Kulit sawo matang memiliki kecantikan dan kehangatan tersendiri, dan pemilihan eyeshadow yang tepat dapat menonjolkan keindahan mata secara sempurna. Dengan memilih warna eye shadow yang pas untuk kulit sawo matang, maka tampilan mata akan terlihat semakin cantik dan menambah kepercayaan diri.
Dalam artikel ini, kita akan mengulas 4 rekomendasi eyeshadow yang cocok untuk kulit sawo matang.
1. Wardah Nude Colours Eyeshadow Passionate
Wardah tidak hanya memiliki produk lipstik berkualitas tinggi tetapi juga eyeshadow yang menarik. Bagi kalian pemilik kulit sawo matang bisa memilih Wardah EyeXpert Eyeshadow Nude Classic untuk riasan kelopak mata.
Wardah EyeXpert Eyeshadow Nude Classic terdiri dari 2 warna shimmer dan 1 warna matte. Formulanya sangat pigmented dan waterproof, sehingga cocok untuk acara - acara formal atau kasual.
Wardah Nude Colours Eyeshadow Passionate memiliki tekstur yang lembut, sehingga sangat mudah di blend di permukaan kulit. Kalian juga bisa gunakan warna shimmernya untuk highlighter. Kemasan eyeshadow ini juga simple, jadi sangat praktis untuk dibawa berpergian.
Harga : Rp. 41.000
2. PINKFLASH 3 Shades Eyeshadow Palette
Eyeshadow Palette terbaru dari PINKFLASH memiliki warna yang cantik untuk kulit sawo matang. Kalian bisa pilih Pinkflash eyeshadow dengan warna brown & orange untuk membuat kelopak mata Anda tampak cantik namun natural.
Dengan sekali sapuan di kelopak mata, warnanya sudah tampak pigmented. Untuk ketahanan eyeshadow ini cukup lama jika dipakai seharian. Selain itu, ada juga pilihan shimmer yang cocok untuk acara formal.
Harga : Rp. 30.000
3. Focalure Eyeshadow Palette UPTOWN GIRLS
Focallure StayMax Eyeshadow Palette menyediakan eyeshadow palette yang warnanya sangat cantik dan cocok untuk kulit sawo matang mulai dari pink, orange, hingga coklat.
Setiap palette memiliki warna primer untuk kelopak mata, warna matte, shimmer, dan glitter, sehingga memudahkan kalian untuk membuat berbagai jenis tampilan mata.
Eyeshadow ini memiliki bubuk yang halus, warnanya pigmented, dan mudah dibaurkan. Ketahanan eyeshadow ini juga tidak tanggung - tanggung, yaitu dari pagi hingga malam.
Harga : Rp. 61.000
4. Luxcrime Ultra Dreamy Eyeshadow Compact Blackforest
Luxcrime Ultra Dreamy Eyeshadow Compact Blackforest hadir dalam empat warna pilihan untuk menghasilkan berbagai tampilan mata yang natural hingga glamour. Warnanya yang natural sangat cocok digunakan untuk kulit sawo matang.
Jika ingin terlihat natural, kalian bisa pilih kombinasi warna orens. Sebaliknya jika ingin tampak glamour untuk sebuah acara, kalian bisa tambahkan warna - warna sedikit gelap dengan tambahan shimmer.
Eyeshadow ini memiliki daya ketahanan yang cukup lama dari siang hingga malam. Formulanya yang halus dan lembut membuat eyeshadow ini tampak halus saat digunakan di kelopak mata.
Harga : Rp. 89.00
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Ulasan Novel 1984: Distopia yang Semakin Relevan di Dunia Modern
-
Ulasan Novel The One and Only Bob, Kisah Berani Bob sang Anjing Kecil
-
Ulasan Novel The One and Only Ivan, Kisah Emosional Gorilla di Dalam Jeruji
-
The Wild Robot Escapes, Kisah Epik Tentang Rumah, Cinta, dan Kebebasan
-
Ulasan Novel 'Art of Curse', Petualangan Membasmi Kutukan Berbahaya
Artikel Terkait
-
5 Rekomendasi Facial Wash untuk Ibu Hamil dan Ibu Menyusui, Cari yang Bebas Pewangi
-
7 Moisturizer Murah di Indomaret yang Aman buat Bumil dan Busui, Makin Glowing Usai Punya Anak
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
7 Merek Sunscreen yang Cepat Meresap dan Nggak Bikin Lengket di Kulit
Lifestyle
-
Ada Presentasi di Kelas? Ini 5 Tips Jitu dari Angga Fuja Widiana
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
Terkini
-
Pendidikan Perempuan: Warisan Abadi Kartini yang Masih Diperjuangkan
-
Berada dalam Satu Tim, 3 Nama Ini Bisa Dinaturalisasi dan Bela Timnas U-23
-
Penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa Kembali di SMA: Solusi atau Langkah Mundur?
-
Spring of Youth: Kisah Mahasiswa, Musik, dan Mimpi yang Tayang Mei Ini!
-
Terus Melesat, Jumbo Masuk 10 Besar Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa