Saat baru bekerja, memang dibutuhkan beberapa hal yang perlu diperhatikan agar terhindar dari beragam kesalahan yang bisa saja berakibat fatal, walaupun terkadang banyak yang bilang Practice Makes Perfect.
Tapi bukankah akan lebih baik kalau kita menghindari 4 kebiasaan yang bisa bikin kesulitan di tempat kerja. Jangan sampai menyesal karena baru tahu hal ini, yaa...
1. Malu bertanya sesat di jalan
Kalau ada hal yang kamu belum pahami segera tanya yaa! Jangan dipendem terus, karena mendem perasaan itu nggak enak hihi.
Tak usah khawatir pandangan orang lain yang bilang “ah, gitu aja nggak tau” dari pada jadi beban dan hasilnya nggak maksimal ya, kan?
Tapi ingat! Harus coba untuk dipahami dulu yaah, kalau mentog baru deh kamu bisa tanya.
2. Multi-tasking membawa petaka
Multi-tasking memang terlihat keren, tapi bisa jadi hasilnya kurang maksimal.
Lebih baik kalau fokus mengerjakan satu hal dulu, kalau sudah selesai baru deh kerjain yang lain. Biar fokusnya nggak terbelah kaya 'amoeba' hihihi.
3. Nggak belajar dari kesalahan
Berbuat salah itu wajar kok, apalagi kalau kamu anak baru. Eits, tapi jangan terus-terusan bersedih yaa, kamu harus bangkit dan belajar dari kesalahan, tunjukin kalau kamu bisa berubah dan berkembang jadi lebih baik!
4. Menunda-nuda pekerjaan
Ada baiknya kalau kamu segera ngerjain dan ngumpulin pekerjaan kamu jauh sebelum deadline! Daripada dadakan, yang ada nanti kamu bakal panik dan 'bentrok' deh sama pekerjaan lainnya.
Itu adalah 4 kesalahan yang bisa bikin kamu kesusahan di tempat kerja. Sebisa mungkin hindari kesalahan-kesalah di atas yaa, biar kamu bisa dapat nilai pluss dari Pak/Bu Boss.
Baca Juga
-
Makin Blak-blakan, Aaliyah Massaid Akui Bucin Ke Thariq Halilintar: Kamu Juara di Hati Aku
-
Mengenal Li Ran, Princess Eropa dari Asia Pertama, Istri dari Pangeran Charles Belgia
-
Fans Fuji Kecewa Konten Eksklusif Tersebar: Jadi Percuma Bayar
-
Nyanyi 'Cundamani' di Hadapan Happy Asmara, Celetukan Niken Salindry Bikin Ngakak Satu Venue
-
ARMY Next Level! Wanita Ini Pamer Rumah Berkonsep BTS, Semua Serba Ungu
Artikel Terkait
-
Pekerjaan Galiech Ridha Rahardja, Suami Asri Welas yang Digugat Cerai
-
Jenis Pekerjaan yang Aman dari Ancaman di Masa Depan
-
Medina Dina Pernah Nikah sebelum Dekat dengan Gading Marten, Ini Pekerjaan sang Mantan Suami
-
Lina Mukherjee Dulu Kerja Apa? Sekarang Ungkap Isi Rekeningnya Cuma Rp5 Juta usai Bebas Penjara
-
Pekerjaan Mentereng Sherly Tjoanda Istri Benny Laos: Hartanya Tembus Rp709 M dan Kini Gantikan Suami Maju Cagub
Lifestyle
-
3 Sheet Mask Korea yang Mengandung Bambu, Ampuh Menjaga Kelembapan kulit
-
3 Rekomendasi Two Way Cake Lokal dengan Banyak Pilihan Shade, Anti-Bingung!
-
4 Daily OOTD Simpel nan Modis ala Chae Soo-bin untuk Inspirasi Harianmu!
-
3 Peel Off Mask yang Mengandung Collagen, Bikin Wajah Glowing dan Awet Muda
-
Dari Kafe hingga Mall! 4 Outfit Hangout ala Bua Nalinthip yang Mudah Ditiru
Terkini
-
Satukan Dedikasi, Selebrasi Hari Guru di SMA Negeri 1 Purwakarta
-
Review Film Heretic, Hugh Grant Jadi Penguji Keyakinan dan Agama
-
Inspiratif! Ulasan Buku Antologi Puisi 'Kita Hanya Sesingkat Kata Rindu'
-
4 Rekomendasi Lagu Romantis Jadul Milik Justin Bieber, Ada Tema Natal!
-
Review Film Totally Killer: Mencari Pembunuh Berantai Ke Masa Lalu