Meskipun permasalahan Lee Seung-Gi dengan agensinya belum mencapai jalan terang, ia telah mengonfirmasi untuk bergabung dengan 'Master in The House' Musim Ke-2.
Dilansir dari News Naver, Minggu (27/11/2022) bahwa tim hiburan SBS 'Master in the House' mengadakan pertemuan pada tanggal 24 November. Pertemuan tersebut adalah untuk membahas shooting 'Master in the House Season 2' yang direncanakan pada pertengahan bulan depan.
BACA JUGA: Chuu Didepak dari LOONA, Mantan Karyawan: Semua Tidak Benar!
Seperti yang telah terungkap ke media, bahwa Hook Entertainment tersandung masalah dengan dugaan penggelapan dana perusahaan. Bahkan juga dinyatakan tidak memberikan bayaran kepada Lee Seung-Gi selama 18 tahun atas musiknya. Keadaan semakin buruk ketika percakapan yang mengarah pada gaslighting dan pelecehan diungkap ke media.
BACA JUGA: Diduga Utang ke Lee Seung Gi, CEO Hook Entertainment Rilis Pernyataan Resmi
Akibatnya hubungan baik yang dibina selama bertahun-tahun menjadi hancur dan tidak dapat dilanjutkan. Tentu saja Lee Seung-Gi saat ini dalam keadaan yang tidak baik-baik saja. Karena permasalahan ini para rekannya dalam 'Master in The House' dan tim produksi mengkhawatirkan keadaan Lee Seung-Gi.
Seorang tim produksi baru-baru ini melakukan panggilan telepon dengan Lee Seung-Gi.
"Lee Seung-Gi sepertinya berada dalam banyak masalah. Namun, dia telah menyatakan niatnya untuk mengikuti program tersebut." katanya.
Memang ini akan menjadi sebuah dilema jika pemeran utama tidak kembali di musim selanjutnya. Tentu saja akan menghadirkan nuansa yang berbeda. Tapi untungnya Lee Seung-Gi kembali bergabung dalam 'Master in the House'.
Di musim ke-2, komedian Yang Se-hyeong, mantan seniman bela diri campuran Kim Dong-hyun, dan penyanyi Eun Ji-won telah mengonfirmasi penampilan mereka, dan Doyoung dari grup NCT diketahuikemungkinan akan bergabung.
Pada 12 Agustus 2022 , tim produksi 'Master in the House' akan beristirahat sejenak (pada September 2022) dan kembali pada season 2. Variety show ini telah ditayangkan sejak akhir tahun 2017. Menampilkan pertemuan dengan master dari berbagai bidang dan belajar dari ahli tersebut.
'Master in the House' merupakan program reality show tetap pertama Lee Seung-Gi setelah keluar dari wajib militernya. Ia juga bertahan sejak pertama kali 'Master in the House' memulai episode pertamanya dan menjadi ikon untuk acara tersebut.
Baca Juga
-
Rating Melejit! Akhir Drama Korea Jeongnyeon Pecahkan Rekor, Happy Ending?
-
Berakhir Bahagia, 3 Hal Ini Masih Mengganjal di Ending Drama 'Jeongnyeon'
-
Choi Hyun Wook Tak Sengaja Bagikan Foto Tanpa Busana, Agensi: No Comment
-
Drama Namib Rilis Teaser, Pertemuan Go Hyun Jung dan Ryeo Un Penuh Makna
-
Woo Do Hwan Akui Kepribadiannya 100% Berbeda dari Perannya di Mr. Plankton
Artikel Terkait
-
Jadi Biksu Superstar, Ini Karakter Lee Seung Gi di Film Korea About Family
-
Resmi Lanjut ke Season 2, Serial Beef Umumkan Sejumlah Pemain Baru
-
5 Artis Korea dengan Pernikahannya yang Kontroversial, Terbaru Ada Hyuna
-
Persaingan Panas Bisnis dan Cinta dalam Anime 'Megami no Cafe Terrace S2'
-
Good Partner Cetak Rating Tinggi, Jang Na Ra Justru Tak Menantikan Season 2
Entertainment
-
Eksklusif! Irene Red Velvet Masukkan 2 Lagu Unreleased di Album Solo 'Like A Flower'
-
3 Film Paul Mescal yang Pantang Buat Dilewatkan, Terbaru Ada Gladiator II
-
Aurora Ribero Terpilih Bintangi Film 'Komang', Kisah Nyata Raim Laode
-
Rose BLACKPINK Akan Merilis Single Terbaru Bertajuk Number One Girl
-
Key SHINee 'Golden': Warna-warni Masa Muda yang Relevan dengan Banyak Orang
Terkini
-
4 OOTD Celana Pendek ala Diana Flipo yang Cocok untuk Hangout, On Point!
-
4 Look OOTD Stylish ala Go Min-si yang Wajib Dicoba Untuk Gaya Harianmu
-
Bukan Hanya Taktik dan Strategi, Masalah Ini Juga Harus Segera Dibenahi oleh Timnas Indonesia
-
Pelatih Arab Saudi Janjikan Cerita Baru, Peringatan untuk Timnas Indonesia?
-
Media Sosial TikTok: Ancaman atau Hiburan bagi Generasi Muda?