Kabar putusnya hubungan antara Ayu Ting Ting dengan Muhammad Fardhana belakangan ini ramai tersebar dan menjadi topik yang hangat di kalangan para warganet. Pasalnya, hubungan di antara keduanya tidak hanya sebatas kekasih, tetapi sudah sampai di tahap pertunangan.
Acara lamaran Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardhana telah dilaksanakan pada awal tahun 2024 kemarin. Kabar ini pun diiringi dengan desas-desus bahwa keduanya akan segera melangkah ke jenjang yang lebih serius, yakni jenjang pernikahan.
Sayangnya, tersiar kabar mengenai berakhirnya hubungan Ayu Ting Ting dan Fardhana. Dilansir dari postingan akun TikTok @simplify1707 pada Selasa (2/7/2024), Ayu Ting Ting memberikan tanggapan dan klarifikasi mengenai pemberitaan yang tengah ramai dibicarakan ini.
“Pertunangan saya dengan Mas Dana sudah dinyatakan putus sejak tanggal 22 Juni, itu di antara kami. Dan tanggal 27 Juni kemarin, hari Kamis itu di antara sesama orang tua alhamdulillah secara resmi,” ujar Ayu Ting Ting menjelaskan bahwa kabar kandasnya hubungan antara dirinya dan Fardhana memang benar.
Ayu Ting Ting kemudian membeberkan alasan di balik berakhirnya hubungan antara dirinya dan Fardhana. Ia tidak memang tidak menjelaskan lebih lanjut tentang alasan tersebut secara spesifik dan berkata bahwa hal itu adalah privasi.
“Jadi di mana memang ada hal yang sangat prinsip sekali buat saya yang tidak bisa kami jembatani lagi satu sama lain. Jadi cukup saya, Allah, teman-teman saya, keluarga yang tau. Biarkan ini menjadi hal yang privasi buat kami,” ungkap Ayu Ting Ting lebih lanjut.
Pernyataan Ayu Ting Ting mengenai kandasnya hubungan yang sudah memasuki fase lamaran ini pun mendapat respon dan tanggapan yang ramai dari warganet.
“Emang sebelum tunangan gak ngobrolin prinsip itu di awal?” tanya seorang netizen dengan nama akun @D***.
“Jawabannya selalu sama, udah tunangan baru bilang masalah prinsip,” ujar seorang netizen dengan nama akun @g***.
“Mau cari yang kayak gimana lagi sih Yu, mau cari yang sempurna gak bakal ada, bersyukur ada yang mau nerima segala kekurangan dan masa lalumu, harusnya kamu juga begitu, nerima semua kekurangan lelakimu,” komentar pemilik akun @A***.
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
Nikita Mirzani Sebut Putusnya Ayu dan Fardhan Sudah Jalan Terbaik: Bukan Salahnya Ayu Ting Ting!
-
Terkuak, Ternyata Ayu Ting Ting yang Lebih Dulu Minta Pernikahan Dibatalkan
-
Angkat Bicara Soal Pertunangannya yang Kandas dengan Muhammad Fardhana, Tutur Bahasa Ayu Ting Ting Langsung Jadi Sorotan
-
Ayu Ting Ting Gagal Menikah Lagi, Ternyata Ini Kriteria Mantu Idaman Ayah Rozak
-
Sama-sama Tunangan Diterpa Isu Selingkuh, Sikap Ayu Ting Ting dan Dewi Perssik Mulai Dibanding-bandingkan
Entertainment
-
Bintangi The Savant, Jessica Chastain Siap Bongkar Kejahatan di Dunia Maya
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada The Fantastic Four: First Steps
-
Rilis Trailer Baru, The Long Walk Kisahkan Kompetisi Jalan Kaki Mematikan
-
Comeback Agustus, IVE Bagikan Spoiler Lagu Baru di Gayo Daejeon Summer 2025
-
Final Destination: Bloodlines Bakal Tayang di HBO Max, Catat Tanggalnya!
Terkini
-
Kulit Glowing Bebas Noda Hitam! 4 Moisturizer yang Mengandung Symwhite 377
-
Semifinal Piala AFF U-23: 3 Pahlawan Skuat Garuda saat Mengempaskan Thailand, Siapa Saja?
-
4 OOTD Soft Chic ala Kang Hanna, Bisa Buat Ngampus Sampai Ngopi!
-
Review Anime Tasokare Hotel, Kisah Sebuah Penginapan Antara Dua Dunia
-
4 Gaya Girly Street Style ala Roh Jisun Buat Inspirasi Daily Outfit-mu!