Tidak terasa ya, bulan Ramadhan sudah berjalan lebih dari dua pekan lamanya. Biasanya di pertengahan seperti ini, semangat untuk beribadah kembali goyah, yang sebelumnya rajin salat sunah, sekarang jadi bolong-bolong. Yang dulu rajin tadarus, sekarang sudah jenuh.
Sadar nggak sih, ternyata kebiasaan atau hal-hal sepele yang kita lakukan, itu sering menjadi penyebab kita malas ibadah. Apa saja? Yuk simak ulasannya berikut ini!
BACA JUGA: 4 Tips agar Jualan saat Ramadan Bisa Laris, Jangan Pelit Kasih Gratisan Sekalian Sedekah
1. Sahur atau Buka Terlalu Kenyang
Pernah nggak sih kamu buka puasa terlalu kenyang lalu akhirnya malas salat magrip dan tarawih? Begitupula saat sahur. gara-gara makan kekenyangan akhirnya ngantuk lagi dan berakhir tidak salat subuh.
Nah, sebaiknya memang kita makan secukupnya saja baik saat sahur atau berbuka. Selain agar tidak malas ibadah, perut yang kekenyangan juga terasa tidak nyaman bukan?
2. Tidak Sahur
Akibat tidak sahur, badan menjadi lemas dan tidak bertenaga untuk melakukan aktivitas termasuk ibadah. Itulah pentingnya melaksanakan sahur. Bagi kamu yang masih sulit bangun sahur dan merasa lemas saat berpuasa karenanya, coba deh latihan bangun dengan pakai alarm, paksa diri untuk makan agar punya tenaga untuk beraktivitas sepanjang hari.
3. Kurang Aktivitas Fisik
Memang ya, di bulan puasa seperti ini rasanya tidak ada tenga untuk sekadar bangkit dari tempat tidur. Namun, kalau hal tersebut dibiarkan, akibatnya kita juga akan malas beribadah.
Lebih baik segera bangun di pagi hari dan lakukan aktivitas fisik yang tidak terlalu berat, seperti bersih-bersih rumah atau olahraga ringan.
4. Banyak Agenda Bukber
Nah, siapa nih yang kalau bukber jadi lupa salat? Sering banget ya, kita mengalami hal seperti ini. Kadang-kadang merasa rugi juga setelah seharian berpuasa, begitu buka, malah lupa salat magripnya. Jadi, kalau buka bersama jangan lupakan ibadahnya, ya.
5. Sibuk Belanja
Selain bukber, belanja juga menjadi salah satu faktor utama. Terlebih di beberapa hari terakhir puasa alias mendekati lebaran, saking sibuknya belanja, kita jadi lupa bahwa kesempatan ibadah di bulan suci harus tetap dilaksanakan.
Itulah 5 kebiasaan atau hal yang sering membuat kita malas ibadah di bulan suci, yuk sama-sama koreksi diri!
Baca Juga
-
Ogah Pusing, Max Verstappen Anggap Gelar Juara Dunia Tidak Terlalu Penting
-
Jadwal F1 GP Abu Dhabi 2025: 3 Pembalap Siap Rebut Gelar Juara Dunia
-
Jadwal MotoGP San Marino 2025: Waktunya Pembalap Italia Unjuk Gigi
-
MotoGP Catalunya 2025: Perayaan Juara Dunia Tak Akan Terjadi di Misano
-
Sprint Race MotoGP Catalunya 2025: Alex Marquez Giveaway Medali Kemenangan
Artikel Terkait
-
Tips Berpuasa bagi Ibu Menyusui, Salah Satunya Jangan Lewatkan Sahur
-
Iqbaal Ramadhan Ogah Berperan sebagai Dilan di 'Ancika', Diduga karena Honor, Eh Ternyata Ini Alasannya
-
CEK FAKTA: Ditinggal Suami dan Devano Danendra Pergi ke Gereja, Iis Dahlia Puasa Ramadhan Sendirian?
-
Sakit Tenggorokan saat Puasa? Ini 6 Cara Ampuh Mengatasinya
-
Manfaat Donasi Makanan di Bulan Ramadhan, Kurangi Foodwaste Hingga Bantu Orang yang Membutuhkan Untuk Sahur dan Berbuka
Lifestyle
-
4 Mix and Match Daily OOTD ala Wooyoung ATEEZ, Street Style ke Formal Look
-
4 Rekomendasi Kafe 24 Jam di Jakarta, Nongkrong sampai Pagi Tetap Nyaman!
-
5 Inspirasi Gaya Girly nan Elegan ala Youngseo ADP, Pancarkan Aura Mahal!
-
5 Ide Outfit ala Bailey Sok ADP, Bikin Penampilanmu Jadi Pusat Perhatian!
-
Gaet Anak Muda, Mahsuri Luncurkan Saus Sachet di Kerlap Kerlip Festival 2025
Terkini
-
Film We Bury the Dead: Duka di Tanah Penuh Zombie yang Mengerikan!
-
4 Drama Korea Adaptasi Webtoon dibintangi Oh Yeon Seo
-
5 Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada The Housemaid hingga Modual Nekad
-
Drama China A Romance of the Little Forest: Cinta Tumbuh Seperti Tanaman
-
Tikno dan Bengkel yang Ia Takuti Seumur Hidup