Memiliki halaman rumah yang indah merupakan sebuah impian yang dimiliki oleh setiap orang. Nah, salah satu cara untuk mewujudkannya yaitu dengan menempatkan berbagai macam tanaman hias di berbagai sudut halaman rumah Anda. Menarik, bukan?
Bila Anda tengah mencari informasi seputar rekomendasi tanaman hias outdoor yang dapat mempercantik halaman rumah, maka jangan khawatir sebab artikel ini akan memberikan informasinya secara lengkap untuk Anda. Simak pembahasannya di bawah ini, ya!
1. Pakis Jepang
Rekomendasi tanaman hias outdoor yang pertama adalah Pakis Jepang. Saat merawat tanaman yang satu ini, nantinya Anda harus memastikan bahwa tanah yang digunakan tetap dalam keadaan lembap, ya!
BACA JUGA: 4 Tanaman Hias Ini Cocok untuk Indoor, Bikin Ruangan Makin Cantik!
Pakis Jepang sendiri diketahui memiliki bentuk dan juga warna yang tergolong unik. Meski berukuran kecil, tanaman cantik yang satu ini ternyata tetap dapat memperindah halaman rumah Anda, lho!
2. Bambu Kuning Mini
Bambu kuning mini adalah rekomendasi tanaman hias outdoor lainnya yang juga dapat Anda jadikan sebagai penghias halaman rumah. Tanaman hias ini diketahui mempunyai batang berukuran kecil serta beberapa cabang yang memiliki warna kuning.
Bila Anda ingin menempatkan tanaman yang satu ini di halaman rumah, sebaiknya tanamlah secara sejajar agar lebih terlihat indah dan juga rapi. Jadi, tertarik untuk merawat tanaman bambu kuning ini?
3. Bunga Kamboja
Bila sedang membahas rekomendasi tanaman hias outdoor terbaik, maka Bunga Kamboja harus masuk ke dalam daftarnya. Secara garis besar, bunga yang satu ini ternyata diketahui memiliki aroma yang sangat harum saat dicium.
BACA JUGA: 5 Tips agar Cerpenmu Dimuat di Koran dan Media Online
Selain itu, bunga ini juga memiliki berbagai macam warna yang menarik seperti kuning, merah, dan juga putih. Sangat cantik, bukan?
4. Bunga Euphorbia
Rekomendasi tanaman hias outdoor yang berikutnya adalah bunga euphorbia. Selain memiliki tampilan yang sangat cantik, ternyata bunga yang satu ini juga dapat dijadikan sebagai obat herbal, lho!
Bunga euphorbia diketahui dapat menyembuhkan berbagai macam penyakit, beberapa di antaranya adalah malaria, hepatitis, dan juga diare.
Itulah beberapa rekomendasi tanaman hias outdoor yang dapat memperindah halaman rumah. Di antara tanaman hias cantik tersebut, mana yang paling menarik perhatian Anda?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Review The Secret World of Arrietty, Film Ghibli Ini Wajib Kamu Saksikan!
-
5 Tips Meningkatkan Nilai Tiap Semester, Lakukan Evaluasi Secara Berkala!
-
5 Tips Menyimpan Sushi agar Tetap Lezat dan Tidak Cepat Basi
-
6 Cara Tetap Menikmati Liburan Meski Cuaca Sedang Panas
-
5 Cara Jitu Menghadapi Fake Friend, Jangan Sampai Kamu Dimanfaatkan!
Artikel Terkait
-
OJK Mau Evaluasi Batas Suku Bunga Pinjol, Begini Respon Industri
-
Rupiah Langsung Loyo Terhadap Dolar AS Setelah BI Pertahankan Suku Bunga Acuan
-
Pasar Khawatir Suku Bunga Acuan AS Turun Buat Rupiah Berotot Tekuk Dolar AS Hari Ini
-
Elora Florist: Toko Bunga Terbaik di Pluit, Jakarta Utara, Spesialis Bunga Duka Cita dan Beragam Pilihan Karangan Bunga
-
Rupiah Hari Ini Berhasil Tundukkan Dolar AS
Hobi
-
Akui Man City Sedang Rapuh, Pep Guardiola Optimis Pertahankan Gelar Juara?
-
Motor M1 Masih Bermasalah, Yamaha Minta Maaf ke Alex Rins
-
Berjaya sebagai Pembalap, Berapa Total Kekayaan Marc Marquez?
-
Jelang Piala AFF 2024, Erick Thohir Bicara soal Peluang Maarten Paes Tampil Berama Timnas Indonesia
-
Satu Tahun di Ducati, Marc Marquez Puji Kepemimpinan Gigi Dall'Igna
Terkini
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Sinopsis Film I Want To Talk, Film Terbaru Abhishek Bachchan dan Ahilya Bamroo
-
Tetap Kuat Menjalani Hidup Bersama Buku Menangis Boleh tapi Jangan Menyerah
-
Trailer Film Popeye the Slayer Man: Teror Maut Si Pelaut Bertangan Besi
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?