Gugatan cerai Aldila Jelita ke Indra Bekti begitu mengejutkan publik dan hingga kini masih menjadi perbincangan hangat.
Setelah gugatan itu dilayangkan, bekti dikabarkan pergi dari rumah kediamannya dengan Aldila beserta kedua anaknya.
Bekti pun lalu mengungkapkan perasaannya dan memberikan pesan menyentuh kepada kedua anaknya ketika menjadi bintang tamu di sebuah acara.
Dalam pesannya itu, Bekti berpesan kepada dua putrinya bahwa dia selalu bangga dengan mereka.
Kendati mungkin kedepannya tak lagi satu rumah, Bekti menegaskan bahwa cintanya kepada mereka tak akan pernah pudar maupun berubah.
"Ayah selalu bangga sama kalian. Intinya kita akan baik-baik aja, nggak usah khawatir, cintanya ayah nggak akan pernah berubah sama kalian," ungkap Bekti dikutip dari Instagram @rumpi_gosip, Rabu (01/03/2023).
"Kalau kalian butuh apa-apa, silahkan hubungin ayah. Kalau mau main-main segala macam pokoknya, kita nggak akan pernah berubah," sambungnya seraya
Selain itu, Bekti mengingatkan kepada anak-anaknya untuk tak sungkan menghubunginya.
Sebab mau bagaimanapun, Bekti adalah ayah kedua putrinya dan tetap akan meluangkan waktu bagi buah hatinya itu.
"Karena nggak ada yang namanya bekas ayah, bekas anak itu nggak ada. Ya, jadi kalian yuk kalau kangen sama ayah tinggal telepon, nantinya ayah pastinya akan berikan waktu buat kalian,"
"Kalian anak-anak yang luar biasa," pungkasnya.
Setelah itu, Indra Bekti terlihat semakin berkaca-kaca dan menahan tangisnya.
Warganet pun memberikan beragam tanggapan mereka di kolom komentar.
"Semangat kak Inbek semoga selalu diberi kesehatan kesabaran dan kebahagiaan," tutur @tyas***.
"Kita yang bukan siapa-siapanya aja sedih ya wak. Jangan-jangan Bekti sampai sakit parah kemarin karena overloaded beban pikiran trus tekanan batin sama si onoh," imbuh @call***.
"Mewek dengernya astaga," kata @ash***.
Baca Juga
-
Film We Bury the Dead: Duka di Tanah Penuh Zombie yang Mengerikan!
-
4 Drama Korea Adaptasi Webtoon dibintangi Oh Yeon Seo
-
5 Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada The Housemaid hingga Modual Nekad
-
4 Mix and Match Daily OOTD ala Wooyoung ATEEZ, Street Style ke Formal Look
-
Drama China A Romance of the Little Forest: Cinta Tumbuh Seperti Tanaman
Artikel Terkait
-
Ogah Namanya Diseret-seret Gegara Aldila Jelita Gugat Cerai Indra Bekti, Nora Alexandra: Jangan Bawa-bawa Kata Alim!
-
Polisi Respons Desakan Mahfud MD soal Jeratan Pasal Penganiayaan Berat di Kasus Mario Dandy
-
Beda dengan Aldila Jelita, Sarwendah Tak Gugat Cerai Ruben Onsu saat Sakit: Contoh Perempuan Berkelas
-
Indra Bekti Terisak Tangis Disemangati Ivan Gunawan: Kita Nggak Mau Kehilangan Lo
-
Belum Sembuh, Indra Bekti Tak Menyangka Digugat Cerai Istri: Tak Terbayang Terjadi di Kehidupanku
Entertainment
-
4 Drama Korea Adaptasi Webtoon dibintangi Oh Yeon Seo
-
5 Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada The Housemaid hingga Modual Nekad
-
Aurelie Moeremans Buka Pengalaman Grooming di Usia Remaja Lewat Buku Memoar
-
Menuju 5 Tahun, Kouji Miura Sebut Akhir Cerita Manga Blue Box Kian Dekat
-
Profil Milo Manheim, Pemeran Flynn Rider di Tangled Live Action
Terkini
-
Film We Bury the Dead: Duka di Tanah Penuh Zombie yang Mengerikan!
-
4 Mix and Match Daily OOTD ala Wooyoung ATEEZ, Street Style ke Formal Look
-
Drama China A Romance of the Little Forest: Cinta Tumbuh Seperti Tanaman
-
Tikno dan Bengkel yang Ia Takuti Seumur Hidup
-
Kesurupan Massal di Malam Upacara Api Unggun