Di era modern ini banyak orang yang sebagian besar waktunya digunakan untuk menatap layar gadget. Jika hal ini dilakukan secara terus menerus maka akan berpengaruh pada kesehatan mata. Masalah ringan yang sering terjadi adalah mata akan terasa nyeri dan memerah. Jika sudah begini, lebih baik berhentilah terlebih dahulu untuk melakukan kegiatan yang mengharuskan mata untuk menatap layar gadget.
Untuk menjaga kesehatan mata ada beberapa upaya yang bisa dilakukan. Seperti memakai kacamata anti radiasi, istirahat saat mata lelah, dan juga mengatur pencahayaan. Selain itu, menjaga kesehatan mata dari dari dalam juga diperlukan oleh tubuh. Berikut adalah buah-buahan yang bagus untuk kesehatan mata.
1. Buah Alpukat
Buah alpukat adalah salah buah yang sangat mudah ditemui, buah ini banyak sekali dijadikan olahan minuman yang banyak dijual di pinggir-pinggir jalan dan juga di restoran.
Tak hanya rasanya yang enak, buah ini juga memiliki khasiat yang bagus untuk mata. Dilansir dari laman halodoc.com, buah alpukat bagus untuk kesehatan mata karena kandungan kandungan antioksidan jenis zeaxanthin dan lutein di dalamnya.
Berdasarkan sebuah studi yang dipublikasikan dalam jurnal Investigative Ophthalmology and Visual Science, baik zeaxanthin maupun lutein bisa membantu mencegah mata mengalami degenerasi makula dan katarak.
2. Buah mangga
Buah mangga banyak sekali ditemui diseluah Indonesia, hal ini karena pohon mangga tumbuh subur di seluruh kepulauan Indonesia.
BACA JUGA: Nora Alexandra Masih Diserang Fans Jerinx SID: Serba Salah Aing
Dilansir dari laman resmi kemkes.go.id, dijelaskan bahawa buah mangga mengandung vitamin yang sangat tinggi diantaranya: Vitamin A, B1, C dan E. Dengan tingginya vitamin A tersebut, maka buah ini sangat bagus untuk menjaga kesehatan mata.
3. Buah pisang
Tak ada orang yang tak mengenal buah ini, buah pisang banyak sekali diolah menjadi berbagai jenis makanan ringan. Mulai dari keripik, selai, kolak, dan lainnya. Selain sering dikonsumsi oleh orang yang sedang diet karena mengenyangkan, ternyata pisang juga memiliki manfaat baik untuk kesehatan mata.
Bersumber dari kemkes.go.id, pisang memiliki peran penting bagi kesehatan mata. Pisang adalah buah yang kaya akan Vitamin A, B1, B2, B6, dan C, yang mana Vitamin A dapat bermanfaat untuk kesehatan mata.
Video yang Mungkin Anda Suka.
Baca Juga
-
4 Platform Jual Foto Online Terbaik di Tahun 2024, Bisa Menambah Penghasilan!
-
6 Cara Meningkatkan Kualitas Hubungan Pertemanan, Terapkan!
-
Bikin Sakit Hati, 6 Dampak Negatif Membandingkan Pasangan dengan Orang Lain
-
5 Kebiasaan yang Bikin Sneakers Kamu Cepat Rusak, Hindari!
-
5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Menggunakan Pinjol, Jangan Sembarangan!
Artikel Terkait
-
IDI Bogor Komitmen Tingkatkan Kapasitas Dokter, Percepat Penanganan Darurat, Hengky Apresiasi
-
Tak Perlu Takut Kanker! Pemerintah Sediakan Skrining Gratis Mulai 2025
-
Rahasia Umur Panjang yang Jarang Diketahui! Coba Trik Ini Sekarang!
-
MIND ID Tingkatkan Akses Kesehatan Masyarakat di Area Tambang Sepanjang 2024
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
Health
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Suka Konsumsi Kulit Buah Kopi? Ini 3 Manfaat yang Terkandung di Dalamnya
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
6 Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan, Salah Satunya Influenza!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua