Berbicara tentang gaya belajar memang tidak akan ada habisnya. Selalu ada hal menarik yang bisa kita cari tahu tentang gaya belajar. Salah satu hal yang paling berpengaruh terhadap efektif atau tidaknya sebuah gaya belajar adalah tentang bagaimana kita mengembangkan mindset tentang gaya belajar itu sendiri.
Belajar tidak bisa hanya berpatokan pada lama waktu atau sebanyak apa materi yang harus kita kuasai. Mindset yang kita bangun juga sangat berpengaruh terhadap gaya belajar yang cocok dan kita perlukan.
Mindset adalah pemikiran yang terbentuk terhadap apa yang sedang kita jalani. Mindset ini harus kita bangun agar kita bisa maksimal dalam belajar.
Berikut ini adalah beberapa mindset tentang belajar yang harus kamu ketahui terutama jika kamu adalah seorang pelajar.
1. Memahami materi secara umum
Mindset pertama yang harus kamu ketahui tentang belajar adalah kamu harus memahami materi secara umum terlebih dahulu. Belajar tanpa mengetahui garis besar materi yang akan dipelajari sama saja dengan berjalan dalam kegelapan.
Kamu tidak tahu apa saja yang akan kita hadapi. Jadi, penting bagi kamu untuk tahu garis besar terlebih dahulu, baru mempelajarinya secara detail dan menyeluruh.
2. Belajar dengan santai tapi serius
Belajar yang terlalu lama tanpa jeda dan istirahat tidak akan mendapatkan hasil yang maksimal jika dibadingkan dengan belajar santai tapi serius.
Belajar dengan cara ini bisa kamu terapkan melalui teknik pomodoro. Jangan lupakan pentingnya istirahat dan memberi jeda saat belajar.
3. Belajar untuk memperoleh ilmu
Mungkin motivasi terbesar kamu saat belajar adalah untuk mendapatkan nilai yang tinggi. Hal ini memang tidak salah untuk dijadikan motivasi. Namun, jangan hanya menetapkan satu tujuan begitu saja.
Tanamkan juga mindset bahwa belajar tidak hanya untuk nilai, tetapi juga untuk mendapatkan ilmu dan mengasah pengetahuan. Dengan demikian, nilai yang baik akan mengikuti.
Itulah tiga mindset tentang belajar yang harus kamu ketahui. Pelajar tidak hanya sebutan untuk mereka yang sedang sekolah, tetapi pada dasarnya semua manusia adalah pelajar. Kita tidak akan berhenti belajar selama hidup kita. Terlalu banyak hal baru dan pengetahuan baru yang sangat berharga untuk kita lewati.
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
Performa Menawan Tari Sekar Melati dan Lengger Banyusobo Tutup Ajang Belajar Bersama Maestro di Wonosobo
-
Yoursay Conversation Class Hari 2: Belajar Bahasa Inggris itu Sangat Fun
-
Melihat Sekolah Net Zero Carbon yang Baru Diresmikan Anies Baswedan
-
Cara Mengenalkan Anak dengan Coding, Dapat Berawal Dari Mainan Sederhana
-
5 Tips Khusus Buat Kamu yang Lagi Belajar Bahasa Baru
Lifestyle
-
Merinding! Igun Mimpi Dipeluk 'Hantu' di Kamar Mandi Sampai Baper, Eh Beneran Diikutin Sampai Rumah
-
Padu Padan OOTD Monokrom: Intip 4 Gaya Ahn Eun Jin yang Timeless Banget!
-
4 Mix and Match Blazer Anti-Boring ala Noh Sang Hyun, Gaya Makin Macho!
-
4 Padu Padan Outfit Warna Putih ala Bona WJSN yang Kece Buat Hangout!
-
4 Toner Lokal Calendula, Penyelamat Atasi Kulit Meradang dan Iritasi Ringan
Terkini
-
Prabowo Siapkan 20 Ribu Pasukan Perdamaian untuk Gaza, Ini Alasannya!
-
Recap AXIS Nation Cup 2025: SMK Nusantara Tundukkan SMKN 1 Batam
-
Viral! Mobil Sri Sultan Disalip Rombongan Tut Tut Wok Wok di Lampu Merah, Pejabat atau Bukan Ya?
-
AXIS Nation Cup 2025: Euforia dan Aksi Sepanjang Hari
-
Tragedi Ponpes Al Khoziny: 5 Fakta Terbaru yang Bikin Nyesek