Anggota keluarga Raffi Ahmad, Nissya Ahmad dan Jeje Govinda mendadak menjadi sorotan kembali lantaran keduanya memutuskan untuk terjun ke dunia politik.
Nissya Ahmad dan Jeje Govinda memutuskan untuk bergabung dalam Partai Amanat Nasional (PAN) untuk menjadi calon legislatif di daerah pemilihan Jawa Barat 2.
Sosok Raffi Ahmad pun ikut disorot terkait pilihannya dalam dunia politik tanah air. Mengenai hal tersebut, Raffi Ahmad mengaku masih enggan untuk bergabung sebagai kader parpol.
Padahal, Raffi Ahmad sendiri rupanya telah mendapatkan banyak tawaran dari berbagai partai politik.
Ketidakmauan Raffi Ahmad di dunia politik itu bukan tanpa alasan, sebab saat ini dirinya menilai masih perlu banyak mempertimbangkan terkait hal tersebut.
"Iya, banyak sih kalo aku mah banyak (yang nawarin), cuman akunya yang masih berpikir-pikir," ungkap Raffi Ahmad dikutip dari kanal YouTube Trans7 Official, Rabu (09/08/2023).
Menurut Raffi Ahmad, kini keluarganya sudah lebih baik untuk saling berbagi tugas untuk profesinya masing-masing.
"Bukan, kalo kita bagi-bagi tugas mungkin kalo di keluarga itu semuanya ada yang jadi pengusaha ada yang memang mengabdi," lanjutnya.
Raffi Ahmad lalu secara blak-blakan mengungkapkan alasan Nisya Ahmad dan Jeje Govinda terjun ke dunia politik.
Suami Nagita Slavina itu menyebut bahwa adik kandung dan adik iparnya itu ingin lebih bermanfaat bagi banyak orang.
Baca Juga
-
Ulasan Buku Bersyukur Tanpa Libur: Belajar Menerima Apa yang Kita Miliki
-
Apatis atau Aktif? Menguak Peran Pemilih Muda dalam Pilkada
-
3 Rekomendasi Film Maddie Ziegler yang Wajib Kamu Saksikan, Ada My Old Ass!
-
Calvin Verdonk Singgung Taktik Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Ini Alasannya
-
Bae Doona dan Ryoo Seung Bum Bersatu Hadapi Villain di Drama Korea Family Matters
Artikel Terkait
-
Menang Versi Quick Count, Intip Perolehan Suara Artis di Pilkada 2024
-
Hasil Quick Count Pilkada 2024, 5 Artis Ini Unggul Sementara
-
Raffi Ahmad dan Nagita ke TPS Naik Vespa Matic, Harga Bekasnya Setara Mobil LCGC
-
Klaim Kemenangan di Pilbup Bandung Barat, Momen Jeje Govinda Nangis-Nangis Tuai Sorotan
-
Pilih Kabur dan Ogah Temani Raffi Ahmad Diwawancara Meski Dipaksa, Nagita Slavina Tuai Kritik Pedas
Entertainment
-
3 Rekomendasi Film Maddie Ziegler yang Wajib Kamu Saksikan, Ada My Old Ass!
-
Bae Doona dan Ryoo Seung Bum Bersatu Hadapi Villain di Drama Korea Family Matters
-
Impian Lama Jadi Nyata, J-Hope BTS Siap Muncul di Variety Show I Live Alone
-
Curi Perhatian di Family by Choice, Inilah 3 Rekomendasi Drakor Seo Ji Hye
-
ADOR Tuntut Belift Lab Minta Maaf Atas Kasus Perundingan Hanni NewJeans
Terkini
-
Ulasan Buku Bersyukur Tanpa Libur: Belajar Menerima Apa yang Kita Miliki
-
Apatis atau Aktif? Menguak Peran Pemilih Muda dalam Pilkada
-
Calvin Verdonk Singgung Taktik Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Ini Alasannya
-
Bersaing dengan 2 Seniornya, Apakah Arkhan Kaka Bisa Dilirik oleh STY?
-
Gambarkan Kepribadian Ceria dan 'Ekstrovert' Lewat Aroma Parfum yang Tepat