Apa yang bisa menjadi salah satu indikator dalam melihat kesuburan pria yakni tidak lain adalah dilihat dari kualitas sperma yang dimiliki. Lantas hal apa saja yang bisa meningkatkan kualitas sperma pada pria dan salah satunya adalah dengan makanan yang mereka konsumsi juga turut memengaruhinya.
Perlu diketahui bahwa pria yang mempunyai tingkat kesuburan yang sehat ini setidaknya 25 persen sperma mereka bisa berenang dengan progresif menuju sel telur. Apabila tidak, sperma ini pun bisa disebut rusak atau tidak jadi. Oleh karena itu, para pria pun bisa mengonsumsi berbagai jenis makanan untuk menjadi solusi dalam memperbaiki kualitas sperma, termasuk beberapa jenis buah-buahan seperti berikut ini.
Pasalnya, ada beberapa jenis buah-buahan yang rupanya mempunyai manfaat dalam meningkatkan kesuburan dalam hal ini sperma pria. Seperti dirangkum dari Hellosehat dan sumber lainnya, inilah 4 jenis buah-buahan yang bisa meningkatkan kualitas sperma pada pria:
1. Buah Goji Berry
Mungkin di luar sana tak banyak yang mengetahui kalau buah goji berry ini bermanfaat dalam meningkatkan produksi sperma dengan cara meningkatkan sirkulasi darah dan juga melindungi dari radikal bebas. Dengan mengonsumsi buah ini maka bisa menjaga suhu di skrotum tetap stabil dan juga bisa meningkatkan kesehatan sperma secara menyeluruh.
2. Buah Nangka
Buah nangka yang berwarna kuning cerah dan mempunyai rasa yang cenderung manis legit ini rupanya juga bisa membantu dalam meningkatkan kualitas dan kuantitas sperma pada pria yang mempunyai tingkat kesuburan rendah.
BACA JUGA: Millen Cyrus Siap Ikut Miss International Queen 2023, Nama Aslinya Jadi Sorotan
Kemudian nangka juga disebut sebagai afrosidiak alami dalam hala mengobati penurunan libido, disfungsi ereksi, ataupun ejakulasi dini.
3. Buah Tomat
Dalam buah tomat yang di dalamnya mempunyai kandungan lycopene ini bisa meningkatkan kualitas, mobilitas dan jumlah sperma. Kemudian adanya kandungan antioksidan yang ada dalam buah tomat ini juga bisa menghilangkan efek buruk dari radikal bebas yang mengurangi tingkat kesuburan.
4. Buah Pisang
Mengonsumsi buah pisang yang mengandung bromelain ini juga bisa meningkatkan libido pria dengan cara mengatur kesehatan hormon seks. Kemudian makan buah pisang juga bermanfaat dalam meningkatkan jumlah dan kualitas sperma.
Demikianlah beberapa jenis buah-buahan yang dapat meningkatkan kualitas sperma pada pria semoga bermanfaat.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
3 Tips Mengatasi Kulit Belang, Salah Satunya Pakai Gel Lidah Buaya
-
4 Jenis Buah yang Tahan Lama Tanpa Perlu Ditaruh di Kulkas Ada Pisang
-
4 Tips Mengatasi Rambut Lepek, Salah Satunya Cuci Rambut dengan Lembut
-
4 Hal yang Bikin Rambut Tidak Sehat, Salah Satunya Tidak Pakai Kondisioner
-
5 Kebaikan Infused Water bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Mencegah Berbagai Penyakit?
Artikel Terkait
-
Penderita Diabetes Wajib Tahu! 8 Buah Ini Cocok Dikonsumsi
-
Mengenal Buah Simalakama dan Asal Usulnya Jadi Peribahasa, Mencuat di Tengah Skandal Ridwan Kamil
-
Mengapa Sperma Salmon Jadi Tren Perawatan Anti-Aging Terbaru?
-
Tidak Ada Sperma dalam Air Mani? Kenali Azoospermia dan Cara Mengatasinya
-
5 Rekomendasi Buah dari dr. Tirta, 'Sakti' dan Kaya Manfaat
Health
-
5 Tips Atasi Lelah setelah Mudik, Biar Energi Balik Secepatnya!
-
Mengenal Metode Mild Stimulation Dalam Program Bayi Tabung, Harapan Baru Bagi Pasangan
-
Kenali Tongue Tie pada Bayi, Tidak Semua Perlu Diinsisi
-
Jangan Sepelekan Cedera Olahraga, Penting untuk Menangani secara Optimal Sejak Dini
-
3 Tips agar Tetap Bugar saat Menjalankan Ibadah Puasa Ramadan
Terkini
-
Ki Hajar Dewantara dan Tantangan Literasi Gen Z: Sebuah Refleksi Kritis
-
Psikis Afghanistan Turun, Timnas Indonesia U-17 Siap Sapu Bersih Grup C?
-
Sinopsis Jaat, Film Action India Dibintangi Sunny Deol dan Randeep Hooda
-
Belajar dari Film Adolescence: Bagaimana INCEL Buat Anak Lakukan Kekerasan
-
Piala Asia U-17 dan Balas Dendam Elegan Timnas Indonesia atas Kekecewaan di Level Regional