Meski sudah memiliki pasangan, nyatanya hal itu tidak menjadi jaminan yang kuat bahwa kamu dan pasanganmu akan melanjutkan hubungan ke jenjang yang lebih serius.
Kamu pasti pernah mendengar tentang ‘menjaga jodoh orang’ yang dapat diartikan bahwa kamu dan pasanganmu berpacaran, namun akhirnya bukan jodoh alias tidak menikah dengannya.
Sebelum hal itu terjadi dan membuat perasaanmu semakin kacau, ada baiknya jika kamu mengenali pola dari hal ini yaitu mengenali tanda-tanda bahwa kamu hanya menjaga jodoh orang. Apa sajakah tandanya? Mari simak beberapa hal di bawah ini.
1. Tidak terbuka denganmu
Jika kamu ingin memiliki pasangan yang bisa diajak untuk menjalin hubungan serius dan langgeng, maka kamu harus memastikan bahwa kamu dan pasanganmu saling jujur dan terbuka dalam berkomunikasi.
Tidak ada hal yang ditutup-tutupi apalagi kalau sampai kamu tahu bahwa pasanganmu tidak terbuka padamu, namun pasanganmu malah lebih terbuka pada orang lain. Ujung-ujungnya hubungan kamu dan pasangan menjadi tidak enak karena masalah komunikasi seperti ini.
2. Tidak ingin mengenalkan pada orangtua dan keluarga
Buat kamu yang sudah berkenalan dengan orangtua pasangan bahkan dengan keluarganya, hal itu adalah pertanda baik.
Akan tetapi, jika pasanganmu malah enggan untuk mengenalkanmu dengan orangtua dan keluarganya lalu memiliki banyak alasan agar kamu tidak mengenal keluarganya lebih jauh.
Bisa jadi hal ini merupakan tanda bahwa kamu hanya jagain jodoh orang karena sikapnya yang tidak serius, apalagi kalau kamu dan pasanganmu sudah menjalin hubungan yang cukup lama.
3. Tidak tertarik untuk membahas masa depan denganmu
Hubungan yang paling serius adalah hubungan yang sudah sampai di jenjang pernikahan dan tentu untuk melaksanakan pernikahan, diperlukan adanya pembahasan mendalam mengenai masa depan.
Akan tetapi, jika pasanganmu malah tidak pernah tertarik untuk membahas masa depan denganmu, baik itu tentang pernikahan, tentang kelanjutan hubungan kamu dan dia atau mungkin ketika kamu iseng untuk membicarakan tentang memiliki anak dengan si dia, namun ia malah tidak tertarik.
Itulah tadi tiga tanda yang menandakan bahwa kamu hanya jagain jodoh orang karena sikap yang ditunjukkan oleh pasanganmu. Semoga kamu lebih hati-hati lagi ya!
Baca Juga
-
3 Tips untuk Menjadi Orang yang Tegas, Salah Satunya Mencintai Diri Sendiri
-
Bukan Selingkuh, 4 Hal ini Bisa jadi Pemicu Rumah Tangga Retak
-
3 Hal yang Tanpa Kamu Sadari Bisa Merusak Rumah Tangga, Stop Lakukan!
-
4 Cara Menjadi Orang yang Tidak Mudah Panik, Penasaran untuk Mencoba?
-
4 Tanda Kalau Kamu Sudah Siap Membangun Rumah Tangga, Apa Saja?
Artikel Terkait
-
Badai PHK Mengintai: 1,2 Juta Pekerja RI di Ujung Tanduk Perang Tarif AS-China!
-
Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
-
Lisa Mariana Ngaku Cuma Hubungan Intim dengan Ridwan Kamil, Tapi Bukan Berarti Masih Perawan
-
Peran Ayah sebagai Kiblat Persepsi Anak Perempuan dalam Memilih Pasangan
-
Ribuan Buruh RI Terancam Terkena Gelombang PHK Jilid Dua Gegara Tarif Trump
Lifestyle
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
-
4 Look Girly Simpel ala Punpun Sutatta, Cocok Buat Hangout Bareng Bestie
Terkini
-
KH. Hasyim Asy'ari: Tak Banyak Tercatat, Tapi Abadi di Hati Umat
-
Dibintangi Marlon Wayans, Film Horor Bertajuk Him Bagikan Teaser Perdana
-
Pura Batu Bolong, Wisata Religi di Tepian Pantai Senggigi Lombok
-
Ulasan Film Secret Untold Melody: Rahasia Cinta di Balik Denting Indah Piano
-
Due Tahun Kepergian Moonbin, Moon Sua Cover Lagu Always Remember Us This Way