Perseteruan antara dua artis cantik Indonesia, Nikita Mirzani dan Dewi Perssik, ini masih belum kunjung usai. Sama dengan sebelumnya, Nikita Mirzani dengan Dewi Perssik masih saling serang lewat media sosial.
Kali ini, Nikita Mirzani membongkar beberapa aib dari pedangdut asal Jember Jawa Timur itu. Ibu dari Lolly ini menuduh Depe banyak melakukan kebiasaan buruk.
Berikut empat aib Dewi Perssik yang dibongkar oleh Nikita Mirzani:
BACA JUGA: Denny Caknan Bilang Ini ke Bella Bonita: Ojo Kecewa Ya
1. Penyuka Sesama Jenis
Dewi Perssik sebelumnya sempat berseteru dengan Saipul Jamil. Ia menuduh mantan suaminya itu sebagai seorang penyuka sesama jenis alias gay. Ia pun tak segan membongkar aib Saipul Jamil selama menikah dengannya.
Kini Dewi Perssik tengah kena balasannya. Ia dituduh sebagai penyuka sesama jenis oleh Nikita Mirzani. Nikita mengungkap, tahun 2014 Depe pernah menjalin hubungan khusus dengan napi perempuan saat ia di dalam penjara.
"Di penjara aja lu pacaran sama bandar narkoba, sama perempuan yang mungkin tiga tahun lalu udah ditembak mati. Tuh saksinya Pondok Bambu, dia tuh pernah pacaran sama perempuan," kata Niki, seperti dikutip dari tayangan video yang direupload pemilik akun Instagram @lambe__danu, Selasa (29/8/2023).
2. Tiga Kali Aborsi
Selain itu, Nikita juga mengatakan kalau Dewi Perssik sering melakukan aborsi. Tak hanya satu kali, Depe melakukannya sampai lima kali.
"(Dewi Perssik) suka gugurin kandungan, lima kali gugurin kandungan. Makanya rahim itu jangan digugurin melulu. Sekali-kali dijadiin, gue pingin lihat muka anaknya," kata Nikita Mirzani dalam siaran langsung di media sosialnya, Senin (28/8/2023).
BACA JUGA: Perlihatkan Tanda Merah di Dada, Happy Asmara Ngode Pengen Cepat Dinikahi
3. Kumpul Kebo dan Hypersex
Selanjutnya, Nikita menuduh Dewi Perssik melakukan kumpul kebo dengan tunangannya, Rully. Tidak hanya itu, Niki juga mengungkap bahwa Rully harus melayani nafsu Dewi Perssik yang hypersex.
"Pacarannya sudah tinggal serumah, makanya dia mau digimanain juga enggak berkutik. (Pacarnya) enggak boleh ke mana-mana, dikerem, karena dia burik, itu hypersex," ucap Nikita sebagaimana dalam video yang direupload pemilik akun @/lambe__danu, Selasa (29/8/2023).
4. Suka Main Dukun
Yang terakhir, oleh Nikita, Dewi Perssik juga dituduh sering main dukun. Dengan kalimat yang sadis, Nikita Mirzani menyebut kalau Dewi Perssik punya anak, anaknya akan mendapat kutukan.
"Gue rasa (Depe) kebanyakan main dukun, anaknya dikutuk mukanya kayak ikan siput," ujar Nikita, pedas.
Inilah empat aib Dewi Perssik yang dibongkar habis oleh Nikita Mirzani.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Makjleb! 3 Amanat Satir dalam Film Kang Solah from Kang Mak x Nenek Gayung
-
Raisa Andriana Gugat Cerai Hamish Daud, Humas Pengadilan Agama Jakarta Selatan Membenarkan
-
Ammar Zoni Minta Dihadirkan di Persidangan Offline, Kuasa Hukum: Sidang Daring Banyak Kendala
-
Nissa Sabyan Diduga Sedang Hamil Anak Ayus, Perutnya yang Makin Besar Jadi Sorotan
-
Clara Shinta Minta Cerai Gegara Suami Kecanduan Drama China hingga Lupa Perhatikan Istri
Artikel Terkait
-
Nyelekit! Orang-Orang Ini Kena Body Shaming Nikita Mirzani, Dibilang Kera hingga Mirip Suneo
-
Lehernya Diancam Diinjak Dewi Perssik, Nikita Mirzani Tantang Datang ke Rumahnya
-
Nikita Mirzani Akui Sikapnya yang Emosian Dipengaruhi oleh Teman, Sindir Fitri Salhuteru?
-
Nikita Mirzani Ngaku Tahu Semua Aib Dewi Perssik dari Keponakan Sang Artis: Meldi Ketar-ketir
-
Dewi Perssik Keciduk Serumah Bareng Pacar Pilotnya: Benar Kata Nikita Mirzani
Entertainment
-
Demi Mental Health Anak, Masayu Anastasia dan Lembu Kompak Meski Berpisah
-
Status Onad Dikonfirmasi Polisi, Bisa Bebas dari Ancaman Penjara?
-
Resmi! Agensi 51K Umumkan Taecyeon 2PM Bakal Nikah Musim Semi Tahun 2026
-
Apa Itu Jibaro? Kostum yang Dipakai Lisa BLACKPINK di Halloween 2025
-
Setelah Lebih 15 Tahun, Manga Akatsuki no Yona akan Tamat Desember 2025
Terkini
-
7 Rekomendasi Lipstik Lokal dengan Warna Intens untuk Bold Makeup Look
-
Timnas U-17 Dapat Lebih Banyak Dukungan Suporter daripada Senior, Kok Bisa?
-
10 Tahun 'Reply 1988': Ryu Jun Yeol Sempat Absen, Akhirnya Muncul di Acara Spesial
-
Ulasan Novel My Darling Dreadful Thing, Cerita Horor di Rumah Tua Beckman
-
Dua Bulan Aman, Aura Kartu Kuning Justin Hubner Akhirnya Muncul Lagi!