Kepribadian introvert adalah kepribadian di mana seseorang lebih cenderung pendiam dan menyendiri. Namun, bukan berarti mereka tidak bisa bersosialisasi, hanya saja mereka lebih cenderung menyukai kesendirian mereka.
Di saat di kesendirian itulah mereka mengisi energi, untuk bisa bersosialisasi. Lalu, bagaimana jika kepribadian introvert tersebut di miliki oleh seorang cowok yang sedang jatuh cinta? Berikut ini 5 ciri cowok introvert ketika sedang jatuh cinta:
1. Suka memandangi kamu dari jauh
Jika kamu melihat seorang cowok yang memandangi kamu dari jauh, kemudian saat kamu menatapnya balik, mereka buru-buru memalingkan wajahnya. Percayalah dia menyukai kamu, tetapi karena gengsi, jadinya mereka hanya bisa memandang kamu dari kejauhan.
2. Berusaha menyukai hal yang membuat kamu bahagia
Percaya atau tidak cowok introvert itu romantis dengan cara mereka sendiri. Mereka akan berusaha untuk selalu berada di dekatmu dan membuatmu senang, dengan menyukai hal yang membuat kamu bahagia. Misal, kami menyukai travelling, mereka akan berusaha untuk menyukai travelling. Akan tetapi, tetap mempertahankan wajah datar dan gengsinya.
3. Sering tertawa saat bersamamu
Cowok introvert itu jarang tertawa jika bersama orang yang tidak membuat ia nyaman. Jika, kamu melihat seorang introvert selalu tertawa saat berada di dekatmu, percayalah mereka menaruh hati padamu.
4. Mereka lebih suka bertindak daripada berkata-kata romantis
Cowok introvert tidak pernah berkata-kata romantis yang membuat kamu terbuai dengan kata-kata gombalnya. Sebaliknya, mereka akan menunjukkan dengan tindakan yang membuat kamu merasa spesial, karena perlakuannya.
5. Salah Tingkah
Salah tingkah ternyata juga dialami cowok introvert, dibalik ketenangannya selama ini, mereka bisa salah tingkah jika sudah berhadapan dengan seorang cewek yang mereka sukai dan itu sangat terlihat jelas. Coba saja kamu buat baper cowo introvert, dan lihat responnya, apakah ia salah tingkah? Jika, iya, berarti ia menyukaimu.
Itulah lima ciri cowok introvert ketika jatuh cinta. Gimana apakah dari kelima ciri tersebut ada yang dialami oleh cowok introvert yang sedang kamu taksir? Kalau iya, berarti dia tertarik kepada kamu, tunggu apalagi, buruan dekettin! Semangat!
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Ini Cewek yang Bilang Satpam Jelek dan Hina Pemotor, Endingnya Diarak Mahasiswa
-
Fedi Nuril Terlalu Sering Poligami, Ernest Prakasa Ingin Sang Aktor Perankan Tokoh Pastur
-
Ancam Driver Ojol Gegara Tak Mau Antar Makanan ke Lantai 3, Curhatan Cewek Ini Viral
-
Menang Piala Citra 2024, Ini 4 Rekomendasi Film Terbaik Nirina Zubir
-
Puncak FFI 2024: Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Sapu Bersih 7 Piala Citra
Lifestyle
-
3 Serum Korea Berbahan Utama Lendir Siput, Ampuh Perbaiki Skin Barrier!
-
3 Rekomendasi Produk Ampoule untuk Atasi Jerawat dan Kerutan, Auto Glowing!
-
Mau Tampil Classy? Intip 4 Padu Padan Outfit Minimalis ala Yoo Yeon-seok
-
3 Facial Wash dengan Kandungan Aloe Vera Terbaik, Cocok untuk Kulit Kering!
-
3 Varian Serum dari COSRX Ampuh Kecilkan Pori-Pori dan Hidrasi Kulit Kering
Terkini
-
BI Bekali 500 Mahasiswa Jabar Sertifikasi BNSP, Siap Bersaing di Dunia Kerja
-
Statistik Apik Gustavo Souza, Juru Gedor Baru PSIS Semarang Asal El Savador
-
Sentuhan Guru Tak Tergantikan, Mengapa Literasi Penting di Era AI?
-
Fadli Zon Resmikan Museum Kujang, Targetkan Indonesia Pusat Kebudayaan Dunia
-
Gantikan Kim Nam Gil, Ini Alasan Kim Moo Yeol Bintangi Drama Korea Get Schooled