Memiliki tipe kulit berjerawat tentu memiliki tantangan tersendiri dalam memilih daily skincare yang cocok. Jika bahan kandungan dalam skincare tersebut kurang tepat, alih-alih jerawat berkurang, justru jerawatmu bisa semakin meradang.
Buat kamu yang sedang mencari skincare untuk kulitmu yang berjerawat, bisa menggunakan The Originote acne series dengan kandungan utamanya adalah panthenol yang dikombinasikan dengan centella asiatica dan bahan alami lainnya untuk menutrisi, melembapkan kulit berjerawat. Panthenol sendiri dikenal memiliki manfaat untuk meredakan jerawat meradang dan kemerahan di kulit sekaligus melembapkan.
Nah, berikut ini 3 produk acne series dari The Originote untuk membantu melembapkan kulit berjerawatmu.
1. The Originote Cica-B5 Soothing Essence Toner
Yang pertama adalah The Originote Cica-B5 Soothing Essence Toner. Sebagai produk perpaduan essence dengan toner, The Originote Cica-B5 Soothing Essence Toner memiliki tekstur cair, ringan seperti toner yang akan bekerja lebih intens seperti essence.
Dengan kombinasi bahan utamanya adalah centella asiatica atau cica dengan panthenol, produk ini akan membantu menenangkan kulit yang berjerawat, kemerahan, iritasi maupun sensitif. Juga akan memberikan kesegaran pada kulit serta mengontrol minyak berlebih.
Harga : Rp 38.000
2. The Originote Acne B5 Serum
Selanjutnya ada The Originote Acne B5 Serum yang diformulasikan dengan gabungan bahan natural dari alam dengan bahan aktif lab ingredients yang telah teruji secara klinis dan aman. Dengan kandungan salicylic acid untuk mengatasi jerawat dan mengecilkan pori-pori penyebab minyak berlebih, panthenol untuk membantu menjaga kelembapan kulit, dan tamanu oil untuk mempercepat proses penyembuhan jerawat, mengurangi bekas jerawat dan sebagai anti-inflammatory.
Teksturnya ringan dan mudah meresap, serum ini dapat digunakan pagi dan malam sebagai serum harian.
Harga : Rp 40.000
3. The Originote Cica-B5 Soothing Moisturizer
Terakhir yang tidak kalah pentingnya yaitu The Originote Cica-B5 Soothing Moisturizer sebagai pelembap yang akan mengunci hidrasi tanpa menyebabkan kulit berminyak.
Centella asiatica, panthenol, dan ceramide NP sebagai hero ingredients-nya, moisturizer ini akan melembapkan kulit yang berjerawat hingga lapisan kulit terdalam, menenangkan kulit berjerawat, serta membantu mengenyalkan kulit dan menjaga keremajaan kulit.
Harga : Rp 48.000
Itulah 3 produk dari The Originote dengan kandungan panthenol yang memiliki banyak manfaat bagi kulit berjerawat. Gunakan secara rutin untuk hasil yang optimal.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
3 Varian Serum dari Hanasui, Lawan Jerawat hingga Kecilkan Pori-Pori
-
Probiotic Series Hanasui, Hempas Sel Kulit Mati dan Perkuat Skin Barrier
-
Tahan Air dan Anti Whitecast, 3 Sunscreen Biore Nyaman Digunakan Seharian
-
Auto Glowing! Ini Brightening Serum Series dari Hanasui, Harga Rp30 Ribuan
-
3 Skincare dari Scarlett Mengandung Ceramide, Ampuh Perkuat Skin Barrier
Artikel Terkait
-
3 Pelembab Panthenol untuk Redness dengan Harga Terjangkau, Cuma Rp48 Ribu
-
3 Varian Oil Serum dari Oasea, Ampuh Redakan Jerawat dan Pudarkan Dark Spot
-
Cleanser dan Face Mask, 3 Skincare Berbahan Buah Anggur Ampuh Atasi Jerawat
-
3 Varian Serum dari Lacoco, Lawan Jerawat Meradang hingga Tanda Penuaan
-
3 Rekomendasi Serum Lokal yang Mengandung Mugwort, Ampuh Hempaskan Jerawat
Lifestyle
-
3 Exfoliating Toner Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Hempaskan Bruntusan
-
Prediksi Trend Fashion 2025: Angkat Isu Lingkungan, Gender hingga Teknologi
-
3 Pelembab Panthenol untuk Redness dengan Harga Terjangkau, Cuma Rp48 Ribu
-
Rentan Harapan Palsu, Mengapa Praktik Ghosting Marak di Aplikasi Kencan?
-
Tampil Elegan dan Chic, Yuk Sontek 4 Gaya Mid-Formal ala Honey Lee!
Terkini
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
-
Nissa Sabyan dan Ayus Resmi Menikah Sejak Juli 2024, Mahar Emas 3 Gram dan Uang 200 Ribu
-
Ulasan Buku Sabar, Syukur, dan Ikhlas: Kunci Sukses Bahagia Dunia Akhirat
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 403: Balsamilco vs Pangeran Halkenburg