Rabu, 24 Agustus 2022. Keenam aktor GMMTV berangkat ke Jepang lewat Suvarnabhumi Airport. Sontak tagar #GMMTVreadyforJapan trending di Twitter. Termasuk pada penggemar Indonesia yang ikut meramaikan tagar tersebut. Komentar dari penggemar ikut memenuhi postingan Instagram @gmmtv. Semuanya ikut mendoakan keselamatan dan Kesehatan para idola saat mengisi acara di Jepang.
Wajah Bahagia tampak dari wajah Tay Tawan, New Thitipoom, Dew Jirawat, Nani Hirunkit, Earth Pirapat, dan Mix Sahaphap. Ratusan penggemar tampak meramaikan Suvarnabhumi Airport gerbang keberangkatan 3 untuk berjumpa dan melepas kepergian pada idola ke Negeri Sakura. Tak hanya Tay, New, Nani, Dew, Earth, dan Mix yang akan bertandang ke Jepang. Krist Perawat, Nanon Korapat, Ohm Pawat, Bright Vachirawit, dan Win Metawin akan menyusul pada Kamis, 25 Agustus 2022.
Mereka semua pergi ke Jepang dalam rangka GMMTV Fan Fest 2022 in Japan, yang diadakan pada 27 dan 28 Agustus mendatang di Pia Arena. Sudah menjadi rahasia umum, fans-fans dari Jepang selalu loyal dalam memberikan dukungan pada pada idola. Serial demi serial yang ditayangkan GMMTV selalu ramai sambutan dari Negeri Sakura itu. Seperti layaknya beberapa drama yang diperankan para aktor yang ikut meramaikan GMMTV Fan Fest 2022 in Japan. 2Gether the Series yang diperankan Win Metawin dan Bright Vachirawit. A Tale of Thousand Star yang diperankan Earth Pirapat dan Mix Sahaphap. Dark Blue Kiss yang diperankan Tay Tawan dan New Thitipoom. Sotus yang diperankan Krist Perawat. Terbaru ada F4 Thailand: Boys Over Flower yang diperankan Nani Hirunkit, Dew Jirawat, Win Metawin dan Bright Vachirawit
Untuk mengapresiasi dukungan yang diberikan penggemar Jepang, GMMTV mengadakan GMMTV Fan Fest. Dilansir dari situs resmi gmmtvfestjapan.com, konser ini juga ditujukan untuk memperbesar ekspansi fan base GMMTV di Jepang. Beberapa penampilan akan dihadirkan seperti nyanyian, bermain peran, menari, dan berinteraksi dengan para penggemar. Selain acara secara langsung, untuk fans internasional yang ingin bergabung juga disediakan tiket Live Streaming. Beberapa merch juga terlihat dijual di situs resmi GMMTV Fan Fest 2022.
Tag
Baca Juga
-
Sinopsis Don't Touch My Gang: Kisah Anak Kampung Hadapi Kerasnya Bangkok!
-
Profil Nonnie Pitchakorn, Bintang Baru di Only Friends, Adik Nanon Korapat!
-
Angkat Kisah Kehidupan setelah Kematian, Ini Sinopsis Death is All Around!
-
Relate dengan Guru Muda, Ini Sinopsis Drama Thailand "Thank You Teacher"
-
Sinopsis Serial '6ixtynin9', Dus Mie Instan Berisi Uang yang Berakhir Petaka
Artikel Terkait
-
Sakralnya Makna Bunga Sakura: Menjadi Latar Maxime Bouttier Lamar Luna Maya
-
Bakal Menikah, Segini Beda Kekayaan Luna Maya dan Maxime Bouttier
-
Meninggal di Usia 68 Tahun, Ini Kiprah Ray Sahetapy di Dunia Film Dan Kisahnya Sejak Kecil
-
Beda Silsilah Keluarga Luna Maya dan Maxime Bouttier: Sama-Sama Blasteran!
-
Kisah Cinta Luna Maya, Ditinggal Reino Barack Nikah di Jepang, Kini Dilamar Maxime di Jepang
Entertainment
-
Bikin Gagal Move On! 3 Drama Medis Korea Ini Siap Bikin Kamu Pengen Jadi Dokter!
-
Reuni Lagi, Lee Do Hyun dan Go Min Si Bakal Bintangi Drama Baru Hong Sisters
-
Mark NCT Wujudkan Mimpi Jadi Bintang di Teaser Terbaru Album The Firstfruit
-
Resmi! Spider-Man: Brand New Day Rilis 2026, Siapa Saja yang akan Muncul?
-
Kai EXO Siap Sambut Musim Panas di Teaser Video Musik Lagu 'Adult Swim'
Terkini
-
Review Novel 'Entrok': Perjalanan Perempuan dalam Ketidakadilan Sosial
-
Lebaran Usai, Dompet Nangis? Waspada Jebakan Pinjol yang Mengintai!
-
Review Film All We Imagine as Light: Kesunyian di Tengah Hiruk-pikuk Mumbai
-
Generasi Unggul: Warisan Ki Hajar Dewantara, Mimpi Indonesia Emas 2045?
-
4 Facial Wash dengan Kandungan Probiotik, Jaga Keseimbangan Skin Barrier!