BABYMONSTER memang selalu mencuri perhatian, bahkan sejak sebelum debutnya. Hal ini tidaklah mengherankan karena girl grup asuhan YG Entertainment ini tidak hanya cantik tapi juga memiliki bakat yang sangat mumpuni.
Begitu pula saat mereka merilis single digital pada 1 Juli lalu. Grup ini langsung percaya diri berada di barisan atas trending YouTube dengan "Forever".
Untuk mempromosikan lagu barunya, grup ini juga unjuk vokal melalui program "It's Live". Video mereka pun sontak viral dan berapa di urutan pertama trending di YouTube.
Lebih lanjut, “Forever” adalag single digital yang nantinya akan dimasukkan ke dalam full album pertama mereka pada akhir tahun ini. Album ini diprediksi akan dirilis sekitar bulan September atau Oktober.
"Forever" adalah lagu synth pop tahun 1980-an dengan nuansa baru dan sensasi yang berbeda. Liriknya terdengar menarik dan menampilkan citra percaya diri.
Meski mengusung lagu dance upbeat, tapi BABYMONSTER tetap memamerkan dan menjaga vokal poweful mereka saat menyanyikan "Forever" secara langsung. Termasuk saat tampil di "It's Live".
Seluruh membernya tampak cantik dan mengenakan outfit yang serasi seolah tidak memiliki cela. Pun vokal mereka cukup membuat saya takjub karena meski tergolong sulit, tapi mereka bisa membawakannya dengan baik.
Masing-masing member memiliki pesonanya sendiri, baik dari segi vokal maupun visual, serta dari sisi rapp. Pelafalan yang sangat baik saat melakukan rapp patut diacungi jempol karena lagu ini memiliki bagian yang sangat cepat. Namun mereka melakukannya tanpa 'terpeleset'. Nada-nadanya pun terdengar sopan masuk di telinga.
Lagu ini membawa suasana musim panas yang enerjik sekaligus memberikan keteduhan saat matahari sedang panas-panasnya. Tak heran bila banyak orang bisa langsung menyukainya.
Selain itu, "Forever" memiliki hook yang menarik di bagian reffrain sehingga asyik untuk terus didengarkan ulang. Bagian "Forever" seperti menunjukkan bahwa mereka seolah bisa hidup selamanya.
Akhir kata, BABYMONSTER tidak pernah gagal membius pendengarnya dengan vokal mereka. Namun di sisi lain, lagu up beat seperti ini mungkin tidak nyaman bagi sebagaian orang.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
TWS 'Last Festival': Nostalgia Perpisahan Sekolah Penuh Emosi
-
Jangan Memulai Apa yang Tidak Bisa Kamu Selesaikan: Sentilan Bagi Si Penunda
-
Novel 'Mana Hijrah': Ujian Hijrah saat Cobaan Berat Datang dalam Hidup
-
Mama yang Berubah Jadi Peri di Mummy Fairy and Me 4: Keajaiban Putri Duyung
-
Doyoung NCT 'The Story': Ceria Hidup Layaknya Healing dan Pelukan Hangat
Artikel Terkait
-
Tom Lembong Trending Usai Praperadilan Ditolak: Netizen Bandingkan Kasus Ekspor Nikel
-
Dul Jaelani 'Tak Mau Gila', Ceritakan Tentang Kepalsuan
-
'Raffi' dan 'Dihapus' Trending di X, Jejak Digital Raffi Ahmad Jadi Sorotan
-
4 Rekomendasi Lagu Romantis Jadul Milik Justin Bieber, Ada Tema Natal!
-
Mengulik Lirik It's Complicated, Karya Terbaru Yesung soal Rumitnya Perasaan saat Bertemu Orang Baru
Entertainment
-
Rilis Poster Baru,Ini Hubungan Ju Ji Hoon dan Jung Yu Mi di Love Your Enemy
-
Sinopsis Cells at Work, Film Jepang Dibintangi Mei Nagano dan Takero Satoh
-
Spoiler Family by Choice Eps 15, Hubungan Rahasia Hwang In Youp Terungkap!
-
5 Anime Terbaik yang Bisa Obati Rindu pada Crayon Shin-chan, Sudah Tonton?
-
Layak Dinanti, Intip Trailer dan Jadwal Rilis One Hundred Years of Solitude
Terkini
-
Tak Dapat Podium, Fabio Quartararo Tetap Nikmati Performa Motor M1
-
Media Vietnam Nilai Misi Ambisius Indonesia Bisa Berantakan, Ini Alasannya!
-
Refleksi Kehidupan Perempuan dalam Kumpulan Cerita Pendek 'Mimi Lemon'
-
Review Drama Korea The Interest of Love: Kisah Cinta Segiempat yang Kompleks
-
Nikmati Atmosfer Gila Bola di Indonesia, Ragnar Oratmangoen Ungkap Mimpinya