Bullet Train Explosion merupakan remake dari film berjudul The Bullet Train tahun 1975. Film Jepang bergenre thriller ini disutradarai Shinji Higuchi yang sebelumnya menggaraf film Shin Ultramen.
Sementara skenarionya ditulis oleh Kazuhiro Nakagawa dan Norichika Oba. Dibintangi Tsuyoshi Kusanagi sebagai pemeran utama, film Bullet Train Explosion dijadwalakan akan tayang di Netflix pada 23 April 2025 mendatang.
Tsuyoshi Kusanagi termasuk salah satu aktor berbakat yang telah lama berkarir di dunia seni peran.
Pria kelahiran 9 Juli 1974 ini pun diketahui telah membintangi banyak film dan juga drama beragam genre. Beberapa film yang dibintanginya diantaranya ada Gobangiri (2024), Midnight Swan (2020) dan The Stormy Family (2019).
Film Bullet Train Explosion berkisah tentang upaya sejumlah pihak untuk mencegah ledakan hebat terjadi di kereta. Sebelum menyaksikan, mari simak dulu sinopsis dan daftar pemainnya berikut ini.
Sinopsis Bullet Train Explosion
Bullet Train Ecplosion menceritakan tentang Kereta Tohoku Shinkansen Hayabusa No. 60 yang berangkat sesuai jadwal dari Shin-Amori ke Tokyo.
Seorang kondektur bernama Takaichi menyambut para penumpang seperti biasa. Kemudian, sebeuah panggilan telepon masuk ke Pusat Kontrol Operasi Umum Shinkansen.
Penelepon tersebut mengatakan bahwa sebuah bom telah ditempatkan di kereta Hayabusa No. 60. Jika kecepatan kereta turun di bawah 100 km/jam, maka kereta itu akan langsung meledak.
Penelepon meminta bayaran sebesar 100 miliyar yen untuk menjinakkan bom. Kondektur Takaichi, penumpang dan pekerja kereta api pun bekerja keras untuk mencegah ledakan bom.
Daftar pemain film Bullet Train Explosion
Tak hanya Tsuyoshi Kusanagi, film Bullet Train Explosion juga dibintangi oleh sederet aktor dan aktris Jepang lainnya. Berikut ini daftarnya.
- Tsuyoshi Kusanagi sebagai Kazuya Takaishi
- Kanata Hosoda sebagai Keiji Fujii
- Non sebagai Chika Matsumoto
- Takumi Saitoh sebagai Yuichi Kasagi
- Machiko Ono sebagai Yuko Kagami
- Jun Kaname sebagai Mitsuru Todoroki
- Hana Toyoshima sebagai Yuzuki Onodera
Itulah sinopsis dan daftar pemain film Bullet Train Explosion. Bagi kamu yang suka dengan film Jepang bergenre thriller, jangan sampai ketinggalan nonton Bullet Train Explosion, ya!
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Sinopsis Chichi ke Boku no Owaranai Uta, Film Jepang Dibintangi Akira Terao
-
Sinopsis Ski into Love, Drama China Terbaru Esther Yu dan Lin Yi di Youku
-
3 Film Romcom India Dibintangi Arjun Kapoor, Terbaru Mere Husband Ki Biwi
-
Sinopsis Knock Off, Drama Korea yang Dibintangi Kim Soo Hyun dan Jo Bo Ah
-
Sinopsis Perfect Share House, Film Terbaru Arisa Sasaki dan Tatsuomi Hamada
Artikel Terkait
-
Awas! Penipuan Netflix Berkedok Email AI Incar Rekening Bank Anda
-
3 Pemeran Utama Film Netflix Revelations, Ada Ryu Jun Yeol dan Shin Min Jae
-
The Day the Earth Blew Up: A Looney Tunes Movie, Daffy dan Porky Lawan Alien!
-
Review Miss Italia Mustn't Die: Saat Kontes Kecantikan di Ujung Tanduk
-
Profil Darren Wang, Aktor Taiwan yang Tersandung Kasus Percobaan Pembunuhan
Entertainment
-
Jelang Arc Emerald Witch, Black Butler Ungkap Trailer Teaser Terbaru
-
Close Your Eyes Umumkan Debut Lewat Mini Album 'ETERNALT' pada Bulan April
-
KBS Bantah Tuduhan One Hundred Label Soal SM Blokir Xiumin Tampil di Siaran
-
Menguak Mitos dalam Film 'Singsot: Siulan Kematian', Cek Faktanya!
-
BTOB Ajak Kita untuk Bersyukur Setiap Hari di Lagu Terbaru 'Love Today'
Terkini
-
The Blood of Dawnwalker: RPG Vampir Epik dari Kreator The Witcher 3!
-
4 Rekomendasi Sepatu Running Nyaman dan Anti Pegel, Cocok untuk Pemula!
-
Belajar Mengelola Emosi Melalui Buku Bertajuk Terapi Menguasai Emosi Marah
-
Review Buku 'Bullshit Jobs': Kritik Pedas atas Sistem Kerja Abad Ini
-
Film Sleeping Dogs Resmi Dibatalkan, Donnie Yen Ungkap Kekecewaannya