Siapa yang sudah siap ketemu bapak dan ibu dosen di kampus nanti? Nggak perlu khawatir, aturan alias proses belajar mengajarnya sama saja seperti kamu pas di sekolah dulu kok. Namun, ada beberapa tipe dosen yang bisa kamu temui saat kuliah nanti. Yuk, simak satu per satu.
1. Santai Banget
Dosen yang santai banget ini ngajarnya super enjoy, tugasnya nggak pernah neko-neko atau bahkan nggak pernah ngasih tugas ke mahasiswanya. Kalau kamu butuh apa-apa sama dosen ini, seperti konsultasi nilai atau tanya materi, biasanya akan langsung beres tanpa harus berbelit-belit. Dosen seperti ini akan jadi favorit mahasiswa.
2. Santai tapi Serius
Ada juga tipe dosen yang meskipun santai, tapi progresnya tetap terasa. Mengajar dengan menjelaskan secara rinci, memantau perkembangan mahasiswanya, serta memberi tugas yang agak bikin pusing. Meskipun begitu, dosen ini tetap jadi favorit karena nggak banyak menuntut mahasiswanya.
3. Serius Banget
Tipe dosen ini biasanya sih nggak terlalu jadi favorit karena gaya mengajarnya yang terlalu serius. Kadang-kadang suka asal nunjuk, banyak aturan, dan banyak tugas juga. Meskipun begitu, dengan dosen yang serius ini kamu akan lebih paham sama materi yang diberikan.
4. Tugas, Tugas, dan Tugas
Tipe dosen yang selanjutnya adalah dosen yang jarang banget jelasin materi tapi suka ngasih tugas bertubi-tubi, nggak heran banyak mahasiswanya yang nggak paham sama mata kuliah yang beliau ampu.
5. Murah dan Pelit Nilai
Ada nih tipe dosen yang meskipun kamu tidak terlalu aktif di kelas tapi tetap dapat nilai A. Sebaliknya, ada juga tipe dosen yang tetap saja ngasih nilai pas walaupun mahasiswanya sudah mati-matian mengerjakan tugas semaksimal mungkin untuk dapat nilai A.
6. Dosen Rasa Teman
Jangan heran ya nanti kalau kamu ketemu sama dosen yang super humble sampai jadi kayak teman sendiri. Biasanya ini terjadi pada dosen-dosen muda yang mungkin masih terbawa suasana beliau saat masih mahasiswa.
7. Si Paling Sibuk
Belajar mandiri karena dosen ke luar kota atau keluar negeri? Sudah biasa. Meskipun nggak kuliah, kamu nggak perlu takut nilai kosong karena memang ada tipe dosen seperti ini. Sibuk ini, sibuk itu. Biasanya dosen super sibuk ini akan tetap ngasih kamu tugas supaya tetap terpantau progresnya.
Itulah 7 tipe dosen yang mungkin akan kamu temui di kampus nanti, sudah siap ya?
Baca Juga
-
Motor GP25 Dapat Respons Baik dari Diggia, Terlihat Lima Tahun Lebih Maju
-
Ducati Sudah Coba Komunikasi Radio di Tes MotoGP Barcelona, Begini Hasilnya
-
Pindah ke Yamaha, Pramac Ingin Pertahankan Mentalitas Seperti di Ducati
-
Respons Pecco Bagnaia Usai Tes Barcelona, Terpantau Rukun dengan Marquez
-
Kekurangan Suku Cadang untuk Diuji di Barcelona, Joan Mir Marah ke Honda
Artikel Terkait
-
Bias Antara Keadilan dan Reputasi, Mahasiswi Lapor Dosen Cabul Dituduh Halusinasi
-
UKT Lebih Murah, Ini 6 Jurusan Kuliah yang Mirip dengan Kedokteran
-
Kuliah S2 di Australia dengan Biaya Lokal, Bagaimana Caranya?
-
Anies Baswedan Pamer Cerita saat Kuliah di UGM Bareng Pramono Anung, Warganet: Jokowi Mana Punya
-
Teknik Metalurgi Belajar Apa? Jurusan Kuliah dengan Prospek Karier Menjanjikan
Lifestyle
-
4 Rekomendasi OOTD Kasual Ryu Hye Young, Bikin Tampil Lebih Trendy Saat Hangout
-
3 Exfoliating Toner Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Hempaskan Bruntusan
-
Prediksi Trend Fashion 2025: Angkat Isu Lingkungan, Gender hingga Teknologi
-
3 Pelembab Panthenol untuk Redness dengan Harga Terjangkau, Cuma Rp48 Ribu
-
Rentan Harapan Palsu, Mengapa Praktik Ghosting Marak di Aplikasi Kencan?
Terkini
-
Bojan Hodak Sebut Persib Bandung Terbebani 'Juara Bertahan', Ini Alasannya
-
Review Buku 'Waktu untuk Tidak Menikah', Alasan Perempuan Harus Pilih Jalannya Sendiri
-
Review Film Self Reliance, Duet Jake Johnson dan Anna Kendrick
-
Trailer Terbaru Film A Minecraft Movie: Terkuaknya Kisah Asal Mula Steve
-
Penerus Thom Haye Sudah Dihubungi Agen PSSI, Siap Bela Timnas Indonesia?