Banyak sekali yang menganggap bahwa sekolah dengan kuliah akan sama saja alurnya. Padahal, jika diketahui lebih dalam, banyak sekali hal yang berbeda. Sehingga, hal ini membuat siswa yang ingin masuk kuliah harus bisa menguasai beberapa hal seperti di bawah ini.
Berikut ini 4 hal yang wajib dikuasai oleh calon mahasiswa sebelum masuk kuliah.
Waktu dalam kuliah memang hanya beberapa jam dalam sehari. Akan tetapi, dalam kuliah juga ada banyak sekali organisasi yang perlu kamu ikuti untuk menambah sebuah pengalaman. Maka dari itu, hal yang wajib kamu kuasai adalah mengatur waktu. Sebab, jika kamu tidak bisa mengatur waktu, kamu akan kesulitan dalam melakukan kedua hal tersebut. Entah jam kuliah ataupun mengikuti organisasi.
2. Microsoft Office
Tidak bisa dipungkiri, ketika kamu sudah masuk kuliah. Kamu akan selalu dihadapkan dengan microsoft office, mulai dari word hingga powerpoint. Sebab, dalam mengerjakan sebuah tugas, kamu harus bisa mengoperasikan hal tersebut dengan baik. Maka dari itu, agar kamu tidak merasa awam dalam melakukan hal tersebut. Mulai sekarang kamu harus mulai belajar Microsoft Office.
3. Komunikasi yang Baik
Jangan pernah menganggap hal ini sepele. Sebab, komunikasi yang baik sangat dibutuhkan dalam dunia perkuliahan, apalagi ketika kamu sedang prestasi. Sebab, jika kamu tidak bisa melakukan hal tersebut dengan baik. Maka, rasa grogi dan tidak percaya diri akan menyelimuti dirimu. Untuk itu, sebelum terlambat, mulai sekarang kamu harus bisa melakukan komunikasi dengan baik.
4. Beradaptasi
Mungkin saja kamu pernah berpikir bahwa lingkungan sekolah dengan kuliah akan sama saja. Padahal, pada kenyataannya hal tersebut cukup berbeda. Sebab, ketika sekolah mungkin saja kamu hanya diberikan sedikit tugas. Sedangkan ketika kuliah, tugas akan menjadi makanan sehari-hari. Maka dari itu, hal yang harus kamu kuasai adalah beradaptasi. Sebab, jika kamu sulit beradaptasi. Maka, kamu akan merasa tertekan dan tidak nyaman.
Itulah empat hal yang wajib dikuasai oleh mahasiswa sebelum masuk kuliah. Maka dari itu, jangan pernah lelah untuk belajar beberapa hal seperti di atas. Sebab, banyak sekali manfaat yang akan kamu rasakan ketika sudah masuk kuliah.
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
UKT Lebih Murah, Ini 6 Jurusan Kuliah yang Mirip dengan Kedokteran
-
Kuliah S2 di Australia dengan Biaya Lokal, Bagaimana Caranya?
-
Anies Baswedan Pamer Cerita saat Kuliah di UGM Bareng Pramono Anung, Warganet: Jokowi Mana Punya
-
Teknik Metalurgi Belajar Apa? Jurusan Kuliah dengan Prospek Karier Menjanjikan
-
5 Sumber Belajar Online Terpercaya untuk Mahasiswa Kedokteran
Lifestyle
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
4 Gaya Fashion Youthful ala Kim Hye-jun yang Ideal untuk Acara Mid-Forma
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
-
4 Rekomendasi OOTD Kasual Ryu Hye Young, Bikin Tampil Lebih Trendy Saat Hangout
-
3 Exfoliating Toner Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Hempaskan Bruntusan
Terkini
-
Tren Childfree di Indonesia Melonjak, Sejauh Mana Negara Hadir?
-
Gagal Ikuti Tim Putra, Timnas Futsal Putri Raih Juara ke-3 di Ajang AFF Cup
-
Berani Menceritakan Kembali Hasil Bacaan dalam Buku Festival Buku Favorit
-
Ulasan Buku Apakah Aku yang Biasa-Biasa Ini Bisa Berbuat Hebat Karya Miftahuddin
-
Bittersweet Marriage: Jodoh Jalur Hutang, 'Sampai Hutang Memisahkan Kita!'