Drama Korea terbaru berjudul Diva of the Deserted Island merupakan drama kolaborasi dari penulis Park Hye Run dan sutradara Oh Chung Hwan. Mereka berdua sebelumnya telah bekerja sama melalui proyek drama popular While You Where Sleeping dan Start Up.
Kini, penulis Park Hye Run kembali dengan drama bergenre komedi romantis yang siap bikin hati penonton ketar-ketir. Seperti yang kita tahu, penulis ini jago sekali membuat karakter yang kuat dan membekas di hati penonton, terlebih untuk karakter pemeran utama prianya. Hati-hati baper dengan second lead ya!
Langsung saja daripada penasaran, simak sinopsis, daftar pemain serta jadwal tayang Diva of the Deserted Island berikut.
Sinopsis Diva of the Deserted Island
Dikutip dari forum berita Korea Soompi, drama Diva of the Deserted Island mengisahkan tentang seorang gadis bernama Mok Ha yang becita-cita menjadi seorang penyanyi. Namun, ia harus mengalami kecelakaan saat perjalanannya menuju tempat audisi dan hayut ke sebuah pulau terpencil. Mok Ha kemudian ditemukan setelah 15 tahun kehilangannya.
Sedangkan Kang Bo Geol merupakan seorang PD yang memproduksi sebuah acara musik. Takdir mempertemukan Mok Ha dan Kang Bo Geol di pulau terpencil tersebut. Awalnya keduanya bersikap acuh tak acuh, namun seiring berjalannya waktu Kang Bo Geol selalu menemani jatuh bagun perjalanan Mok Ha dan mulai muncul benih-benih cinta diantara keduanya.
Hubungan Kang Bo Geol dan Mok Ha bukan sebatas hubungan asmara saja, ternyata keduanya juga terikat dengan cerita masa lalu. Di sisi lain, Mok Ha yang mengidolakan sosok Yoon Ran Joo ketika ia masih muda. Namun, semuanya berubah ketika Yoon Ran Joo tidak memiliki penggemar lagi dan Mok Ha hanyut ke pulai terpencil.
Daftar Pemain Diva of the Deserted Island
Diva of the Deserted Island akan dibintangi sederet aktris dan aktor populer. Berikut ini adalah beberapa nama yang memerankan karakter dalam drama tersebut:
- Park Eun Bin sebagai Mok Ha
- Chae Jong Hyeop sebagai Kang Bo Geol
- Kim Hyo Jin sebagai Yoon Ran Joo
- Cha Hak Yeon sebagai Kang Woo Hak
- Kim Joo Heon sebagai Lee Seo Joon
Jadwal Tayang Diva of the Deserted Island
Sebenarnya masih belum diketahui kapan tanggal pasti penayangan drama ini. Namun, Diva of the Deserted Island akan mulai diproduksi pada paruh pertama 2023 dan diharapkan rilis tahun ini. Begitupun statisun TV atau platform mana yang akan menayangkan drama ini belum diketahui.
Bagi kamu yang sudah penasaran bisa tonton dulu drama-drama karya penulis Park Hye Run atau yang dibintangi Park Eun Bin dan pemain lainnya ya!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Totalitas! Jeong Eun Ji Naikkan Berat Badan Demi 'Pump Up the Healthy Love'
-
Belum Move On dari 'My Dearest Nemesis'? 3 Drama Ini Punya Vibe Serupa
-
Qodrat 2 Tembus 1 Juta Penonton, Kisah Ustadz Qodrat Masih Jadi Favorit!
-
Tembus 1 Juta Penonton, 'Jumbo' Resmi Jadi Film Animasi Indonesia Terlaris
-
Baru 6 Hari Tayang, Film 'Pabrik Gula' Tembus 2 Juta Penonton!
Artikel Terkait
-
4 Drama Korea dengan Trope Love-Hate Relationship yang Bikin Gemas, Sudah Nonton?
-
Deretan Fakta Karakter Ae Sun yang Diperankan IU di When Life Gives You Tangerines
-
Keluar dari Zona Nyaman! 4 Aktris Korea ini Beralih dari Romance ke Thriller
-
Sinopsis Queen's House, Drama Korea Terbaru Ham Eun Jung dan Seo Jun Young
-
Totalitas! Jeong Eun Ji Naikkan Berat Badan Demi 'Pump Up the Healthy Love'
Entertainment
-
4 Drama Korea dengan Trope Love-Hate Relationship yang Bikin Gemas, Sudah Nonton?
-
Kang Daniel Terjebak dalam Hubungan Cinta yang Menyakitkan di Lagu 'Mess'
-
Ulasan Lagu FIFTY FIFTY 'Perfect Crime': Cinta Gelap yang Memikat
-
Media Asing Turut Soroti Rekor Jumbo Usai Raup 1 Juta Penonton di Bioskop
-
Ulasan Lagu JENNIE 'Like JENNIE': Simfoni Percaya Diri dan Gengsi
Terkini
-
Bye-Bye Kerutan! 4 Masker Kolagen Terbaik Bikin Wajah Glowing Awet Muda
-
Review Onde Mande, Drama Komedi yang Mengangkat Budaya Minangkabau
-
Piala Asia U-17: 2 Wakil ASEAN Berpotensi Temani Indonesia Melaju ke Piala Dunia
-
Tegas! Nova Arianto Tuntut Garuda Muda Tetap Jaga Fokus Lawan Afganistan
-
Dua Wakil Tunggal Putri Indonesia Melaju ke Babak Kedua BAC 2025