Desta dan Natasha Rizki tetap melakukan aktivitas bersama-sama dengan ketiga anak mereka meskipun sudah resmi bercerai pada 19 Juni 2023 kemarin.
Seperti halnya baru-baru ini, Desta dan Natasha Rizki kedapatan melakukan liburan bersama dengan anak-anak di luar negeri.
Momen kebersamaan mereka itu ikut dibagikan oleh Natasha Rizki melalui TikTok miliknya. Dalam video tersebut, Desta dan ketiga anaknya tengah mengantre untuk membeli es krim potong.
Desta lalu bertanya kepada Natasha Rizki perihal selera dari masing-masing anak mereka.
"Anak-anak pakai roti?" tanya Desta ke Natasha Rizki, dikutip dari akun TikTok @natasharizkypradita pada Jumat (30/06/2023).
"Iya, pakai," jawab Natasha Rizki singkat.
Walaupun mendapatkan jawaban dari Caca, Desta tetap bertanya lagi kepada ketiga anaknya.
"Pada pakai roti nggak?" tanya Desta ulang yang diafirmasin oleh ketiga anaknya.
Tak sampai di situ saja, Desta juga bertanya ke sang mantan istri yang kerap dijuluki Caca itu tentang apa yang diingankannya.
"Mami apa? Caca apa?" tanya Desta.
Kebanyakan warganet tampak salah fokus alias salfok dengan panggilan Desta ke Natasha Rizki tersebut.
Warganet mengaku gagal move on dan kecewa lantaran Desta tak lagi menjuluki Caca dengan panggilan 'Abuy' seperti sebelumnya. Bahkan, warganet menilai Natasha Rizki kini malah seperti anak Desta.
"Pak Desta anaknya jadi 4," komentar @ika***.
"Rasanya malah kaya Caca anak sulungnya Desta deh," tulis @car***.
"'Caca apa' Kemana panggilan Abuyku aaa," tutur @cu***.
"'Caca apa?' aku nangis kenapa ta," imbuh @li***.
"Kangen Abuy wkwk maap. Kenapa gua yang gagal move on sih," ungkap @yu***.
Baca Juga
-
Jadi Groomsmen Boiyen, Andre Taulany Titip Doa Manis untuk Kedua Pengantin!
-
Bukan Cuma Bungkuk, Ini 5 Cara Sederhana Mencegah Skoliosis Biar Gak Makin Parah
-
Bukan Sekadar Hiburan, Ernest Prakasa Sebut Komedi Jalan Halus Kritik Tajam
-
4 Rekomendasi HP 1 Jutaan dengan Kamera Terbaik di 2025, Resolusi hingga 50MP!
-
Polemik Helwa Bachmid dan Habib Bahar: Klaim Istri Siri Dibantah Istri Sah?
Artikel Terkait
-
Resmi Cerai, Desta Dan Natasha Rizky Justru Jalan Bareng ke Singapura
-
Meski Sudah Bercerai, Desta dan Natasha Rizky Kompak Liburan Bersama
-
Desta-Natasha Liburan Bersama ke Singapore, Warganet "kalau masih bisa di perbaiki kenapa tidak"
-
Desta Langsung Emosi, Tak Terima Natasha Rizky Bongkar Tabiat Aslinya
-
Liburan Bareng Usai Cerai, Panggilan Desta buat Natasha Rizki Jadi Omongan: Berasa Punya 4 Anak
Entertainment
-
Jadi Groomsmen Boiyen, Andre Taulany Titip Doa Manis untuk Kedua Pengantin!
-
Bukan Sekadar Hiburan, Ernest Prakasa Sebut Komedi Jalan Halus Kritik Tajam
-
Polemik Helwa Bachmid dan Habib Bahar: Klaim Istri Siri Dibantah Istri Sah?
-
Ditipu dan Terlilit Utang Miliaran, Fadil Jaidi Bantu Lunasi Utang Keluarga
-
Sosok Helwa Bachmid, Model 22 Tahun yang Nikah Siri dengan Habib Bahar
Terkini
-
Bukan Cuma Bungkuk, Ini 5 Cara Sederhana Mencegah Skoliosis Biar Gak Makin Parah
-
4 Rekomendasi HP 1 Jutaan dengan Kamera Terbaik di 2025, Resolusi hingga 50MP!
-
Youtuber Gaming Indonesia Raih Juara Dunia Lomba Build Minecraft MrBeast
-
Bukan Pensiun, Narji Ungkap Alasan Sebenarnya di Balik Hobi Bertani
-
Helwa Bachmid Dituding Berbohong, Istri Sah Habib Bahar Ungkap Bukti Nafkah