Urusan jodoh ini memang terkadang kompleks. Ada orang yang kalau dilihat sangat berkualitas, perangainya baik, wajahnya cantik atau tampan, tapi belum juga berpasangan. Sementara ada pula yang perilakunya begajulan, wajah pun biasa-biasa saja, tapi cepat banget dapat jodohnya.
Nah, buat kamu yang saat ini masih sendiri dan sedang menunggu kehadiran jodoh, ada beberapa pengingat diri supaya kamu bisa terus bersabar dan tak putus harapan. Yuk, kita sima sama-sama!
1. Penantianmu pasti berbuah hasil
Ada kalanya kamu sudah berusaha menjemput bola, untuk menemukan jodohmu. Tapi memang belum berhasil aja, sehingga sampai kini masih sendiri.
Kamu tak perlu sedih. Bukan berarti Tuhan sedang menghukummu, tapi bisa jadi, Dia sedang mempersiapkan sosok yang terbaik untukmu. Atau menguji kesabaranmu untuk nantinya diberi hasil yang sangat memuaskanmu.
2. Kamu punya waktu untuk mempersiapkan diri
Pernikahan itu bukanlah hal sepele. Nggak hanya berisi yang indah-indah dan romantis saja. Ada banyak permasalahan menanti saat mulai berumah tangga nanti.
Ada hikmahnya kenapa kamu belum bertemu jodohmu sekarang. Kamu jadi punya waktu untuk mempersiapkan diri dengan matang, sehingga pernikahanmu nanti gak cuma bertahan seumur jagung doang.
3. Kamu tak perlu membandingkan statusmu dengan teman
Setiap orang punya jalan hidupnya sendiri. Kamu tak perlu membanding-bandingkan statusmu dengan orang lain. Nilai dirimu bukan ditentukan dari statusmu yang masih melajang atau berpasangan, kok! Tapi dari kemanfaatan dirimu selama hidup.
4. Biasanya yang tergesa-gesa itu hasilnya kurang baik
Disebabkan gelisah karena pasca penantian panjang tapi jodoh belum hadir juga, kamu pun menurunkan standarmu. Yang penting bisa segera berdua.
Biasanya, yang tergesa-gesa seperti ini akan menemukan hasil yang kurang baik. Karena kamu belum mengenalnya terlalu dalam, kamu tak begitu tahu karakter pasanganmu. Baru kelihatan ketika sudah menikah, dan ternyata tak sesuai dengan pasangan yang selama ini kamu impikan.
Semoga hal tersebut bisa jadi pengingatmu untuk tetap sabar menanti dia yang terbaik, ya!
Baca Juga
-
Netflix Hadirkan Dokumenter Baru: Sisi Rentan Elvis Presley Terungkap!
-
Dokumenter 'Madaniya': Cara Mohamed Subahi Suarakan Revolusi tanpa Senjata
-
Blossom in Darkness: Drama China Romantis Horor yang Dibintangi Li Hongyi dan Sun Zhenni
-
Kabar Gembira! Aktor Song Joong-ki Umumkan Kelahiran Putri Keduanya di Roma
-
16 Tahun Vakum, Oasis Umumkan Konser Perdana di Korea
Artikel Terkait
-
Gilga Sahid Pamer Momen Happy Asmara Cari Pahala, Netizen Soroti Botol di Meja: Salfok Aku!
-
Privasi Vs Kepercayaan: Bisa Bikin Toxic, Ini Batasan Sehat dalam Hubungan di Era Digital
-
Gilga Syahid Beri Syarat jika Happy Asmara Ingin Main Film Lagi
-
Saking Cintanya, Gilga Sahid Pernah Susul Happy Asmara ke Jakarta Cuma Buat Kasih Guling
-
Dilarang Gilga Sahid Akting dengan Cowok Lain, Happy Asmara Malah Semringah: Senang Banget Kalau Digituin
Lifestyle
-
3 Serum Korea Berbahan Utama Lendir Siput, Ampuh Perbaiki Skin Barrier!
-
3 Rekomendasi Produk Ampoule untuk Atasi Jerawat dan Kerutan, Auto Glowing!
-
Mau Tampil Classy? Intip 4 Padu Padan Outfit Minimalis ala Yoo Yeon-seok
-
3 Facial Wash dengan Kandungan Aloe Vera Terbaik, Cocok untuk Kulit Kering!
-
3 Varian Serum dari COSRX Ampuh Kecilkan Pori-Pori dan Hidrasi Kulit Kering
Terkini
-
BI Bekali 500 Mahasiswa Jabar Sertifikasi BNSP, Siap Bersaing di Dunia Kerja
-
Statistik Apik Gustavo Souza, Juru Gedor Baru PSIS Semarang Asal El Savador
-
Sentuhan Guru Tak Tergantikan, Mengapa Literasi Penting di Era AI?
-
Fadli Zon Resmikan Museum Kujang, Targetkan Indonesia Pusat Kebudayaan Dunia
-
Gantikan Kim Nam Gil, Ini Alasan Kim Moo Yeol Bintangi Drama Korea Get Schooled