Kita harus sadar bahwa manusia merupakan makhluk sosial yang tidak bisa hidup sendirian. Manusia pasti akan membutuhkan bantuan dari manusia lain ketika mereka tidak bisa mengerjakan suatu hal. Oleh karena itu, penting bagi seseorang untuk dapat bersosialisasi dengan baik kepada orang lain.
Namun, sayangnya masih banyak di antara kita yang masih sering kesulitan untuk dapat bersosialisasi dengan baik. Berikut ini adalah lima cara yang dapat kamu gunakan untuk bisa bersosialisasi dengan baik.
1. Tidak bermain HP ketika sedang berbicara
Sering kali kita menemukan seseorang yang asyik bermain handphonenya saat sedang berada dalam obrolan bersama orang lain. Kamu harus sadar bahwa hal tersebut dapat mengganggu komunikasi yang terjadi antara dirimu dan orang lain.
Orang lain akan merasa tidak dihargai ketika kamu hanya sibuk dengan handphonemu. Oleh karena itu, ketika orang lain sedang berbicara maka fokuslah untuk mendengarkannya.
BACA JUGA: Bayi Lahir di Tenda Pengungsian Gempa Cianjur, Ridwan Kamil Beri Nama yang Penuh Makna
2. Percaya diri terlebih dahulu
Ketika kamu sedang berbicara dengan orang lain maka kamu harus dapat membuat dirimu menjadi percaya diri. Kamu tidak perlu memikirkan pendapat orang lain tentang dirimu.
Kamu juga tidak perlu fokus terhadap kekurangan yang kamu miliki karena hal tersebut hanya akan menghilangkan rasa kepercayaan diri yang kamu miliki.
3. Sadar bahwa orang lain memiliki masalah yang sama
Jika kamu merasa bahwa hanya dirimu yang merasa canggung dan tidak percaya diri maka kamu juga harus sadar bahwa orang lain pun merasa demikian.
Orang lain juga ada yang mengalami masalah yang serupa denganmu. Oleh karena itu kamu tidak perlu merasa bahwa hanya dirimu yang tidak percaya diri.
BACA JUGA: 7 Pemain yang Absen di Piala Dunia 2022 karena Cedera, Ada Jagoanmu?
4. Menggunakan body languange
Bahasa tubuh dapat membantu komunikasi yang kita jalankan dengan orang lain. Bahasa tubuh tersebut membuat perkataan yang kamu keluarkan menjadi lebih mudah dipahami oleh lawan bicaramu.
Kamu dapat memulai dengan menggunakan bahasa tubuh yang simpel, seperti rileks, kontak mata dengan lawan bicara, dan tidak membungkuk.
5.Membuat orang lain berbicara tentang dirinya
Terkadang seseorang akan sangat senang ketika mereka sedang membicarakan tentang diri mereka sendiri. Oleh karena itu, dalam suatu komunikasi kamu tidak boleh egois dan hanya ingin membicarakan tentang dirimu. Kamu juga harus memberi kesempatan kepada orang lain untuk membicarakan tentang dirinya.
BACA JUGA: Jelang Hari Guru Nasional, Ini 5 Ide Kado untuk Guru yang Berkesan, Sudah Siapkan Hadiah?
6. Belajar mendengar dengan baik
Sebelum kamu bisa berbicara dengan baik, maka kamu harus bisa menjadi pendengar yang baik terlebih dahulu. Karena setiap orang yang dapat menjadi pembicara dengan baik pasti mereka dapat menjadi pendengar yang baik pula. Dengan menjadi pendengar yang baik kamu dapat memahami maksud yang disampaikan oleh lawan bicara dengan benar.
Itulah enam cara yang bisa kamu gunakan untuk dapat meningkatkan kemampuan sosial. Kamu harus sadar bahwa manusia adalah makhluk sosial, oleh karena itu kemampuan sosial sangat penting untuk kamu miliki.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Perhumas Dorong Pemimpin Dunia Jadikan Komunikasi sebagai Mesin Perubahan yang Positif
-
Komdigi Tutup 104.819 Situs Judi Online dalam 2 Minggu Terakhir
-
Ini Media yang Berhasil Bongkar Sisi Gelap Judi Online
-
Terungkap! Isi Laporan Iseng ke WA Lapor Mas Wapres yang Bikin Repot Istana, Salah Satunya Konflik Rumah Tangga
-
Ada Philips Vermonte hingga Prita Laura, Ini Profil Lengkap 6 Jubir Kantor Komunikasi Presiden
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
-
4 Rekomendasi OOTD Kasual Ryu Hye Young, Bikin Tampil Lebih Trendy Saat Hangout
-
3 Exfoliating Toner Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Hempaskan Bruntusan
-
Prediksi Trend Fashion 2025: Angkat Isu Lingkungan, Gender hingga Teknologi
-
3 Pelembab Panthenol untuk Redness dengan Harga Terjangkau, Cuma Rp48 Ribu
Terkini
-
Memperbaiki Kesalahan di Masa Lalu dalam Novel 'Ten Years Challenge'
-
Absen Lawan Australia, Posisi Justin Hubner akan Digantikan Elkan Baggott?
-
Jennie-Lisa, XG, Hingga ENHYPEN Dikonfirmasi Tampil di Coachella 2025
-
Bojan Hodak Sebut Persib Bandung Terbebani 'Juara Bertahan', Ini Alasannya
-
Review Buku 'Waktu untuk Tidak Menikah', Alasan Perempuan Harus Pilih Jalannya Sendiri