Bioskop merupakan media yang tepat untuk menceritakan kisah thriller psikologis, film genre psychological thriller mempunyai jiwa tersendiri ketika diperlihatkan pada layar lebar walaupun banyak di antaranya yang diangkat dari novel.
Maka, kamu dapat merasakan emosi dan semakin paham apa yang telah dialami oleh karakter fiksi tersebut dalam film dengan menontonnya. Berikut ini adalah 3 rekomendasi film psychological thriller terbaik yang penuh dengan beban emosional.
1. Taxi Driver (1976)
Film Taxi Driver (1976) yang diperankan oleh Robert De Niro menceritakan salah satu kisah protagonis yang kesepian dan sangat tersiksa di sejarah film Travis Bickle. Dia merupakan seorang eks veteran Perang Vietnam yang hidup dengan insomnia dan merasa diasingkan oleh dunia.
Hal tersebut membuatnya bekerja menjadi sopir taksi di New York City dan menemukan berbagai macam orang dalam proses itu.
Bickle sendiri merupakan seorang yang cacat dan memiliki moral abu-abu, khususnya pada paruh kedua film itu saat ia mulai menyerang masyarakat.
Meskipun begitu, film ini memberitahukan kita bahwa Bickle tidak perlu setuju atau menyukai terhadap pandangan hidupnya, tapi lihatlah seluruh perbuatan itu dari mana asalnya. Kita bakal paham melalui film ini mengapa dia terpaksa untuk melakukan hal-hal itu.
BACA JUGA: 7 Rekomendasi Film Terbaru di KlikFilm, Ada Drama hingga Perang!
2. Donnie Darko (2001)
Donnie Darko (2001) merupakan salah satu film klasik yang mewakili era 2000-an, film ini menceritakan kisah tentang seorang remaja yang hampir meninggal dunia pada sebuah kecelakaan sehingga hidupnya berubah jadi aneh.
Setelah itu, pandangan hidup dan kepribadiannya berubah dan dirinya mendapatkan penglihatan misterius.
Donnie Darko disebut menjadi film yang intens dan membuat penonton bingung. Sementara itu, film ini bagus untuk ditonton karena dialog yang baik, soundtrack tahun 1980-an, serta karakternya yang memukau.
Bagi kamu yang menyukai genre thriller psikologis, film ini cocok untuk ditonton dengan narasi yang memusingkan dan visualnya yang surealis.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Film Fantasi Terbaik Sepanjang Masa, Dijamin Seru!
3. Shutter Island (2010)
Martin Scorsese dalam beberapa tahun terakhir memang dikenal dengan film-film mafianya, tapi ia pun dapat membuat film non-kriminal.
Salah satunya yaitu Shutter Island (2010), suatu film thriller/drama psikologis yang mengisahkan tentang penyelidikan Marsekal Amerika terhadap seorang pasien dari rumah sakit jiwa yang hilang di pulau terpencil.
Awalnya semua sangat sederhana, tapi lama-kelamaan semakin asing dan aneh. Shutter Island merupakan suatu film yang tidak bisa ditebak, saat protagonis terkejut atau dibutakan sehingga kita pun akan ikut merasakannya.
Itulah 3 film psychological thriller terbaik yang penuh dengan beban emosional, kamu sudah menontonnya?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Tag
Baca Juga
-
3 Film dan Drama Korea yang Diperankan Jeon Do-Yeon, Ada Kill Boksoon
-
3 Rekomendasi Anime yang Berlatar pada Abad ke-20, Kisahkan tentang Sejarah
-
3 Rekomendasi Anime Bertema Mafia, Salah Satunya Spy x Family
-
3 Rekomendasi Anime Gore Tayang di Netflix, Mana yang Paling Sadis?
-
3 Rekomendasi Film Bertema Bom Atom, Gambarkan Dampak Buruk Perang Nuklir
Artikel Terkait
-
4 Rekomendasi Film yang Dibintangi Dakota Fanning, Terbaru Ada The Watchers
-
Ulasan Film Monolith: Keberanian Seorang Ibu dalam Melindungi Anaknya
-
4 Rekomendasi Film Komedi Dibintangi Zac Efron, Terbaru Ada A Family Affair
-
Teror Mencekam, 4 Rekomendasi Film Horor Bertema Kutukan yang Seru Abis!
-
4 Rekomendasi Film yang Dibintangi Mia Goth, Terbaru Ada MaXXXine
Entertainment
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 400: Kematian Pangeran Kacho
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
BABYMONSTER Billionaire: Ketika Percaya Diri Mampu Bungkam Komentar Negatif
-
4 Fakta Neo Hou, Pemeran Fangs of Fortune yang Ternyata Mantan Trainee SM
-
4 Alasan yang Bikin Drama China 'Fangs of Fortune' Harus Masuk Watchlist
Terkini
-
Ulasan Buku Titip Rindu Buat Ibu: Kisah Ibu dan Anak yang Terjerat Adat
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia