Aurel Hermansyah lagi-lagi terkena komentar yang menyebutnya mirip dengan seseorang. Jika sebelumnya istri Atta Halilintar ini disebut mirip Ivan Gunawan.
Kini Aurel Hermansyah dibilang mirip dengan TikToker Kekeyi. Komentar ini didapatnya ketika mengunggah video konten joget bareng Aaliyah Massaid.
BACA JUGA: Bukan Cuma Sama Artis, Mantan Istri Sebut Kurnia Meiga Pernah Selingkuh dengan Janda Tetangga
Dua wanita yang bersahabat lama tersebut terlihat kompak memperagakan gerakan joget yang sedang viral. Tak hanya itu mereka juga tampak lincah di setiap gerakannya.
"Yang mungil mungil ajaaahhhh," tulis Aurel Hermansyah dalam keterangan unggahannya dikutip pada Senin (18/3/2024).
Video yang tembus 9 juta penonton ini mendulang berbelas ribu komentar netizen. Banyak yang menyebut jika video Aurel Hermansyah dan Aaaliyah Massaid mirip dengan Kekeyi dan Mayang sedang kolaborasi.
"Kekey dan Mayang kolab," komentar netizen.
Aurel Hermansyah yang tidak terima dikomentari demikian lantas memberikan balasan menohok. Ia menyinggung tentang setan yang seharusnya diikat saat bulan puasa.
BACA JUGA: Alasan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Sempat Sembunyikan Hubungan dari Publik, Takut Netizen?
"Setan bulan puasa kan diiket, kok ini satu ketinggalan apa ya?" balas Aurel.
Ibu dua anak tersebut juga memberikan tanggapan terhadap komentar netizen yang menyebut Aaliyah seumuran Luna Maya. Padahal jarak umur keduanya sangat jauh, Aaliyah 22 tahun sedangkan Luna 40 tahun.
"Mbak Aaliyah itu seumuran sama Mbak Luna Maya ya," celetuk netizen lain.
"Sama buyut aku mbak," jawab Aurel Hermansyah.
Cara Aurel Hermansyah merespons komentar julid menuai berbagai reaksi dari warganet.
"Mantap Mama Nurr, kira-kira setannya kena ulti gak yaa," ungkap warganet. "Sabar Mama Nurr mungkin emang dia diiket tapi lepas," kata yang lain.
"Sabar Mama Nur jadikan ladang pahala," ujar lainnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
Artikel Terkait
-
Beda Respons Aaliyah Massaid dan Aurel Hermansyah saat Dipeluk Suami, Netizen: Risih vs Nyaman
-
Dipeluk Thariq Halilintar dari Belakang, Gelagat Aaliyah Bikin Salfok: Risih?
-
Dibandingkan dengan Fuji, Pendapatan Thariq dan Aaliyah Massaid dari Exclusive Instagram Gak Ada Apa-apanya!
-
Lagi Umrah, Foto Mayang di Depan Kabah Dinyinyiri Netizen: Editan Ya?
-
Rela Hujan-hujanan Demi Kampanye Kris Dayanti, Atta Halilintar Ramai Dipuji Menantu Idaman
Entertainment
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat
-
Review Film The Twisters 2024: Perburuan Badai yang Mendebarkan
Terkini
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?