Bunda Corla, wanita yang tinggal di Jerman dan sempat membuat heboh dunia maya Indonesia karena aksi lucunya ketika melakukan Live di media sosial, bernyanyi dan menari dengan ekspresi yang mengundang tawa dari penontonnya.
Sempat menjadi live dengan penonton terbanyak saat itu baik di Instagram maupun di TikTok, Facebook bunda Corla sempat diblokir karena kegemarannya yang dulu kerap menyerempet ke hal politik, tapi sekarang bunda Corla sudah mencoba untuk netral dan tidak mau masuk ke ranah yang sensitif.
BACA JUGA: 'No Comment' Versi Bunda Corla Rilis, Netizen: Bunda Gue Makin Bandit!
Sekarang fans bisa mengobati kerinduan mereka dengan menyaksikan Bunda Corla menari dan bernyanyi dengan sebuah lagu berjudul No Comment yang pernah terkenal pada tahun 2011 silam, dan berikut ini fakta unik dari lagu terbaru bunda Corla tersebut. Yuk, simak!
1. Bunda Corla bukan penyanyi aslinya
Penyanyi asli dari lagu No Comment tersebut bukanlah bunda Corla merupakan penyanyi dangdut asal tanah air bernama Tuty Wibowo, lagu tersebut pertama kali dirilis pada tahun 2011 dan kerap masuk dalam pencarian lagu dangdut populer Indonesia saat itu.
Bunda Corla memilih lagu tersebut karena lekat dengan dirinya, sikapnya yang bodoh amat dengan cibiran orang lain menjadi satu alasan mengapa lagu No Comment benar-benar menggambarkan karakter dari seorang Bunda Corla.
Alasan lainnya karena lagu tersebut yang paling banyak dibawakan oleh bunda Corla ketika melakukan live dan menghibur penggemarnya saat itu.
2. Berlokasi di Jerman
Lokasi syuting video clipnya sendiri berada di tempat Bunda Corla tinggal selama ini, Jerman menjadi tempat bunda Corla menumpahkan semua ekspresi dan kecintaanya pada musik yang sarat dengan tempo yang cepat ini.
Jerman bukanlah negara baru bagi bunda Corla, di sinilah wanita yang kerap berkata bandit itu setiap kali live, bekerja, dan pernah menikah dengan seorang pria meski kemudian harus berpisah karena satu alasan tertentu.
BACA JUGA: Bunda Corla Rilis Lagu Baru 'Mari Kita Bergoyang Dangdut', Jogetannya Jadi Omongan: Bandit
3. Arti dari lirik lagu No Comment
Meski lagu yang mengundang rasa ingin bergoyang dan bernyanyi, namun pada dasarnya lagu No Comment merupakan sebuah bentuk ketidakpedulian seseorang kepada teman atau orang terdekat yang kerap membahas masalah cinta.
Pada satu penggalan liriknya yang berbunyi "Ku bukan dokter cinta Ku bukan dukun cinta Jangan kau tanya-tanya tentang cinta" menceritakan tentang seseorang yang sudah bodoh amat dengan curhatan temannya, sehingga meminta untuk tidak menceritakan dan bertanya masalah cinta kepadanya saat itu.
Karena aksi lucunya tersebut, banyak yang menyukai aksi Bunda Corla ketika memaninkan sebuah musik dan lagu, bahkan tidak jarang akun centang biru memberikan support lebih kepada Bunda Corla, salah satunya adalah Ivan Gunawan yang pernah melakukan live secara bersama-sama di depan ribuan penonton dan penggemar mereka di tanah air.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
5 Cara Terbaik Menikmati Keindahan Alam Seorang Diri, Lakukan Petualangan
-
Sule Mau Cari Istri Manut pada Suami, Inilah 3 Cara Temukan Pasangan Idaman
-
5 Alasan Mengapa Jadi Ibu Rumah Tangga Bukan Pekerjaan yang Mudah
-
5 Cara Meningkatkan Hubungan Batin Antara Anak dan Orang Tua
-
5 Hal yang Kamu Dapatkan Bila Hobi Menabung Sejak Usia Dini
Artikel Terkait
-
Padahal Mampu, Ivan Gunawan Punya Alasan Khusus Tolak Operasi Bariatrik untuk Turunkan Berat Badan
-
'Lucu-lucunya!' Ivan Gunawan Bagikan Potret Menggemaskan Masa Kecilnya, Netizen: Mirip El Barack Anak Jessica Iskandar
-
Jejak Karier Ivan Gunawan, Kini Kena Nyinyir Warganet gegara Potong Rambut Peserta KDI
-
Momen Ivan Gunawan Potong Rambut Peserta KDI, Netizen Malah Nyinyir
-
Ivan Gunawan Potong Rambut Peserta KDI di Panggung, Hasilnya Malah Dikritik
Entertainment
-
3 Rekomendasi Film Kolaborasi Memukau Ryan Gosling dan Emma Stone
-
3 Drama Thailand yang Dibintangi Hana Lewis, Terbaru Ada Love and Scandal
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
3 Rekomendasi Film Angelina Jolie Bergenre Fantasi
-
4 Film yang Dibintangi Vikrant Massey di Tahun 2024, Terbaru Ada The Sabarmati Report
Terkini
-
Ulasan Novel Alster Lake: Kisah Cinta Seorang Penulis di Danau Alster
-
Ulasan Buku 101 Langkah Mengatasi Insecure: Belajar Menjadi Percaya Diri
-
Ulasan Buku Ulama, Pewaris Para Nabi: Mengenalkan Tugas-Tugas Ahli Agama
-
Panggil 26 Pemain untuk Piala AFF Wanita, Garuda Pertiwi Bawa Bekal Positif
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir