Justin Bieber adalah penyanyi asal Kanada yang pada tanggal 1 Maret 2022 kemarin genap berusia 28 tahun. Diketahui, Justin Bieber mulai berkarir dalam dunia musik saat dirinya mengunggah sebuah video cover lagu berjudul ‘So Sick’ milik Ne-Yo pada tahun 2007.
Kemudian, single lagu berjudul 'Baby'pada tahun 2010 membuat karir Justin Bieber mulai melejit dan populer hingga seantero negara. Beberapa lagu Justin Bieber pun banyak yang mendapatkan prestasi luar biasa di platform musik Spotify, karena berhasil didengar hingga tembus angka 1 miliar.
Dirangkum dari urbanbandung.com, berikut 4 lagu Justin Bieber yang didengarkan hingga angka 1 miliar lewat Spotify.
1. Lagu I Dont Care (1.011 M)
Ini adalah single pertama lagu Justin Bieber di album keempatnya yang berkolaborasi dengan penyanyi papan atas Ed Sheeran.
Lagu I don't Care tersebut dirilis pada 10 Mei 2019 dan rupanya rupanya telah berhasil didengarkan lebih dari 1 miliar kali di platform musik Spotify.
2. Lagu What Do You Mean? (1.089 M)
Pada tahun 2015 Justin Bieber merilis lagu ‘What Do You Mean’ yang merupakan single utama di albumnya ‘Objective’.
Lagu ini berhasil didengarkan lebih dari 1 miliar kali di Spotify, karena isi liriknya pun bercerita tentang hubungan antara Justin Bieber dengan mantannya Selena Gomez.
3. Lagu Cold Water (1.100 M)
Single Major Lazer dirilis pada 22 Juli 2016 dan telah bekerja sama dengan Justin Bieber dan MØ. Dalam lagu ini, gaya EDM mudah didengarkan dan menjadi salah satu lagu paling mainstream pada saat itu.
Tak heran apabila lagu Cold Water milik Justin Bieber ini pun sukses di-streaming lebih dari 1 miliar kali lewat Spotify.
4. Lagu Let Me Love You (1.232 M)
Lagu ini dirilis pada tanggal 5 Agustus 2016 sebagai single ketiga untuk albumnya DJ Snake yang berjudul ‘Encore.’ Dalam lagu 'Let Me Love You', Justin Bieber didapuk sebagai vokal utamanya dengan genre musik EDM yang easy listening.
Bahkan hingga saat ini, lagu ini masih banyak yang memutar, maka tak heran apabila bisa mencapai angka 1,2 miliar di Spotify.
Nah, itulah tadi 4 lagu Justin Bieber yang didengar hingga tembus 1 miliar di Spotify. Adakah lagu favoritmu?
Tag
Baca Juga
-
3 Tips Mengatasi Kulit Belang, Salah Satunya Pakai Gel Lidah Buaya
-
4 Jenis Buah yang Tahan Lama Tanpa Perlu Ditaruh di Kulkas Ada Pisang
-
4 Tips Mengatasi Rambut Lepek, Salah Satunya Cuci Rambut dengan Lembut
-
4 Hal yang Bikin Rambut Tidak Sehat, Salah Satunya Tidak Pakai Kondisioner
-
5 Kebaikan Infused Water bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Mencegah Berbagai Penyakit?
Artikel Terkait
-
Keseruan Fan Meet Up Lisa BLACKPINK di Jakarta, Cicipi Rendang di Atas Panggung
-
Lirik dan Chord Gitar "Ambigu" - Hifdzi Khoir: Cocok Buat Kamu yang Lagi Galau
-
Download Lirik Lagu Mengapa Kau Berubah - Valdy Nyonk, Soundtrack Galau Terkini!
-
Ada Pop Ballad, Irene Red Velvet Usung Beragam Genre di Album Like A Flower
-
Pesan Send The Song Bisa Dihapus Atau Tidak? Begini Penjelasannya
Entertainment
-
Sinopsis Film Gladiator II, Dibintangi Paul Mescal dan Pedro Pascal
-
Sinopsis Film The Sabarmati Report, Kisah Dua Jurnalis Mengungkap Kebenaran
-
Melihat Jadwal Tur Linkin Park, Jakarta Satu-satunya Kota di Asia Tenggara
-
3 Rekomendasi Drama China yang Dibintangi Cheng Yi, Terbaru Ada Deep Lurk
-
Tambah Keseruan Cerita, Ini 4 Pemeran Pendukung Drama Korea Love Your Enemy
Terkini
-
Review Film Gladiator II, Tekad Lucius Bangun Ulang Kejayaan Roma
-
Takluk 4-0 dari Jepang, Saatnya Shin Tae-yong Didepak dari Timnas?
-
4 Translucent Powder Terbaik untuk Makeup Flawless, Bebas Minyak Seharian!
-
Tak Perlu Disesali, Takluk dari Jepang Bukanlah Hal yang Memalukan!
-
Melawan Sunyi, Membangun Diri: Inklusivitas Tuna Rungu dan Wicara ADECO DIY