Pasca kekalahan memalukan dari Malaysia dalam Piala AFF U-23 2023, hitung-hitungan peluang lolos pun muncul. Kenyataan pahit muncul, nasib Indonesia di tangan Vietnam dan Thailand lagi.
Memang tidak enak posisi semacam ini. Apalagi penentu nasib adalah musuh bebuyutan, Vietnam dan Thailand. Namun inilah kenyatasn yang harus dihadapi timnas Indonesia.
Bantuan yang diharapkan sebenarnya tidak terlalu sulit. Vietnam dan Thailand cukup mengalahkan lawan-lawan di masing-masing grup. Hal ini bukan hal yang sulit bagi mereka.
Hitung-hitungan yang tampak pada grup A di mana Thailand berada. Tiga negara yang ada Kamboja, Myanmar, dan Brunei secara kualitas di bawah Thailand.
Hitungannya, mereka akan kalah menghadapi Thailand. Di sisi lain, Kamboja melawan Myanmar berakhir imbang. Otomatis hanya mendapat satu angka. Sedangkan semua hasil pertandingan melawan Brunei dianggap tidak ada.
Hitungan lain ada di grup C. Di dalam grup ini terdapat negara Vietnam, Laos, dan Filipina. Seperti halnya di grup A, negara Laos dan Filipina dipastikan kalah saat menghadapi Vietnam.
Kabar lain yang cukup menggembirakan bagi Indonesia datang dari Laos dan Filipina. Saat keduanya berhadapan, hasil seri yang didapat. Berarti nilai yang diperoleh keduanya hanya satu.
Sementara itu di grup B, tersisa 2 pertandingan. Malaysia dan Indonesia akan menghadapi Timorleste. Di atas kertas Malaysia dan Indonesia akan meraih kemenangan. Sehingga Malaysia akan menjadi pemuncak grup B, dan Indonesia posisi kedua.
Dengan mengantongi nilai 3 dari 1 kemenangan akan membawa Indonesia ke babak semifinal. Sebab para pesaing Indonesia di grup A dan C hanya mengantongi nilai 1.
Hitung-hitungan inilah yang muncul di benak pengamat dan pecinta bola Indonesia. Peluang kecil itu diharapkan menjadi obat untuk meraih hasil di Piala AFF U-23 2023 kali ini.
Tapi kembali semua itu hanya hitung-hitungan. Jika semua berjalan normal, Indonesia akan melangkah lebih jauh.
Akan tetapi segala sesuatu masih dapat terjadi. Masih lekat di ingatan pecinta bola Indonesia saat Vietnam dan Thailand menyingkirkan Indonesia dari perebutan Piala AFF beberapa tahun lalu.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Dua Wakil Indonesia Alami Lonjakan Drastis dalam Ranking BWF World Tour 2024
-
Giliran Malaysia Tuduh Indonesia Kerdilkan Piala AFF karena Kirim Tim Muda
-
Pilih Stadion Manahan Solo, Vietnam Tuduh Indonesia Remehkan Piala AFF 2024
-
Rafael Struick Absen di Babak Penyisihan Dianggap Keuntungan bagi Vietnam
-
Media Vietnam Anggap Remeh Ucapan Asnawi Mangkualam Jelang Piala AFF 2024
Artikel Terkait
-
Update Ranking FIFA November: Indonesia Peringkat 125, Makin Dekati Vietnam
-
Elkan Baggott Bongkar Sifat Asli Shin Tae-yong: Dia adalah Pelatih yang...
-
Rapor 3 Pelatih Korea Selatan di Piala AFF 2024, Shin Tae-yong Paling Jago?
-
Calvin Verdonk di Jakarta: dari Hotel ke Mall Jalan Kaki 45 Menit
-
Pasar Mobil Premium Indonesia Kebal Efek PPN 12 Persen
Hobi
-
Update Ranking FIFA November: Indonesia Peringkat 125, Makin Dekati Vietnam
-
PSSI Targetkan Timnas Indonesia Diperingkat ke-50 Dunia pada Tahun 2045 Mandatang
-
Alfan Suaib Dapat Panggilan TC Timnas Indonesia, Paul Munster Beri Dukungan
-
Jadi Calon Rekan Setim, George Russell Beri Bocoran Ini ke Kimi Antonelli
-
Walau Sukses Tantang Max Verstappen, Lando Norris Ragu Bisa Juara Dunia
Terkini
-
NewJeans Akan Perjuangkan Nama Grup Imbas Putus Kontrak dengan ADOR
-
Resmi, Serial Anime The Invisible Man and His Soon-to-Be Wife Diproduksi
-
Novel Kokokan Mencari Arumbawangi, Dongeng Pedesaan yang Menghangatkan Hati
-
NewJeans Resmi Putuskan Kontrak dengan ADOR dan HYBE
-
Review Gunpowder Milkshake: Ketika Aksi Bertemu dengan Seni Visual