Sebagai orangtua, tentu kita ingin memberi ilmu dan pendidikan yang terbaik untuk anak. Salah satu caranya adalah dengan melatih mereka agar terampil dalam suatu bidang. Hal tersebut jika dilakukan sejak dini tentu akan memberi dampak yang baik bagi masa depan anak, mereka tidak akan merasa bingung saat dihadapkan dengan berbagai macam jenis sekolah.
Berikut ini adalah beberapa keterampilan yang bisa diajarkan pada anak sejak dini.
1. Seni
Ada banyak macam seni yang bisa diajarkan pada anak, misalnya menyanyi, melukis, membuat kerajinan, sampai seni modern seperti desain grafis, dll. Keterampilan seni banyak dibutuhkan karena seiring berkembangnya zaman dunia membutuhkan semakin banyak orang yang punya kreativitas tinggi.
2. Bahasa
Orang Indonesia rata-rata menguasai 2 bahasa yakni bahasa Indonesia dan bahasa daerah, tapi akan lebih bagus lagi kalau bisa bahasa asing. Mengajarkan anak berbagai macam bahasa juga bisa jadi ide bagus untuk mengembangkan keterampilan mereka, belum banyak lho orang-orang yang bisa menguasai lebih dari 3 bahasa.
3. Bercocok Tanam
Meskipun terlihat sederhana tapi keterampilan ini juga bagus kalau diajarkan pada anak, ajak anak bercocok tanam di halaman rumah, mulai dari bunga dan sayur yang sering dia makan sehari-hari. Dengan begini, anak terbiasa dan bisa memanfaatkan lahan kosong menjadi sesuatu yang menghasilkan.
4. Public Speaking
Menumbuhkan jiwa kepemimpinan sejak dini pada anak juga penting lho, salah satunya dengan melatih anak dengan keterampilan public speaking. Untuk melatihnya, orangtua membutuhkan tenaga ahli untuk mendampingi. Tapi jangan khawatir, ada banyak kok orang atau lembaga yang menyediakan kursus public speaking.
5. Matematika
Ingin anak jago matematika dan ilmu pasti lainnya? Bisa banget dilatih mulai sekarang. Kalau anak sudah memiliki minat dan bakat di bidang ini, orangtua perlu mencarikan guru yang bisa mendampingi anak supaya lebih terampil. Meskipun hanya hitung-hitungan, banyak pekerjaan yang membutuhkan keterampilan ini, lho.
Itulah 5 keterampilan yang bisa diajarkan pada anak sejak dini, kira-kira si kecil cocok dikasih pelatihan apa?
Baca Juga
-
Jadwal MotoGP San Marino 2025: Waktunya Pembalap Italia Unjuk Gigi
-
MotoGP Catalunya 2025: Perayaan Juara Dunia Tak Akan Terjadi di Misano
-
Sprint Race MotoGP Catalunya 2025: Alex Marquez Giveaway Medali Kemenangan
-
Terdepak dari Pramac, Miguel Oliveira: Keputusan Ini Mengejutkan Saya
-
CEO MotoGP Enggan Hentikan Marc Marquez yang Dianggap 'Terlalu Mendominasi'
Artikel Terkait
-
4 Kesalahan Terbesar yang Sering Dilakukan Anak Muda, Yuk Perbaiki!
-
Musim Hujan, Orangtua Sebaiknya Tidak Melarang Anak Mandi Hujan-hujanan
-
Meningkat Hingga 152 Kasus, Ini Penyebab Gangguan Ginjal Akut pada Anak
-
Lagi Umrah, Tya Ariestya Panik Dikabari Anak Jatuh dari Tangga
-
Melahirkan Anak Kembar, Anisa Rahma Masih Rahasiakan Nama dan Hanya Beri Inisial
Lifestyle
-
Jangan Salah Pilih Warna! 4 Cat Rambut untuk Kulit Sawo Matang
-
Cozy Boy Alert! Intip 4 Daily OOTD ala Soobin TXT yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Inspirasi Outfit Dress ala Yoona SNSD untuk Tampil Elegan di Segala Momen
-
Bukan Egois tapi Self-Love: Kenapa Punya 'Boundaries' Itu Penting Banget
-
Stop SKS! Ini 10 'Jurus Sakti' Belajar ala Harvard Biar Gak Cuma Hafal tapi Beneran Paham
Terkini
-
Cerai dengan Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Masih Anggap Mantan Istrinya Adik
-
Nostalgia Era Tahun 2000, Kiss of Life Resmi Debut Jepang Lewat Lagu Lucky
-
Onad Ditangkap Kasus Narkoba, Deddy Corbuzier dan Habib Jafar Bahas Masa Depan Podcast 'Login'
-
Pengen Berkiprah di Pekerjaan Hijau? Ini Tiga Sektor Pekerjaan Hijau Paling Menjanjikan
-
Baim Wong Akui Pernah ke Psikolog dan Jalani Tes NPD, Begini Penjelasannya!