Sebelum usia 20 tahun, rasanya ada banyak sekali hal yang perlu dilakukan. Berhubungan masa itu adalah masa menginjak dewasa, kiranya waktu-waktu sebelum itu kamu perlu melakukan sesuatu. Tidak perlu langsung melakukan hal-hal besar dan hal-hal hebat. Justru kamu perlu memulai semuanya dari hal-hal kecil yang kamu bisa dahulu. Barulah setelah itu, hal-hal hebat akan mendatangimu di usia 20 atau bahkan sebelum itu.
Hal yang terpenting kamu selalu berusaha untuk menjadi versi terbaik dari dirimu dan tidak pernah berhenti untuk berproses jadi manusia yang hebat. Nah, berikut adalah 3 hal yang perlu kamu lakukan sbeleum usia 20 yang bisa kamu jadikan acuan untuk berproses menuju sukses. Diharapkan dengan melakukan 3 hal di bawah ini, hidupmu akan jauh lebih berwarna dan kamu akan menemukan makna untuk jadi manusia. Simak artikel ini sampai habis ya!
1. Imbangi Pendidikan dengan Hiburan
Hal pertama yang sangat penting untuk kamu lakukan adalah mengimbangi pendidikan dengan hiburan. Pendidikan memang sangat penting, tapi hiburan juga penting untuk menjaga perasaan dan pikiran agar tak mudah genting.
Di sela-sela kegiatanmu dalam melanjutkan pendidikan, selingilah dengan hiburan seperti menonton film, mendengarkan lagu, travelling, membaca buku, dan lain-lain. Kamu bisa melakukan banyak hal yang menyenangkan di kala kamu merasa sedikit lelah dengan rutinitas harianmu sebagai penuntut ilmu. Intinya, it's okay to make your own happiness.
2. Lakukan Hal-hal yang Kamu Sukai
Sebelum kamu memasuki usia yang dewasa dan menghadapi tantangan lain yang lebih besar. Ada baiknya bila kamu melakukan hal-hal yang kamu sukai. Sebenarnya kamu juga bisa melakukan hal ini di usia berapapun, tapi lebih cepat memlai akan jauh lebih baik bukan? supaya kamu juga bisa mencoba banyak hal lain yang lebih menantang di usia 20 tahun ke atas.
3. Memperluas Relasi dan Mempererat Pertemanan yang Positif
Dengan memperluas relasi kamu akan mendapatkan banyak keuntungan yang berguna bagi kehidupanmu. Cobalah untuk memperbanyak berkenalan dengan orang baru, bertukar cerita bersama, berdiskusi, berbagi kebaikan dan kebahagiaan.
Lalu cobalah untuk mempererat sebuah ikatan pertemanan yang positif. Sebab, dari hubungan pertemanan yang seperti tu kamu juga akan mendapatkan banyak dampak positif juga. Baik itu rasa nyaman, bahagia, keinginan untuk maju, memiliki tempat untuk berbagi cerita, dan lain-lain.
Nah itu dia tiga hal yang perlu kamu lakukan sebelum usia 20 agar hidupmu lebih berwarna. Semoga artikel ini bermanfaat, ya. Sampai jumpa di artikel-artikel selanjutnya!
Video yang Mungkin Anda Suka.
Tag
Baca Juga
-
3 Hal yang Buat Banyak Orang Kagum, Ramah Perlu tapi Bukan Nomor Satu!
-
5 Hal yang Sebaiknya Tidak Kamu Lakukan Setelah Bangun Tidur
-
3 Alasan Mengapa Kamu Tidak Perlu Terlalu Meratapi Kepergian Seseorang
-
Suka Fotografi? Simak 3 Cara Terkini Tuk Jadikan Hasil Fotomu Gudang Cuan!
-
3 Cara Brilian yang Bisa Buatmu Berkembang Lewat Menonton Film
Artikel Terkait
-
Demi Kerukunan Band, Personel Kotak Janjian Waktu Kehamilan
-
Dari 18 ke 9 Tahun, Usia Nikah di Irak Picu Kemarahan Dunia soal Hak-hak Perempuan
-
Ciri-Ciri Kolesterol Tinggi di Usia Muda: Jangan Anggap Sepele!
-
Keutamaan Salat 4 Rakaat Sebelum Zuhur: Tak Pernah Ditinggalkan Rasulullah SAW
-
Diskriminasi Usia: 'Fresh Graduate Only' dan Nestapa Pencari Kerja di Indonesia
Lifestyle
-
3 Red Peeling Serum yang Bikin Wajah Mulus dan Cerah, Harga Rp50 Ribuan
-
4 Varian Sunscreen dari NPURE, Ada Bentuk Spray hingga Powder
-
3 Facial Foam untuk Redakan Jerawat Tanpa Bikin Iritasi, Harga Rp120 Ribuan
-
Perjalanan Aroma, Mengenal Lebih Dekat 3 Brand Parfum Asal Prancis
-
4 Translucent Powder Terbaik untuk Makeup Flawless, Bebas Minyak Seharian!
Terkini
-
Marselino Ferdinan Dipanggil Timnas Indonesia untuk AFF Cup 2024, Akankan Klub Beri Izin?
-
3 Film Sydney Sweeney yang Tak Boleh Kamu Lewatkan, Terbaru Ada Eden!
-
Sinopsis Drama Korea The Tale of Lady Ok, Dibintangi Lim Ji Yeon dan Choo Young Woo
-
Review Film Hotel Pula, Ketika Trauma Perang Memengaruhi Kehidupan Seseorang
-
Tak Hanya 'Doubt', Ini 4 Drama Korea Chae Won-bin yang Sayang untuk Dilewatkan