Dua tahun sudah umur pernikahan Indah Permatasari dan Arie Kriting. Rumah tangga keduanya begitu bahagia apalagi sudah dikaruniai seorang momongan.
Namun, dibalik kebahagiaan Indah Permatasari bersama sang suami dan anak justru pernikahnnya belum mendapatkan restu sang ibunda, Nuryah hingga kini. Momen beberapa bulan lalu saat Indah Permatasari melahirkan anak pertamanya tanpa didampingi Nursyah jadi sorotan.
BACA JUGA: CEK FAKTA: Putri Anne Ceritakan Alasannya Bercerai dengan Arya Saloka, Benarkah?
Melansir dari unggahan ulang akun Instagram @lambegosiip memperlihatkan detik-detik Indah Permatasari akan melahirkan. Indah tampak terbaring kesakitan di ranjang rumah sakit.
Ia juga sempat menangis sambil memejamkan mata menahan sakit. Sementara itu, Arie Kriting senantiasa setia mendampingi sang istri di detik-detik lahiran.
Arie Kriting menenangkan Indah dengan menggenggam tangan sang istri. Rupanya ketika Indah Permatasari melahirkan tak cuma ada sang suami yang menemani tetapi juga kedua mertua.
Ayah dan ibu Arie Kriting berada di rumah sakit mendampingi menantunya ini untuk melahirkan. Ayah Arie Kriting sampai tak kuasa meneteskan air mata melihat sang cucu tercinta sudah terlahir di dunia.
Orangtua Arie Kriting begitu terharu dan bahagia menengok cucunya berada di inkubator lahir dengan sehat. Momen ini Indah Permatasari melahirkan tanpa didampingi sang ibu kandung malah ditemani kedua mertuanya menuai beragam tanggapan warganet.
"Ga tega liat ibu bapaknya om Arie, sesakit apa liat anaknya difitnah sama mertuanya sendiri. Yang sabar ya pak bu terus jadi mertua yang baik buat Indah," kata warganet.
"Sejenak Indah rasain sakitnya lahiran gimana yang kuat semangat pulih dan rawat anak ya Indah sehat-sehat sama babynya," ujar yang lain.
"Padahal mertuanya Indah kelihatan sangat baik dan sangat tulus banget memang benar ujian orang beda-beda," tanggapan lainnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Pecat Carlos Pena di Penghujung Musim, Manajemen Persija Salah Langkah?
-
Demi si Dia! TXT Belajar Bahasa Cinta di Single Terbaru 'Love Language'
-
5 Drama Korea Ini Terpilih Tayang di Canneseries 2025, Simak Sinopsisnya
-
RUU Polri: Kebebasan Ruang Digital Terancam? Revisi Kontroversial yang Bikin Warganet Resah!
-
Review Film The Devil's Bath: Teror Mengerikan Tanpa Hantu
Artikel Terkait
-
Temani Sang Ibu, Mona Ratuliu Tahan Tangis di Pemakaman Ayahnya
-
Innalillahi, Ayah Mona Ratuliu Meninggal Dunia
-
Paula Verhoeven Beberkan KDRT Baim Wong: Fisik, Psikis, Seksual, dan Ekonomi!
-
Drama Perceraian Arya Saloka dan Putri Anne: Pertengkaran Jadi Pemicu? Fakta Sebenarnya Terungkap
-
Perjalanan Cinta Fachry Albar dan Renata Kusmanto, Diam-Diam Sudah Cerai
Entertainment
-
Demi si Dia! TXT Belajar Bahasa Cinta di Single Terbaru 'Love Language'
-
5 Drama Korea Ini Terpilih Tayang di Canneseries 2025, Simak Sinopsisnya
-
Jelang Penayangan Perdana, Drama Korea 'Spring of Youth' Kenalkan 7 Pemeran Pendukung
-
Tablo x RM 'Stop The Rain', Lagu Emosional Tentang Rasa Sakit dalam Diri
-
5 Film Jo Jung Suk yang Wajib Ditonton, Terbaru My Daughter is a Zombie
Terkini
-
Pecat Carlos Pena di Penghujung Musim, Manajemen Persija Salah Langkah?
-
RUU Polri: Kebebasan Ruang Digital Terancam? Revisi Kontroversial yang Bikin Warganet Resah!
-
Review Film The Devil's Bath: Teror Mengerikan Tanpa Hantu
-
Elkan Baggott dan Rasa Nasionalismenya yang Tak Pernah Padam kepada Indonesia
-
Dari Medan Tempur ke Obat-obatan: Kontroversi Rencana Pabrik Farmasi TNI