Ternyata tidak semua orang dapat mengungkapkan apa yang tengah ia rasakan kepada orang lain. Akhirnya ia pun lebih memilih untuk diam dan menampung semua keluh kesahnya sendirian. Tak sedikit orang pun akhirnya merasa kesepian dan semakin terpuruk dengan keadaan yang tengah ia rasakan.
Mau curhat ke orang lain takut dihujat, takut dicampakan, takut disalahkan atas segala hal yang mungkin diluar dari kendali dirinya. Ya, begitulah keadaan sulit yang terkadang mendorong seseorang untuk menjadi murung dan memilih mengurung diri.
Namun, kita perlu mewaspadai, jangan-jangan apa yang tengah kita alami tak sesederhana yang kita pikirkan. Jangan-jangan kita tengah mengalami stres berat yang bila tidak segera kita sadari akan menimbulkan dampak yang lebih buruk. Oleh karena itu, kamu perlu mewaspadai lima hal buruk yang biasa muncul dan kita lakukan saat tertekan.
1. Emotional numbing
Kamu mungkin sengaja mengabaikan perasaan kamu sendiri jika kamu menyadari telah muncul sesuatu yang mengganggu rasa nyamanmu.
2. Avidance
Kamu mungkin juga akan menghindari masalah yang membuatmu tertekan dengan tujuan untuk mendapatkan kenyamanan batin. Misalnya menolak panggilan dari orang lain atau memilik banyak tidur sepanjang hari.
3. Self Neglect
Berkurangnya minat untuk memperhatikan diri dan penampilan. Kamu mungkin akan kehilangan minat untuk merias diri, malas untuk mandi bahkan ketika sudah berhari-hari, tidak berganti baju dan kehilangan selera makan.
4. Escape
Melakuka hal-hal yang dapat membuat nyaman diri namun tidak dapat menyeleseikan masalah yang sedang kamu hadapi. Kamu mungkin memilih pergi jalan-jalan agar merasa lebih bahagia, namun tanpa kamu sadari masalah yang sedang kamu hadapi tak kunjung terselesaikan.
5. Rumination
Banyak berpikir tanpa melakukan sebuah tindakan untuk mengatasi keadaan. Kamu mungkin akan banyak berpikir tentang kemungkinan-kemungkinan atas tindakan yang akan kamu lakukan tanpa bersegera untuk mengambil tindakan. Akibatnya hal ini hanya membuang banyak waktu yang kamu miliki dan hanya akan semakin menambah beban pikiranmu.
Itu dia lima hal buruk yang biasa dilakukan saat kamu merasa tidak baik-baik saja. Mulai sekarang segera benahi kelima hal di atas agar masalaah yang kamu hadapi dapat segera terselesaikan.
Baca Juga
-
Dear HRD, Ini 6 Cara Membangun Lingkungan Kerja yang Positif
-
Kamu Seorang Karyawan? Yuk Kenali 6 Jenis Izin Meninggalkan Pekerjaan ini!
-
Ketahui Waktu Istirahat dan Izin untuk Meninggalkan Pekerjaan Menurut UU Ketenagakerjaan dan Cipta Kerja
-
4 Tantangan yang Harus Dihadapi oleh HRD di Perusahaan, Kamu Harus Siap!
-
5 Tips untuk Mengatasi Overthinking di Kantor, Terapkan Mindfullness!
Artikel Terkait
Lifestyle
-
Hangout Style Antiribet, Ini 4 Ide OOTD Minimalis ala Seulgi Red Velvet
-
4 Toner Korea Arbutin yang Mampu Berikan Efek Wajah Auto Cerah, Bebas Noda Hitam
-
4 Inspirasi OOTD Y2K Vibes ala Rei IVE, Tampil Lebih Fresh dan Playful!
-
4 Ide Daily OOTD ala Lee Se Young, dari Gaya Classy ke Smart Casual!
-
Anti Bosan! Intip 4 Inspirasi Daily OOTD ala Yuta NCT 127!
Terkini
-
4 Makanan yang Membantu Meningkatkan Kualitas Tidur
-
Saat Tawa Kini Diawasi: Menakar Meme di Tengah Ruang Ekspresi yang Kain Menyempit
-
KiiiKiii Rilis Mini Album Kedua Delulu Pack, Usung Pesan Kebebasan Diri
-
Dilema dan Konflik Batin Tokoh Kolonial dalam Buku Semua untuk Hindia
-
Kejutan! TREASURE Rayakan 2000 Hari Debut Lewat Better Than Me Special Film