Banyak sekali yang gagal dalam menjalin hubungan asmara. Apalagi, jika kamu memiliki pasangan perfeksionis. Tentu saja hal ini akan membuat peluang untuk menjalin hubungan asmara dengan waktu yang cukup lama tidak besar. Akan tetapi, masih ada beberapa cara yang bisa kamu terapkan, agar hubungan asmara yang kalian jalin tidak gagal.
Berikut ini 4 tips agar awet menjalin hubungan asmara dengan pasangan perfeksionis.
1. Peduli
Dengan kamu selalu peduli pada pasangan perfeksionis, maka hubungan asmara yang kalian jalin akan awet. Sebab, dia akan sangat menghargai rasa peduli yang sering kamu tunjukkan pada dia tersebut. Bukan hanya itu, hal yang kamu lakukan juga bisa membuat dia tidak akan pernah meninggalkanmu. Oleh karena itu, jangan pernah merasa lelah menerapkan sikap seperti ini. Sebab, bisa memberikan dampak yang sangat baik.
2. Mengapresiasi Kesuksesannya
Ketika pasangan perfeksionis telah sukses melakukan sesuatu, maka kamu jangan pernah berat hati untuk mengapresiasi kesuksesannya. Sebab, dia akan sangat menghargai hal yang kamu lakukan itu. Bukan hanya itu, dengan kamu mengapresiasi kesuksesannya, juga bisa membuat pasangan selalu semangat dalam mengejar apa yang dia impikan. Dengan begitu, hubungan asmara yang kalian jalin juga akan awet.
3. Meyakinkan
Pasangan perfeksionis memang seringkali takut mengambil risiko dalam melakukan sesuatu. Sebab, dia selalu menuntut keberhasilan. Sehingga, hal ini akan membuat dia takut mengambil risiko jika dirinya gagal. Oleh karena itu, hal yang perlu kamu lakukan adalah meyakinkan pasangan. Dengan begitu, dia akan berani dalam mengambil risiko, dengan cara bisa menerima hasil apapun, termasuk kegagalan. Bukan hanya itu, hal ini juga bisa membuat hubungan asmara kamu dengan pasangan perfeksionis akan awet. Sebab, apa yang kamu lakukan itu membuat dia merasa terbantu.
4. Hindari Bersikap Cuek
Sebisa mungkin kamu harus bisa menghindari bersikap cuek. Sebab, pasangan perfeksionis itu memiliki sifat yang selalu serius dalam mengejar sesuatu, sehingga dia akan selalu mengharapkan hasil yang sempurna. Oleh karena itu, ketika kamu bersikap cuek, maka hal ini bisa membuat hubungan asmara kalian menjadi renggang. Sebab, kalian sudah melupakan kedekatan satu sama lain.
Itulah empat tips agar awet menjalin hubungan asmara dengan pasangan perfeksionis. Oleh karena itu, teruslah menerapkan tips seperti di atas. Agar hubungan asmara yang kalian jalin bisa langgeng sampai ke jenjang yang lebih serius.
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
4 Mitos Salah tentang Pertemanan yang Sering Kamu Yakini, Wajib Sepemikiran
-
4 Hal Penting yang Harus Diperhatikan dalam Berniaga
-
3 Cara Menyiasati Hubungan yang Tak Akur dengan Saudara
-
Polisi Bongkar Prostitusi Layanan Seks Threesome di Mojokerto
-
4 Hal yang Harus Dipersiapkan Pelajar sebelum Masuk Semester Baru, Apa Aja?
Lifestyle
-
10 Tahun 'Reply 1988': Ryu Jun Yeol Sempat Absen, Akhirnya Muncul di Acara Spesial
-
3 Pilihan Antiperspirant Andalan untuk Nonton Konser, Bye-Bye Ketiak Basah!
-
Mau Glowing Gak Cuma Modal Skincare? Coba Tambahin 8 Makanan Ini di Menu Harianmu
-
4 Serum Lokal dengan PDRN dari DNA Salmon, Bikin Wajah Mulus dan Awet Muda!
-
Bukan Cuma Hiasan, Ini 4 Manfaat 'Sakti' Punya Tanaman di Dalam Rumah
Terkini
-
Ulasan Novel My Darling Dreadful Thing, Cerita Horor di Rumah Tua Beckman
-
Dua Bulan Aman, Aura Kartu Kuning Justin Hubner Akhirnya Muncul Lagi!
-
Demi Mental Health Anak, Masayu Anastasia dan Lembu Kompak Meski Berpisah
-
5 Film Horor Terbaik Sepanjang Masa Versi Rotten Tomatoes, Siap Uji Nyali?
-
Status Onad Dikonfirmasi Polisi, Bisa Bebas dari Ancaman Penjara?