Kuliah memang bukan hal yang sulit untuk dijalani, tapi justru hal-hal sepele bisa sangat berpengaruh pada kuliahmu, lho. Kalau kamu tidak tahu, bisa jadi hal sepele yang kamu abaikan tersebut malah jadi bumerang untuk dirimu sendiri. Akibatnya akan mengganggu proses belajar di saat kuliah, bahkan lebih parahnya bisa menghambat kelulusan. Untuk menghindari hal buruk itu, ada baiknya melakukan tips di bawah ini.
Berikut ini adalah 5 hal yang perlu kamu lakukan agar kuliahmu aman sampai lulus.
1. Usahakan Absen Tidak Bolong
Absen adalah hal yang sering disepelekan oleh mahasiswa, terkadang mereka membolos dengan seenak hati dan tidak memikirkan dampak akhirnya. Padahal, kalau kamu absen beberapa kali saja bisa jadi kamu tidak bisa ikut ujian dan akibatnya tidak lulus pada satu mata kuliah tertentu.
2. Tugas Tepat Waktu
Jangan biasakan telat mengumpulkan tugas, ketepatan waktu sangat berpengaruh pada nilai yang akan kamu dapatkan. Apalagi kalau dosenmu sangat disiplin, bisa-bisa tugas tersebut tidak dinilai dan kamu dianggap tidak mengumpulkannya. Sayang banget kan? Oleh karena itu, disiplin dalam mengumpulkan tugas itu sangat penting dan tidak boleh disepelekan.
3. Jadi Mahasiswa Proaktif
Jadilah mahasiswa yang proaktif di kelas maupun di luar kelas, maksudnya disini rajin-rajinlah kamu mencari informasi agar tidak tertinggal dengan teman yang lain. Juga saat dikelas perhatikanlah setiap penjelasan dosen, kamu tidak harus mengerti materi tersebut, tapi paling tidak kalau ada informasi penting kamu tidak tertinggal.
4. Bertanggung Jawab atas Apa yang Telah Dipilih
Kamu sudah jadi mahasiswa, belajarlah untuk bertanggung jawab atas apa yang telah kamu pilih. Ujian mahasiswa itu banyak, yang akan menggoyahkan keputusanmu juga banyak, jadi kamu perlu memiliki prinsip yang akan dipegang selama kuliah. Kalau tidak, untuk melanjutkan kuliah sampai lulus akan terasa sulit dilakukan.
5. Mencari Prospek Karier yang Sesuai dengan Diri Sendiri
Tidak hanya selama kuliah, kelangsungan setelah kuliah pun juga perlu dipikirkan. Sebelum lulus, usahakan untuk mencari tahu pekerjaan yang sesuai dengan dirimu. Tidak harus sesuai dengan jurusan yang kamu jalani, yang penting kamu mau dan enjoy menjalaninya.
Itulah 5 hal yang setidaknya perlu dilakukan agat kuliahmu aman sampai lulus, sudah melakukannya?
Baca Juga
-
Ogah Pusing, Max Verstappen Anggap Gelar Juara Dunia Tidak Terlalu Penting
-
Jadwal F1 GP Abu Dhabi 2025: 3 Pembalap Siap Rebut Gelar Juara Dunia
-
Jadwal MotoGP San Marino 2025: Waktunya Pembalap Italia Unjuk Gigi
-
MotoGP Catalunya 2025: Perayaan Juara Dunia Tak Akan Terjadi di Misano
-
Sprint Race MotoGP Catalunya 2025: Alex Marquez Giveaway Medali Kemenangan
Artikel Terkait
-
Denny Sumargo: Se-Terkutuk Itu Kah Podcast Saya?, Ustaz Faizar Beri Jawaban Bijak
-
Ulasan Buku Beginilah Petunjuk Rasulullah tentang Keutamaan Ahli Ilmu
-
7 Alasan Mahasiswa Tidak Bisa Lulus Tepat Waktu, Bukan Selalu Malas
-
Heboh Mayang Diduga Ketahuan Bohong Kuliah di FKG Universitas Moestopo: Dia Baru Daftar
-
5 Hal yang Tidak Perlu Ditanyakan ke Mahasiswa Akhir, Takut Menyinggung!
Lifestyle
-
4 Mix and Match Daily OOTD ala Wooyoung ATEEZ, Street Style ke Formal Look
-
4 Rekomendasi Kafe 24 Jam di Jakarta, Nongkrong sampai Pagi Tetap Nyaman!
-
5 Inspirasi Gaya Girly nan Elegan ala Youngseo ADP, Pancarkan Aura Mahal!
-
5 Ide Outfit ala Bailey Sok ADP, Bikin Penampilanmu Jadi Pusat Perhatian!
-
Gaet Anak Muda, Mahsuri Luncurkan Saus Sachet di Kerlap Kerlip Festival 2025
Terkini
-
Film We Bury the Dead: Duka di Tanah Penuh Zombie yang Mengerikan!
-
4 Drama Korea Adaptasi Webtoon dibintangi Oh Yeon Seo
-
5 Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada The Housemaid hingga Modual Nekad
-
Drama China A Romance of the Little Forest: Cinta Tumbuh Seperti Tanaman
-
Tikno dan Bengkel yang Ia Takuti Seumur Hidup