Aktris cantik nan berbakat Jang Na Ra resmi melangsungkan pernikahannya pada tanggal 26 Juni 2022 kemarin.
Mengutip dari Koreaboo, meski acara pernikahan sang aktris dilaksanakan secara tertutup untuk menghormati privasi sang mempelai pria yang berasal dari kalangan non-selebritis, namun sejumlah foto dan juga cerita seru yang terjadi selama upacara pernikahan turut dibagikan oleh keluarga dan sejumlah tamu undangan yang hadir.
"Terima kasih, Tuhan. Akhirnya hari yang dinanti-nantikan tiba. Dia tidak lebih dari seseorang yang sangat baik dan rajin. Tolong beri dia selamat. Biarkan mereka berdua bahagia, dan aku tahu mereka akan bahagia. Aku mengucapkan terima kasih kepada semua tamu yang hadir," tulis Jang Sung Won, kakak Jang Na ra.
Dalam resepsi pernikahannya Jang Na Ra juga mengundang sejumlah rekan aktornya, seperti pasangannya dari drama 'VIP' dan 'Sell Your Haunted House'.
Melihat kedatangan pasangan romantis Jang Na Ra di drama, sang MC, Park Kyung Lim meminta mereka untuk mengucapkan selamat tinggal kepada Jang Na Ra.
Aktor Lee Sang Yoon, yang berperan sebagai pasangan Jang Na Ra di drama VIP pun menuruti permintaan tersebut, meskipun merasa malu-malu di awalnya.
Namun, kemudian ia berteriak dan mengucpakan pesan selamat tinggal layaknya sebuah adegan drama.
"Selamat tinggal. Berbahagialah. Semoga kamu memiliki kehidupan yang baik," ujar Lee Sang Yoon.
Tidak hanya Lee Sang Yoon yang mengucpkan selamat tinggal kepada Jang Na Ra, tetapi Idol sekaligus aktor Jung Yong Hwa yang berperan sebagai Oh In Beom, yang jatuh cinta pada Jang Na Ra di drama 'Sell Your Haunted House' juga ikut mengucapkan pesan selamat tinggalnya untuk mempelai wanita.
"Kakak Perempuan, selamat tinggal! Selamat tinggal, Kakak Perempuan. Kakak Perempuan, selamat tinggal!" ujar Jung Yong Hwa.
Ketika momen lucu ini mulai tersebar di media sosial, para penggemar pun mengucapkan selamat atas pernikahan Jang Na Ra. Mereka juga memuji MC Park Kyung Lim karena melibatkan para pasangan Jang Na Ra di drama untuk mengucapkan selamat tinggal kepada sang mempelai wanita.
Untung saja, MC Park Kyung Lim hanya meminta mereka yang masih berstatus sendiri untuk mengucapkan salam perpisahan tersebut. Alhasil para penggemar pun merasa terhibur karenanya.
Baca Juga
-
Hendery Balik Kampung, WayV Sukses Gelar Konser 'On The Way' di Macau
-
Rayakan 30 Tahun, SMTOWN Ungkap Rasa Terima Kasih Lewat Lagu 'Thank You'
-
OTW Jakarta, NCT 127 Berikan Kejutan Manis Ini untuk Seseorang Spesial
-
Gantikan Lee Young Ji, Park Bo Gum Terpilih Jadi MC Baru 'The Seasons'
-
Jennie BLACKPINK Bagikan Spoiler Single Terbaru 'Extral' Feat. Doechii
Artikel Terkait
-
Biodata dan Karier Kim Sae Ron, Aktris Muda Asal Korea yang Ditemukan Meninggal di Rumahnya
-
Sinopsis Drama China Kill My Sins, Bergenre Politik-Misteri
-
Potret Memukau Yunita Siregar Bintang "Home Sweet Loan" di Hari Pernikahan, Suaminya Produser Film!
-
3 Drama Xianxia Karya Sutradara Yin Tao, Ada Love of the Divine Tree
-
Tayang di WeTV, Ini Sinopsis Drama China Les Belles yang Dibintangi Jelly Lin
Entertainment
-
Sinopsis Film Berebut Jenazah: Bukan Horor, tapi Kisah Haru di Tengah Perbedaan
-
Hendery Balik Kampung, WayV Sukses Gelar Konser 'On The Way' di Macau
-
Lagu SEVENTEEN BSS CBZ (Prime Time): Anthem 2025 untuk Merayakan Masa Muda
-
Diluar Ekspektasi! Single Terbaru Jisoo BLACKPINK Langsung Trending No. 1
-
Sinopsis Drama China Kill My Sins, Bergenre Politik-Misteri
Terkini
-
Segere Wes Arang-Arang, Fenomena Remaja Jompo dalam Masyarakat!
-
Ulasan Buku 'Kita, Kami, Kamu', Menyelami Dunia Anak yang Lucu dan Jenaka
-
Generasi Muda, Jangan Cuek! Politik Menentukan Masa Depanmu
-
Pesta Kuliner Februari 2025: Promo Menggoda untuk Para Foodie!
-
4 Inspirasi Clean Outfit ala Hwang In-youp, Gaya Makin Keren Tanpa Ribet!