Nama Bella Damaika belakangan ini menjadi buah bibir di media sosial. Tak lain karena skandal perselingkuhannya dengan Elmer Syaherman, suami Ira Nandha.
Perselingkuhan pramugari dan pilot maskapai hijau ini terendus publik setelah dibongkar oleh Ira Nandha. Hal itu membuat sejoli yang menjalin hubungan terlarang tersebut jadi bulan-bulanan netizen.
BACA JUGA: Sindiran Berkelas Andre Taulany Usai Dapat Somasi Dilarang Nyanyikan Lagu Mungkinkah
Bella Damaika sendiri sempat menonaktifkan akun Instagram pribadinya @belladamayka usai perselingkuhannya viral. Namun, ia kini kembali lagi mengaktifkan akun Instagramnya beberapa hari pasca kejadian itu.
Meski begitu Bella Damaika memilih untuk menutup kolom komentar Instagramnya. Alhasil netizen hanya bisa menyukai saja unggahan selingkuhan suami Ira Nandha tersebut.
Jumlah pengikut Instagram Bella Damaika setelah dibuka kembali akunnya mendadak naik drastis. Semula jumlah pengikutnya hanya 6 ribuan tetapi sekarang pengikutnya sudah lebih dari 10 ribu akun.
Menilik dari akun TikTok @caviarhold yang membagikan informasi Bella Damaikan mengaktifkan akun Instagram lagi. Banyak netizen yang memberikan komentar miring terhadap tidakan Bella Damaika sengaja memanfaatkan momen.
BACA JUGA: Senasib Jadi Korban Perselingkuhan Suami, Hanum Mega Beri Dukungan ke Ira Nandha
Netizen merasa Bella sengaja mengaktifkan akun Instagram lagi demi meraup pengikut baru. Selain itu, netizen juga menuding kalau pramugari ini ingin menjadi selebgram jika nanti dipecat karena skandal perselingkuhannya.
"Dia tahu orang-orang penasaran sama dia wkwk," komentar netizen.
"Ngerasa banyak yang dukung makanya berani aktifin Ig," cibir yang lain.
"Gue kenal dia dari jaman foto jadul dia yang beredar di fyp guys. Dia mungkin mau memberitahu kalian semua kalau foto dia yang dulu itu beda sama dia yang sekarang," tanggapan lainnya.
"Itu gak diprivat biar dia punya opsi, kalau nanti diberhentikan dia bisa jadi seleb (emoji tertawa)" sindir netizen lain.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Enea Bastianini Cocok Gantikan Jorge Martin, Aprilia Sudah Buka Loker?
-
Tak Sesukses Film Pertama, M3GAN 2.0 Dinilai Kurang Memuaskan Penonton
-
Review Film Blindness, Saat Kegelapan Ungkap Sisi Terdalam Manusia
-
Harga Udara Bersih di Jakarta: Mahal, Langka, dan Terpinggirkan
-
Ulasan Novel The Convenience Store by the Sea, Kisah Hangat Toserba di Tepi Laut Jepang
Artikel Terkait
Entertainment
-
Tak Sesukses Film Pertama, M3GAN 2.0 Dinilai Kurang Memuaskan Penonton
-
Ungkap Peran Cho Yeo Jeong, My Daughter Is A Zombie Siap Tayang Bulan Juli
-
Bintang Kill Bill, Michael Madsen, Meninggal Dunia di Usia 67 Tahun
-
10 Hari Debut, Allday Project Raih TRofi Pertama Lagu Famous di M Countdown
-
Deja Vu oleh Rescene: Menelusuri Kenangan Demi Mencari Momen Tak Terlupakan
Terkini
-
Enea Bastianini Cocok Gantikan Jorge Martin, Aprilia Sudah Buka Loker?
-
Review Film Blindness, Saat Kegelapan Ungkap Sisi Terdalam Manusia
-
Harga Udara Bersih di Jakarta: Mahal, Langka, dan Terpinggirkan
-
Ulasan Novel The Convenience Store by the Sea, Kisah Hangat Toserba di Tepi Laut Jepang
-
Tiba di Bandung, Patricio Matricardi Antusias Perkuat Lini Belakang Persib Bandung