La Signora adalah salah satu boss mingguan yang ada di dalam gim Genshin Impact. Boss yang satu ini memiliki dua elemen, yaitu Pyro dan Cryo. Serangan-serangan yang diberikan oleh La Signora dapat memengaruhi ruangan, jika ia menggunakan serangan Cryo, maka ruangan akan membeku dan memberikan damage Cryo secara bertahap pada kita. Begitu juga saat La Signora memberikan serangan menggunakan elemen Pyro, maka ruangan akan berubah jadi panas dan memberikan damage secara bertahap pada kita.
Jika kita ingin mendapatkan hadiah mingguan dari La Signora, maka hindarilah beberapa hal yang bisa mengakibatkan kita kalah saat bertarung melawannya. Untuk itu, sebaiknya kita ketahui dulu beberapa hal yang jangan dilakukan saat melawan La Signora. Nah, berikut 3 hal yang jangan dilakukan saat melawan La Signora di game Genshin Impact:
1. Menyerang Menggunakan Elemen yang Sama dengan Signora
Menggunakan elemen yang sama ketika menyerang bisa membuat lawan kebal dan menjadikan damage kita sia-sia. Gunakanlah elemen yang berlawanan, misal saat La Signora menggunakan elemen Cryo, maka kita bisa menyerangnya menggunakan karakter berelemen Pyro. Kemudian saat La Signora menggunakan elemen Pyro, maka kita bisa menyerangnya menggunakan karakter berelemen Hydro.
2. Mengabaikan Fitur Co-op
Fitur Co-op bisa sangat membantu kita saat melawan La Signora, apalagi jika kita masih terbilang pemula. Jika kita mengabaikan fitur ini dan memaksakan diri melawan La Signora sendirian, maka hal itu bisa memakan waktu lama saat bertarung dengannya, bahkan kita bisa kalah jika masih pemula. Oleh karena itu, sebaiknya manfaatkanlah fitur Co-op dan lawan La Signora bersama teman-teman atau player lain.
3. Mengabaikan Empat Benda Penting di Sudut Ruangan
Ada empat benda penting di sudut ruangan saat kita melawan La Signora. Jika La Signora berwujud Cryo, maka keempat benda di sudut ruangan dapat menghangatkan kita dari damage hawa dingin yang disebabkan oleh serangan La Signora.
Sebaliknya, jika La Signora berwujud Pyro, maka keempat benda di sudut ruangan dapat mendinginkan tubuh karakter kita dari damage hawa panas yang diterima. Namun, jika kita mengabaikan keempat benda di sudut ruangan itu, maka besar kemungkinan kita akan kalah saat bertarung melawan La Signora.
Itulah 3 hal yang jangan dilakukan saat melawan La Signora di game Genshin Impact. Selain ketika poin di atas, sebaiknya kita juga tidak mengabaikan peran penting karakter-karakter support, entah yang bisa menambah darah ataupun memberikan perisai. Sebab, peran karakter support dapat membuat karakter lainnya terlindungi dan memberikan damage secara leluasa pada La Signora.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Cari The Exile? Ini 3 Cara Mengalahkan Xuanwen Beast di Game Genshin Impact
-
Terkenal Gesit, Ini 3 Cara Mengalahkan Geovishap Hachling di Gim Genshin Impact
-
Gampang tapi Hebat, Ini 3 Cara Menggunakan Lyney di Gim Genshin Impact
-
3 Cara Mengalahkan Fatui Snezhnayan Maiden di Gim Genshin Impact
-
Bannyak yang Belum Paham, Ini 3 Cara Menggunakan Noelle di Gim Genshin Impact
Artikel Terkait
-
Menkomdigi Mau Gandeng Kalangan Gamers buat Lawan Judi Online
-
The Thing: Remastered akan Hadir dengan Kengerian yang Lebih Mencekam!
-
Google Play Best of 2024: Dari Lokal hingga Globaldan Ini Juaranya
-
Ulasan Novel The Name of The Game: Membongkar Topeng Toxic Masculinity
-
6 Calon Pemenang Game of The Year 2024: Ada Astro Bot dan Black Myth Wukong
Hobi
-
Wow! PSSI Targetkan Timnas Putri Mampu Raih Peringkat ke-3 di AFF Cup 2024
-
Yance Sayuri Berambisi Kejar Rekor Saudaranya di Timnas Indonesia, Mengapa?
-
Ole Romeny Datang, 2 Penyerang Timnas Ini Akan Kembali ke Posisi Aslinya?
-
The Thing: Remastered akan Hadir dengan Kengerian yang Lebih Mencekam!
-
Jadi Ajang Pembuktian, Ini Kata Shin Tae-yong soal Bentrok Lawan Arab Saudi
Terkini
-
Review Film The Zen Diary: Pelajaran Hidup Selaras dengan Alam
-
Review Film X-Men '97, Pertaruhan Nasib Mutan Usai Kepergian Profesor X
-
3 Film Beragam Genre Dibintangi Austin Butler yang Pantang Buat Dilewatkan!
-
Drama Korea Virtuous Business: Ibu Polos yang Dobrak Moral demi Ekonomi Keluarga
-
Lindungi Bibir dari Sinar UV, 3 Lip Balm dengan SPF Harga Mulai Rp34 Ribu