Siapa nih yang sampai saat ini masih kesulitan untuk meningkatkan skill listening English? Agar skill listening bisa meningkat, kamu perlu membiasakan diri untuk mendengarkan audio bahasa Inggris. Pasalnya, skill akan meningkat jika kamu terus mengasahnya. Kamu bisa latihan untuk skill listening dari menonton film, video di YouTube, atau mendengarkan podcast.
Tenang saja, ada kabar baik untuk kamu karena sudah banyak podcast di Spotify untuk melatih skill listening English. Podcast ini dibuat oleh para penutur asli bahasa Inggris lho. Berikut 5 rekomendasi podcast Spotify untuk belajar listening English.
1. Ted Talks Daily
Ted Talks Daily adalah podcast yang sering direkomendasikan untuk belajar listening loh. Podcast ini dipandu oleh pembawa acara dan jurnalis asal Amerika bernama Elise Hu. Bahasan dalam podcast ini sangat variatif, mulai dari Artificial Inteligent hingga Zoology. Tentunya, dengan mendengarkan podcast ini, kamu tidak hanya melatih listening, tetapi bisa menemukan kosakata baru.
2. The English Session by Mike Butler
Podcast ini dibawakan oleh guru asal Amerika bernama Mike Butler. Podcast ini tidak hanya digunakan sebagai sarana belajar listening saja. Di podcast ini, kamu bisa sekaligus belajar bagaimana pengucapan suatu kata, grammar, hingga structure. Kamu juga bisa sembari membaca transkrip audionya melalui Patreon milik The English Session.
3. The EnglishTVLive Podcast
The EnglishTVLive Podcast juga bisa membantumu meningkatkan skill listening. Dalam podcast ini, kamu akan mendengar dua penutur asli bahasa Inggris berinteraksi dengan berbagai hal seperti kosakata dan bagaimana mengekspresikan sesuatu. Ini akan sangat membantu kamu untuk terbiasa dengan audio bahasa Inggris.
4. American English Podcast by Shana Thompson
Podcast yang dibawakan oleh Shana Thompson ini mengajarkan bahasa Inggris untuk tingkat menengah hingga lanjutan. Kamu akan belajar listening pada podcast ini melalui cerita, pelajaran, percakapan, namun menyenangkan.
5. Easy Stories in English Ariel Goodbody
Kamu ingin melatih listening dengan suasana yang menyenangkan? Podcast ini cocok untukmu. Dalam podcast ini, kamu akan belajar dengan cara sederhana, tetapi menghibur. Kamu bisa melatih listening-mu sembari mendengarkan cerita yang dibawakan oleh host. Kamu bisa mendengarkan sembari membaca transkrip audio yang dapat kamu akses di website milik Easy Stories in English.
Itu dia lima rekomendasi podcast untuk belajar listening English. Semoga membantu ya!
Baca Juga
-
Persiapan Beasiswa Tidak Cukup 1 Bulan Saja, Ini 6 Alasannya
-
5 Rekomendasi Beasiswa Fully Funded untuk Lanjut Studi di Luar Negeri
-
10 Rekomendasi Podcast Spotify untuk Belajar Listening English British, Wajib Dicoba!
-
5 Tips agar Hubungan Kamu dan Si Doi tetap Langgeng, Hindari Kata Ini
-
3 Hal untuk Membuat Headline Copywriting yang Menarik, Mudah Banget
Artikel Terkait
-
Budi Arie Ngaku Sudah Tahu Pemilik Fufufafa, Janji Ungkap di Podcast Deddy Corbuzier
-
Strategi Bijak Sebelum Mengejar Impian Beasiswa Ke Luar Negeri
-
Kisah Unai Emery Latih Arsenal tapi Tak Bisa Bahasa Inggris, Berakhir Dipecat
-
Ayu Ting Ting Tak Kapok Berencana Nikah Lagi, Malah Ingin Punya Banyak Anak
-
Pujian Trump pada Bahasa Inggris Prabowo Jadi Kontroversi, Justru Dianggap Rasis?
Lifestyle
-
3 Exfoliating Toner Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Hempaskan Bruntusan
-
Prediksi Trend Fashion 2025: Angkat Isu Lingkungan, Gender hingga Teknologi
-
3 Pelembab Panthenol untuk Redness dengan Harga Terjangkau, Cuma Rp48 Ribu
-
Rentan Harapan Palsu, Mengapa Praktik Ghosting Marak di Aplikasi Kencan?
-
Tampil Elegan dan Chic, Yuk Sontek 4 Gaya Mid-Formal ala Honey Lee!
Terkini
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
-
Nissa Sabyan dan Ayus Resmi Menikah Sejak Juli 2024, Mahar Emas 3 Gram dan Uang 200 Ribu
-
Ulasan Buku Sabar, Syukur, dan Ikhlas: Kunci Sukses Bahagia Dunia Akhirat
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 403: Balsamilco vs Pangeran Halkenburg