Literasi dengan Pembelajaran yang Asik
-
Jay Idzes dan Venezia: Ketika Loyalitas Serta Kesetiaan Bertarung Melawan Mimpi Besar
-
8 Bulan Vakum, KATSEYE Siap Comeback dengan Single Baru Bertajuk Gnarly