Drama Korea 'Ask the Star' menjadi salah satu drama yang paling dinantikan sejak beberapa tahun lalu. Bahkan ketika Gong Hyo Jin dan Lee Min Ho diumumkan sebagai pemeran utama drama ini. Keduanya diprediksi akan menciptakan chemistry yang tiada duanya.
Drama 'Ask the Stars' yang juga dikenal dengan judul 'When the Stars Gossip' memang telah memulai proses syutingnya sejak tahun 2022. Di tahun berikutnya drama ini menajdi dinantikan, namun hingga akhir tahun 2023 tak kunjung terdengar kabar bahwa drama ini akan tayang.
Ketika memasuki tahun 2024 juga tak terdengar kabarnya, hingga para penggemar yang antusias sepertinya telah lupa dan tak berharap banyak. Namun, pada 26 Agustus tim produksi pada akhirnya memberikan konfirmasi terkait penayangan drama 'Ask the Stars'.
Mengutip Newsen, Senin (26/8/2024) seseorang yang berwenang tvN mengatakan, "Drama 'Ask the Stars' dijadwalkan akan ditayangkan sebagai Drama Sabtu-Minggu di paruh pertama tahun 2025."
Drama 'Ask the Stars', yang mulai syuting pada 2022 dan selesai syuting pada April 2023. Ini adalah sebuah karya di mana penulis Seo Sook Hyang, seorang ahli komedi romantis yang membutkikan dirinya lewat karya 'Jealousy Incarnate', 'Pasta', dan 'Wok of Love'.
Penulis Seo Sook Hyang akan berkolaborasi dengan sutradara Park Shin Woo yang memimpin untuk drama 'Encounter', 'Its Okay to Not Be Okay', 'Lovestruck in the City', dan 'Angel Eyes'. Lewat drama 'Ask the Star' penulis Seo Sook Hyang akan kembali berkolaborasi dengan sutradara Park Shin min kembali. Diketahui bahwa sebelumnya mereka pernah bekerja bersama untuk drama 'Jealousi Incarnate'.
Drama 'Ask the Stars' merupakan sebuah tontonan komedi romantis yang ebrlatar di luar angkasa. Berisi orang-orang yang melakukan perjalanan antara luar angkasa dan Bumi. Lee Min Ho berperan sebagai Gong Ryeong, ia adalah seorang dokter kandungan dan ginekolog yang memasuki stasiun luar angkasa sebagai turis luar angkasa.
Gong Hyo Jin berperan sebagai Kapten Eve Kim, seorang perfeksionis yang tidak bisa mentolerir kesalahan sekecil apa pun dan merupakan astronot terbaik. Mereka akan untuk bertemu seperti takdir dan menciptakan romansa khusus dengan latar belakang alam semesta yang luas.
Bagaimana, sudah siap menyaksikan kisah romansa Gong Hyo Jin dan Lee Min Ho di luar angkasa? Drama Korea 'Ask the Stars' akan tayang pada paruh pertama 2025.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Disney Umumkan 5 Drama Korea yang Tayang di Tahun 2025, Ada Knock Off!
-
Shin Ye Eun dan Rowoon Bintangi Drama Saeguk Disney, 'The Murky Stream'
-
Sedang dalam Tahap Produksi, Moving Dikonfirmasi Lanjut ke Season 2
-
Geum Sae Rok Ditawari Bergabung dengan Lee Jun Ho Bintangi Typhoon Company
-
Kim Min Kyu Konfirmasi Perannya di 'Bitch and Rich 2', Jadi Saingan Yeri?
Artikel Terkait
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
5 Drama Korea Kim Min Kyu yang Wajib Masuk Watchlist, Teranyar 'Bitch and Rich 2'
-
Disney Umumkan 5 Drama Korea yang Tayang di Tahun 2025, Ada Knock Off!
-
Dibintangi Kim Soo Hyun dan Jo Bo Ah, Ini Jadwal Tayang Drama Korea Knock Off
-
Spoiler When the Phone Rings Episode 1, Yoo Yeon Seok Dapat Ancaman?
Entertainment
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat
-
Review Film The Twisters 2024: Perburuan Badai yang Mendebarkan
Terkini
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?