Banyak tips yang bisa Anda lakukan demi mengeluarkan pesona sebagai wanita. Tidak melulu mempercantik diri, Anda perlu hanya memperhatikan hal lain yang sebenarnya justru bisa menjadi kelebihan dibandingkan dengan wanita lain.
Dibandingkan dengan paras wajah, sikap seseorang merupakan salah satu modal paling penting dalam membuat sebuah penampilan lebih menarik, terutama di hadapan seorang pria. Baik menjadi pendengar yang baik atau hanya menunjukkan rasa kepedulian terhadap orang lain, itu mampu menjadi daya tarik tersendiri. Selain dari dua hal tadi, terdapat beberapa tips lain untuk tebar pesona. Berikut 4 tips tebar pesona yang baik di hadapan pria.
1. Memiliki Selera Humor yang Baik
Hal lain yang bisa Anda coba tunjukkan jika ingin dinilai menarik oleh pria yaitu dengan memiliki selera humor baik dan bagus. Meskipun terdengar mudah untuk menjadi seseorang yang menyenangkan, tetapi Anda perlu mengetahui jenis humor apa saja yang bisa dilontarkan saat sedang bersama teman-teman.
Jika memiliki jenis humor yang bisa membuat orang benar-benar tertawa terbahak-bahak, maka Anda termasuk ke dalam golongan orang yang memiliki kepribadian menarik dan unik.
2. Pengertian dan Penyayang
Anda akan disegani oleh orang banyak orang jika mempunyai kemampuan dalam mengerti dan memahami sikap orang lain. Tidak hanya menjadi sosok yang pengertian saja, tetapi Anda juga harus menjadi orang yang harus penyayang untuk membuat diri lebih menarik dan unik.
Memiliki dua sikap ini sejatinya merupakan sebuah bentuk kepedulian Anda terhadap orang lain. Hal ini juga akan membuat orang lain merasa nyaman saat berada di samping Anda.
3. Mempunyai Peka terhadap Suatu Hal
Mungkin sikap ini menjadi salah satu sikap yang memiliki nilai paling berarti bagi banyak orang. Bagaimana tidak, karena dengan bersikap peka terhadap suatu hal, maka Anda merupakan pribadi yang mampu membaca situasi terhadap apapun dan di manapun.
Peka juga berarti Anda mampu memahami orang lain. Banyak orang sangat mengagumi sosok orang yang memiliki sikap yang satu ini. Sebab, tanpa perlu menjelaskan apapun ke orang tersebut, mereka sudah memahami apa yang seharusnya mereka lakukan. Contohnya, ketika berbuat salah, maka mereka akan langsung menyadari kesalahan yang telah mereka perbuat.
4. Menjadi Pendengar yang Baik
Tunjukkan rasa kepedulian Anda dengan cara bersikap ramah terhadap orang lain. Jadilah pendengar yang baik dan berikan solusi tentang permasalahan yang sedang diceritakan oleh teman.
Dengan dipercaya menjadi tempat curahan hati seseorang, maka Anda akan merasa penting dan dibutuhkan oleh banyak orang. Karena sikap ini jelas akan membuat Anda sangat menarik dan unik bagi orang lain, terutama terhadap para pria.
Demikian, 4 tips tebar pesona yang baik di hadapan para pria. Dengan melakukan tebar pesona dengan baik, besar kemungkinan Anda akan menjadi wanita yang menarik di hadapan para pria.
Baca Juga
-
5 Zodiak yang Paling Introvert, Apakah Kamu Termasuk?
-
4 Pilihan Rekomendasi Situs untuk Mencari Kos-kosan Eksklusif Terbaik
-
6 Manfaat Menulis Bagi Kehidupan Pribadi Seseorang, Yang Harus Diketahui
-
4 Alasan Perempuan Lebih Suka Laki-laki yang lebih Tua
-
4 Dampak Negatif Debat Kusir yang Perlu Dihindari, Buang-buang Waktu!
Artikel Terkait
-
Potret Marion Jola Tampil SWAG di Konser 2NE1, Rayakan Mimpi Nonton Konser K-Pop Pertamanya
-
Dinilai Terlalu Kurus, Penampilan Terbaru Lucinta Luna Bikin Khawatir: Tinggal Kulit dan Tulang
-
Anggun Pakai Baju Desainer Lokal saat Debat Pilkada, Kris Dayanti Kenakan Jam Tangan 38 Kali Lipat UMR Batu
-
Manfaat Mentega Murni untuk Kesehatan Wanita, Redakan Nyeri Menstruasi?
-
Viral Cerita Wanita Mengidap Tumor Payudara Gegara Sering Konsumsi Seblak
Lifestyle
-
Tertahan di Zona Nyaman, Bagaimana Pengaruh Pertemanan Terhadap Masa Depan?
-
3 Sheet Mask yang Mengandung Ceramide, Ampuh Merawat Kesehatan Skin Barrier
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
Terkini
-
Kini Bersaing di Level Benua, tapi Bukan Perkara Mudah bagi STY untuk Bawa Pulang Piala AFF 2024
-
Memasuki Arc Akihabara, Anime Demon Lord 2099 Merilis PV Terbaru
-
Kurang Berbakat di MotoGP, Aleix Espargaro Membayarnya dengan Kerja Keras
-
Review Film We Live in Time, Kisah Romansa yang Dibintangi Andrew Garfield
-
Generasi Alpha dan Revolusi Parenting: Antara Teknologi dan Nilai Tradisional