Mahalini yang baru saja dilamar oleh kekasihnya, Rizky Febian kini masih menjadi sorotan. Diketahui, selama ini Rizky Febian dan Mahalini telah menjalin hubungan dengan beda agama.
Namun, adanya lamaran tersebut membuat netizen berspekulasi pada keduanya. Banyak netizen yang menduga bahwa Mahalini telah berpindah agama yang sama dengan Rizky Febian.
Meski belum ada klarifikasi, banyak netizen yang meyakini jika Mahilini sudah memeluk agama Islam. Hal itu dikarenakan beredarnya video Mahalini saat berdoa di belakang panggung.
BACA JUGA: Tempat Tinggal Lolly Anak Nikita Mirzani di London Dicibir: Kayak di Kampung
Video tersebut diunggah pada kanal YouTube Channel BERBAGI CERITA yang diunggah pada 15 Mei 2023. Video tersebut menampilkan kondisi di belakang panggung saat Mahalini hendak bernyanyi.
Sebelum naik ke atas panggung, Mahalini bersama rekan timnya berposisi melingkar dan berdoa bersama-sama. Setelah berdoa bersama-sama, Mahalini bersiap-siap di pinggir panggung.
Sebelum naik ke panggung, tampak Mahalini menundukkan kepala dan menaikkan tangannya seperti sedang berdoa. Gerakan doa yang dilakukan Mahalini membuat netizen meyakini jika dia telah masuk Islam.
"Alhamdulillah. Semua doa Mahalini dijabahi Tuhan YME. Aamiin," tulis Fanani.
"Seluruh manusia sebenarnya menyadari fitrahnya sendiri yakni ALLAH SWT lah yang menciptakannya beserta alam semesta dengan segala isinya namun karena takut akan keluarga jadi akhirnya mewarisi agama keluarganya," tulis noname.
"Keren sih gak menjadikan agama sebagai konten. Padahal bisa dijadikan ladang duit diundang sana sini, kayak youtuber-youtuber," tuis ciao.
BACA JUGA: Netizen ini Ungkap Rasanya Jadi Tetangga Ariel Noah: Bapak-Bapak Resah Bang Ariel Lari-larian
Sampai saat ini, memang belum ada klarifikasi resmi baik dari pihak Mahalini dan Rizky Febian soal isu agama yang beredar luas.
Video tersebut lalu berlanjut dengan menampilkan bagaimana Mahalini yang sedang bernyanyi di atas panggung. Diketahui, saat itu Mahalini sedang manggung di Surabaya.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Bongkar Sisi Lain Karakter, Inilah 3 Prekuel Film yang Harus Kamu Tonton
-
Ketidakadilan Sistem Kolonial "Anak Semua Bangsa", Upaya Pembebasan Rakyat
-
Setetes Embun Cinta Niyala Debut Film Non-Inggris Terpopuler di Netflix
-
Orion and the Dark: Tak Hanya Menghibur, Film Ini Bisa untuk Terapi Mental!
-
Katanya Mau Buka 19 Juta Lapangan Kerja, Tapi Kok yang Ada Malah PHK Terus?
Artikel Terkait
-
Nangis Nonton Film Jumbo, Mahalini Ingat Momen Kehilangan Orang Tua: Jujur Sedih Banget!
-
Cantiknya Wajah Anak Mahalini dan Rizky Febian Diakui Keluarga: Hidungnya...
-
Pindah Agama Tak Halangi Silaturahmi Salmafina Sunan Rayakan Lebaran Bareng Keluarga
-
Agama Danilla Riyadi, Diam-Diam Datangi Pertemuan Para Ukhti
-
7 Keistimewaan Kedekatan Desy Ratnasari dan Ruben Onsu
Entertainment
-
Bongkar Sisi Lain Karakter, Inilah 3 Prekuel Film yang Harus Kamu Tonton
-
Setetes Embun Cinta Niyala Debut Film Non-Inggris Terpopuler di Netflix
-
Gabung ke Perusahaan Lee Soo Man, Sunny SNSD Alih Profesi Jadi Produser
-
4 Drama Korea dengan Trope Love-Hate Relationship yang Bikin Gemas, Sudah Nonton?
-
Kang Daniel Terjebak dalam Hubungan Cinta yang Menyakitkan di Lagu 'Mess'
Terkini
-
Ketidakadilan Sistem Kolonial "Anak Semua Bangsa", Upaya Pembebasan Rakyat
-
Orion and the Dark: Tak Hanya Menghibur, Film Ini Bisa untuk Terapi Mental!
-
Katanya Mau Buka 19 Juta Lapangan Kerja, Tapi Kok yang Ada Malah PHK Terus?
-
Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!
-
Drama Good Cop, Bad Cop dalam Politik: Presiden Pahlawan dan Pejabat Tumbal