Tak semua orang bisa menempatkan kantor itu sebagai tempat untuk bekerja dan mendapat penghasilan. Ada banyak yang memperlakukan kantor tak ubahnya seperti lingkungan rumahnya sendiri. Hal itu yang membuat kebiasaan di rumah, dibawa ke kantor. Salah satunya, hobi gosip atau membicarakan keburukan orang lain.
Buat kamu yang ingin bekerja dengan damai, tanpa selalu direpotkan dengan drama akibat gosip kantor, di bawah ini ada beberapa tips yang bisa kamu terapkan. Apa saja?
1. Tahan dirimu untuk tidak menggosipkan orang lain
Kalau kamu tak ingin dijadikan teman oleh para penggosip, maka kamu jangan sekali-kali memulai untuk bergosip. Tahan dirimu untuk tak ikut bergunjing. Jika ini telah kamu biasakan, rekan kerja yang sering gosip itu pun jadi sadar kalau kamu tak tertarik dengan urusan orang lain.
2. Membangun jarak
Agar hidupmu bebas dari drama, sehingga bisa bekerja dengan tenang, maka hindari berteman dekat dengan mereka yang sudah dikenal suka menggunjingkan orang lain. Kamu tetap menjaga hubungan baik dengan mereka, tapi memberi jarak. Karena kalau sampai akrab, bisa gawat.
3. Tetaplah low profile
Walaupun kamu hebat, tak perlu sampai pamer segala. Cukup tunjukkan skill-mu itu di tugas-tugas pekerjaanmu. Dengan begitu, kamu terhindar dari tukang gosip yang sebenarnya iri dengan prestasi dan ingin menjatuhkanmu.
4. Kamu tak perlu ikut drama mereka
Drama adalah makanan sehari-hari si penggosip. Semakin heboh, semakin senang mereka. Supaya harimu tenang, hindari drama yang tak berkaitan dengan pekerjaan. Fokus saja dengan tugasmu itu.
5. Terus meningkatkan kualitas diri
Saat rekan-rekanmu bergosip, bahkan menggosipkan kamu, buatlah dirimu sibuk dengan terus meningkatkan kualitas diri. Hingga prestasi akan berbicara sendiri, menunjukkan kalau kamu itu memang punya skill, dan mereka pun malu yang sudah berburuk sangka padamu.
Semoga tips di atas bisa berguna, ya agar hari-harimu di kantor bisa jadi lebih menyenangkan karena bebas gosip!
Baca Juga
-
Episode 2 'Love Your Enemy': Rating Melonjak, Cinta & Rivalitas Makin Seru!
-
Anak Sering Berbohong? 4 Hal yang Bisa Orangtua Lakukan untuk Mengatasinya
-
4 Alasan Komunikasi yang Efektif di Tempat Kerja Sangat Penting
-
4 Jenis Makanan Terbaik untuk Program Hamil, Perhatikan Kata Pakar!
-
4 Kualitas Ini Sering Dimiliki oleh Mereka yang Jago Jualan, Pelajari!
Artikel Terkait
-
Pacari Richelle Skornicki, Aliando Syarif Sempat Mengaku Capek Hidup Sendiri
-
Ayah Rozak Buka Peluang Untuk Dedi Mulyadi Bisa Dekati Ayu Ting Ting: Nanti Jadi Gubernur
-
Tetangga Julid: Hiburan Gratis atau Sumber Stres Tinggal di Gang Sempit?
-
Emak-emak Ikut Kesal dengan Jejak Digital Akun Fufufafa: Gondhes!
-
Cek Fakta: Atta Halilintar Bongkar Alasan Nikahi Ria Ricis Secara Siri
Lifestyle
-
Dari Kafe hingga Mall! 4 Outfit Hangout ala Bua Nalinthip yang Mudah Ditiru
-
4 Tisu Penghapus Makeup yang Praktis dan Travel Friendly, Dijamin Bersih!
-
4 Rekomendasi Blush On Berbentuk Stick, Anti Ribet dan Praktis!
-
3 Serum yang Mengandung Green Tea untuk Kontrol Minyak Berlebih pada Wajah
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
Terkini
-
Bukan Adegan Ranjang, Gong Yoo Ungkap Peran Tersulit di Serial The Trunk
-
Review Film 50 First Date: Cinta yang Tak Pernah Membosankan untuk DiIngat
-
Termasuk 'When the Phone Rings', 4 Drama Korea Heo Nam Jun Ini Wajib Kamu Tonton!
-
Review Film 'Satu Hari dengan Ibu' yang Sarat Makna, Kini Tersedia di Vidio
-
Kupas Film Bagheera: Perjuangan Sang Penegak Keadilan Melawan Korupsi