BIGONE dan BAEKHO eks-NU’EST telah merilis single yang keren bertajuk “LOVE OR DIE” pada 8 Mei 2024. Kolaborasi unik ini merupakan arahan penerbit musik PRISMFILTER, serial pembuatan musik di saluran YouTube BAEKHO.
Ada dua remix dari "Love or Die" yaitu EDM Ver. dan Unplugged Ver. Sehingga pendengar memiliki banyak pilihan untuk mendengarkan versi yang mereka sukai.
Sementara itu, BIGONE dan BAEKHO ikut berpartisipasi dalam menulis lirik "Love or Die". Dimana lagu ini memamerkan bakat emo-rock BAEKHO yang berpadu dengan rap-rock indie BIGONE.
Lagu ini sudah menarik perhatian saya sejak detik pertama. Sehingga sangat disayangkan kurang banyak KPopers yang menemukannya.
Padahal, lagunya sangat adiktif dan penghayatannya benar-benar maksimal. Sehingga setelah lagu ini berakhir, ada beragam emosi yang bercampur menjadi satu, sensasi lain yang diperoleh setelah mendengarkan lagu cinta.
Sesuai judulnya, lagu ini mengungkap toksik relationship yang membuat seseorang seperti terikat dalam sebuh hubungan dan tidak bisa lepas. Hidup tanpa si dia terasa seperti berlian. Namun ia juga ingin agar terus bersamanya.
Lagu ini menggambarkan bagaimana cinta seperti membawa 2 sisi koin dalam hidup seseorang. Seolah tangis dan bahagia melebur menjadi satu dan tak bisa terpisahkan. Dimana orang yang paling membuat bahagia, ia pula yang paling membuatmu sakit.
Ia menyadari hidupnya akan lebih baik bila tanpa si dia. Namun di sisi lain, mereka seperti dipermain takdir karena terikat satu sama lain.
Lagu ini tidak banyak memakai lirik, karena hampir di sepanjang lagu kalimat "Love or Die" terus berulang. Namun ajaibnya, lagu ini tidak terasa membosankan, tapi justru adiktif dan semakin emosional.
Lagu ini bahkan bisa membuat sebagian orang menangis. Sebab emosi yang disampaikannya sangat kuat.
Baekho dan BIGONE berhasil mengaduk perasaan pendengar sekaligus membuat mereka terpikat dengan lagu, lirik, dan musik video yanh sederhana. Namun meski begitu, saya tetap nyaman untuk terus mendengarkannya hingga selesai.
Tak heran bila "Love or Die" berhasil menjadi salah satu lagu Top 20 Billboard Kpop yang rilis di paruh pertama 2024.
Lagu ini terasa sangat berkesan karena meski liriknya terus berulang, tapi emosi senang dan sakit daru "Love or Die" benar-benar terasa. Vokal kedua vokalis yang matang dan kuat juga menjadi favorit saya.
Lagu "Love or Die" cocok untuk menemanimu saat sedang merasa emosional. Sebab jiwamu serasa dipukpuk hingga akhirnya merasa lega.
Baca Juga
-
Bedah Skema Judi Online di Balik Film China "No More Bets"
-
Bedah Lagu SuperM Better Days: Ada Hari Menyenangkan setelah Masa Sulit
-
Semuanya Akan Baik-baik Saja, Ini 'Obat' di Balik Lagu EXO 'Just As Usual'
-
Mengenal Fangirling Sebagai Coping Mechanism untuk Bertahan Hidup
-
Isu Diskriminatif di Balik Film Jepang 'Sweet Bean'
Artikel Terkait
-
Super Junior L.S.S. 'Pon Pon' Penuh Percaya Diri dan Bebas Lakukan Apa Pun
-
Ultah ke-30, Tipe-X Gelar Tur Orkestra dan Rilis Album ke-8
-
Kumpulan Lirik Lagu Rohani Jumat Agung untuk Mengenang Penyaliban Yesus
-
D-4 Comeback, 3 Poin Penting yang Wajib Kamu Nantikan di Album Solo Kai EXO
-
Petty Tunjungsari Ungkap Lirik Lagu Cinta Terinspirasi dari Kisah Nyata Titiek Puspa
Entertainment
-
Jin BTS Siap Temui ARMY Lewat Tur Solo Perdana RUNSEOKJIN_EP.TOUR
-
Couple Favorit Hospital Playlist Ini Dikabarkan Tampil di Resident Playbook
-
Pilih Tekuni Musik Trot, Sungmin Super Junior Tinggalkan SM Entertainment
-
Sindrom Marie Antoniette: Karakter Anime Berambut Putih Ini Punya Trauma!
-
Glen Powell Jadi Penulis dan Pemain di Film Komedi Garapan Judd Apatow
Terkini
-
Lucunya Hantu Pemula Berjuang Takuti Manusia di Film Dead Talents Society
-
Review Film Without Arrows: Dokumenter yang Diam-Diam Menancap di Hati
-
Manusia Is Value Ekonomi, Bukan Sekadar Objek Suruhan Kapitalisme
-
PSSI Segera Rekrut Direktur Teknik, Makin Serius Cari Talenta Potensial
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!