Irwan Mussry namanya menjadi perbincangan usai dipanggil KPK sebagai saksi atas dugaan gratifikasi dan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) yang melibatkan eks pejabat Bea Cukai Eko Darmanto. Adapun sebelumnya KPK telah lebih dulu memanggil Eko Darmanto dengan status sebagai tersangka.
Irwan Mussry namanya memang dikenal sebagai pengusaha tajir melintir yang menikahi mantan istri dari musisi Ahmad Dhani. Lalu dari mana saja sebenarnya sumber kekayaan Irwan Mussry suami dari Maia Estianty itu? Merangkum dari berbagai sumber berikut adalah informasinya.
1. CEO Time International
Dikenal sebagai pengusaha sukses, Irwan Mussry merupakan CEO perusahaan bernama PT Timeperindo Perkasa Internasional.
Perusahaan yang berdiri di tahun 1978 itu awalnya bergerak dalam bidang service centre dan distributor jam tangan saja, namun sekarang sudah berkembang dan beroperasi sebagai toko ritel fashion dan perhiasan merk ternama dunia.
2. Kosmetik
Salah satu bisnis yang cukup sukses dijalankan oleh Irwan Mussry adalah bisnis kosmetik. Melalui perusahaan yang dimilikinya, pria yang perrnah menjalin hubungan dengan artis Desy Ratnasari itu mendatangkan kosmetik asal negeri ginseng Korea Selatan, yakni Laneige dan Innisfree.
3. Fashion
Masih di bawah naungan PT Time Internasional, Irwan Mussry menjalankan bisnis fashion mulai dari tas hingga sepatu dari brand kenamaan dunia seperti Fendi, Fossil, Chanel, Cartier, TAG Heuer, Tory Burch, Chopard, Berluti, Valentino dan REDValentino, DIESEL, dan Breitling.
4. Kuliner
Tidak hanya bidang fashion saja, bidang kuliner juga menjadi salah satu bisnis yang dijalankan suami Maia Estianty itu. Sweet Monster Popcorn adalah nama usaha kuliner Irwan Mussry yang memiliki cabang di beberapa negara seperti Hongkong, Singapura, dan Tiongkok.
5. Jam Tangan Mewah
Irwan Mussry diketahui memiliki 100 toko jam tangan mewah dengan ribuan pegawai. Awalnya perusahannya itu hanya fokus pada jam tangan Rolex saja, akan tetapi kini telah merambah brand lainnya.
Itu tadi informasi sederet sumber kekayaan yang dimiliki oleh Irwan Mussry. Dengan kekayaan yang dimiliki dari berbagai bisnis tersebut, maka tidak heran jika gaya hidup Maia Estianty kini terlihat bergelimang harta dan kerap liburan ke luar negeri.
Baca Juga
-
Terungkap! Motif Armor Toreador Lakukan KDRT ke Cut Intan Nabila, Polisi Dalami Kasus
-
Video Detik-detik Penangkapan Armor Toreador Usai Viral Lakukan KDRT pada Cut Intan Nabila
-
Armor Toreador Terlilit Utang Miliaran Rupiah, Alvin Faiz Jadi Korban
-
Kartika Putri Murka Disebut Hijrah karena Takut Ketahuan Prostitusi: Fitnahan Terkejam!
-
Selebgram Cut Intan Nabila Alami KDRT, Unggahan Sebelumnya Diduga Jadi Kode
Artikel Terkait
-
KPK Sebut Pihak Terjaring OTT di Bengkulu Tambah Jadi 8 Orang, Salah Satunya Cagub Petahana?
-
Harta Kekayaan Rohidin Mersyah, Gubernur Bengkulu Kena OTT KPK
-
Kena OTT, Begini Penampakan Gubernur Bengkulu Tiba di Gedung KPK
-
Cagub Petahana Rohidin Mersyah Tiba di Gedung KPK, Buntut OTT di Bengkulu
-
KPK Ungkap OTT di Bengkulu Terkait Pungli untuk Modal Pilkada
Entertainment
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat
-
Review Film The Twisters 2024: Perburuan Badai yang Mendebarkan
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Sinopsis Film I Want To Talk, Film Terbaru Abhishek Bachchan dan Ahilya Bamroo
-
Trailer Film Popeye the Slayer Man: Teror Maut Si Pelaut Bertangan Besi
Terkini
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?
-
Apesnya Vietnam, Pemusatan Latihan di Korea Terancam Kacau Gegara Hal Ini