Chanyeol EXO telah merilis digital single bertajuk 'Good Enough' pada 20 Oktober 2023. Lirik 'Good Enough' ditulis sendiri oleh Chanyeol dan merupakan lagu dengan synth pop dan baris synthesizer ritmisnya sangat mengesankan. Sehingga lagu ini terasa adiktif dan menenangkan.
Sementara liriknya bercerita tentang kenyamanan yang hangat tentang kecemasan yang dapat dihadapi oleh siapa pun yang hidup dengan mimpi. Sehingga lagu ini menggabungkan suasana emosional dan bersantai di saat bersamaan.
Melalui musik videonya, terlihat Chanyeol yang bingung dan sedikit frustasi tapi kemudian ia bisa perlahan bersantai karena kehadiran teman-temannya.
Baekhyun, Chen, dan D.O hadir sebagai bintang untuk mengisi musik videonya sekaligus memberikan dukungannya untuk karya solo Chanyeol.
Ketiga member EXO yang seumuran dengan Chanyeol ini memang memberi kejutan yang manis untuk penggemar karena kehadirannya di video ini. Chemistry yang natural di antara mereka pun sangat terasa di sepanjang lagu.
Di pembukaan lagu Chanyeol mengungkap pemikiran galau yang mungkin banyak dirasakan anak muda saat ini. Merasa hidup stuck, belum menghasilkan apa-apa, dan belum menjadi siapa-siapa.
Ia pun tampak melempar kertas ke dalam tempat sampah dan memainkan saklar lampu karena bingung.
Namun semua perasaan cemas ini perlahan menghilang saat kemunculam Chen. Keduanya lalu menghabiskan waktu santai bersama di hari yang cerah. Sehingga musik videonya terasa seperti musim panas di Bulan Oktober (saat itu).
Setelah kemunculan Chen yang kemudian disusul D.O., Chanyeol mengungkap dalam liriknya bahwa tidak apa-apa seperti ini. Semuanya akan baik-baik saja dan nanti ada waktu saat mimpinya datang.
Sehingga ia ingin saat ini tetaplah seperti ini karena kehadiran teman-temannya membuat perasaannya membaik.
Di bagian akhir, Baekhyun muncul dan membuat suasana sepenuhnya santai. Karena perubahan mood Chanyeol sudah lebih positif.
Lagu ini terasa seperti hadiah dari Chanyeol bagi pendengar yang saat ini sedang tidak baik-baik saja dan penuh dengan kecemasan.
Pikiran yang khawatir memang mempengaruhi mood. Namun tidak apa-apa karena semua ini akan berakhir dan mimpimu akan segera datang.
BACA BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE
Baca Juga
-
Nggak Perlu Inget Umur, Melakukan Hobi di Umur 30 Itu Nggak Dosa Kok!
-
Dog Knows Everything: Kakek, Anjing Pelacak, dan Misteri Pembunuhan
-
Buku Beauty and The Bad Boy: Terus Didesak Nikah dan Dipepet Brondong Tajir
-
Buku Bimalara Cinta: Pedihnya Kehilangan dan Harus Jadi Pengantin Pengganti
-
Minho SHINee dan Ningning Because of You: Hadirnya Mantan saat Mulai Move On
Artikel Terkait
-
Download Lirik Lagu Mengapa Kau Berubah - Valdy Nyonk, Soundtrack Galau Terkini!
-
Ada Pop Ballad, Irene Red Velvet Usung Beragam Genre di Album Like A Flower
-
Pesan Send The Song Bisa Dihapus Atau Tidak? Begini Penjelasannya
-
ILLIT Rasakan Debaran Jantung yang Kencang di MV Lagu Terbaru 'Tick-Tack'
-
Viral! Shinta Arsinta Menyanyikan Gus Dur Pendekar Rakyat, Simak Liriknya
Entertainment
-
Hengkang dari RIIZE, SM Umumkan Seunghan Bakal Debut Sebagai Artis Solo
-
3 Series Maxime Bouttier yang Tayang Tahun 2024, Temanya Dark!
-
Taron Egerton Dipastikan Jadi Bintang Film Apex Bersama Charlize Theron
-
Jadi Detektif, Yuri SNSD Ungkap Latihan Demi Peran di Parole Examiner Lee
-
3 Series Indonesia Tayang November 2024, Seru dan Menegangkan!
Terkini
-
Petuah Shin Tae-yong Sebelum Skuad Garuda Hadapi Jepang, Minta Pemain Enjoy
-
Ulasan Novel Home Sweet Loan:Impian di Tengah Tantangan Finansial
-
Romantisasi Kesehatan Mental Gen Z: Saatnya Berhenti dan Berpikir Kembali
-
Imabsi Gelar Kelas Karya Batrasia ke-6, Bahas Repetisi dalam Puisi
-
Jalin Kerjasama Internasional, Psikologi UNJA MoA dengan Kampus Malaysia